Pelaku Pencabulan Wanita Keterbelakangan Mental di Tangkap, Komunitas Peduli Disabilitas Apresiasi Kinerja Polres Labuhan Batu

LIA HAMBALI

- Redaksi

Rabu, 19 Mei 2021 - 15:38 WIB

40236 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Labuhan Batu, Agara News.Com – Kapolres Labuhan Batu AKBP Deni Kurniawan, S.I.K, M.H melakukan konferensi pers di Ruangan Lobi Mapolres Labuhan Batu atas penangkapan pelaku pencabulan wanita keterbelakangan mental di salah satu Hotel Kabupaten Labura.
Selasa, 18 Mei 2021.

Melihat hal tersebut Ketua Komunitas Peduli Disabilitas Nugra Ferdino mengatakan Ucapan terimakasih dan mengapresiasi atas kinerja Kapolres Labuhan Batu.

Baca Juga :  Akibat Angin Puting beliung , Empat Rumah, Desa deleng Mengakhe Rusak Parah.

” Kami dari Komunitas Peduli Disabilitas mengucapkan terimakasih kepada Kapolres dan mengapresiasi atas kinerja cepat Polres Labuhan Batu menangkap pelaku pencabulan Penyandang Disabilitas”

Nugra yang juga Alumni Ilmu Politik USU menambah ” semoga hal seperti ini tidak terjadi kembali kepada Penyandang Disabilitas, maka dari itu kita semua harus berpartisipasi dalam melindungi Penyandang Disabilitas termasuk memberikan edukasi kepada mereka, tutupnya.
(Harianto Siahaan)

Berita Terkait

Dandim 0207/Simalungun Hadiri Perayaan Paskah Okuimene Pemerintah Kabupaten Simalungun Bersama Forkopimda Dan Masyarakat Tahun 2024
Babinsa 17/Wonosegoro Kodim 0724/ Boyolali Selalu Hadir dan Menyumbangkan Darahnya
Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios
Ubah Lahan Kosong Menjadi Produktif, Langkah Kreatif Kodim 0801/Pacitan Melalui Budidaya Ikan Lele
Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarmed 16/TK Ajar Pendidikan Jasmani Kepada Siswa Perbatasan
MTQ Ke-56 Kabupaten Tapanuli Selatan Dibuka, Lombakan 14 Cabang
Jum’at Berkah : Korem 031/Wira Bima Bagikan Makan Siang Gratis Bagi Siswa dan Siswi Sekolah Dasar
Pangkoarmada I Pantau Keamanan Pelayaran Laut Natuna

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 01:08 WIB

Dandim 0207/Simalungun Hadiri Perayaan Paskah Okuimene Pemerintah Kabupaten Simalungun Bersama Forkopimda Dan Masyarakat Tahun 2024

Sabtu, 27 April 2024 - 00:22 WIB

Babinsa 17/Wonosegoro Kodim 0724/ Boyolali Selalu Hadir dan Menyumbangkan Darahnya

Sabtu, 27 April 2024 - 00:17 WIB

Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios

Sabtu, 27 April 2024 - 00:14 WIB

Ubah Lahan Kosong Menjadi Produktif, Langkah Kreatif Kodim 0801/Pacitan Melalui Budidaya Ikan Lele

Sabtu, 27 April 2024 - 00:09 WIB

Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarmed 16/TK Ajar Pendidikan Jasmani Kepada Siswa Perbatasan

Jumat, 26 April 2024 - 21:34 WIB

Jum’at Berkah : Korem 031/Wira Bima Bagikan Makan Siang Gratis Bagi Siswa dan Siswi Sekolah Dasar

Jumat, 26 April 2024 - 21:23 WIB

Pangkoarmada I Pantau Keamanan Pelayaran Laut Natuna

Jumat, 26 April 2024 - 21:14 WIB

Diduga Kepala Sekolah PAUD Harapan Bunda Karya Bakti Menghindari Dan Menakut-nakuti Awak Media Mengatakan Orang Kapolda

Berita Terbaru

HEADLINE

Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios

Sabtu, 27 Apr 2024 - 00:17 WIB