Pemdes Suka Makmur Kecamatan Singkil Lakukan Penyemprotan Untuk Mencegah Penyebaran Virus Covid-19

Hidayat Desky

- Redaksi

Selasa, 29 Juni 2021 - 13:01 WIB

40188 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Singkil Agaaranews.com – Untuk mengantisipasi dan pencegahan perdearan virus Covid-19, Pemdes Suka Makmur terus berbenah dalam mengantisipasi penyebaran Virus Covid-19, Selasa (29/06/21).

PJ desa Suka Makmur Harmaini mengatakan kepada awak media Agaaranews.com “hari ini kami dari pemerintah desa Suka Makmur lakukan penyemprotan untuk mengantisipasi penyebaran virus Covid-19, ujarnya.

“Untuk lokasi penyemprotan sementara kita lakukan di tempat-tempat keramaian seperti kantor desa, tempat ibadah, sekolah SDN Suka Makmur, PAUD, TPA dan juga balai pertemuab, kita sengaaja turun ke lapang langsung memastikan supaya apa yang kita harapkan sesuai dengan keinginan dalam mencegah penyebaran virus Covid-19 ini”.

Harmaini juga menambahkan di sela-sela penyemprotan ini kita juga dari pemerintah desa membagikan masker kepada setiap masyarkat sebanyak 250 kotak dan juga hedsanitaizer sebanyak 250 buah, kita membagikan per KK, imbuhnya.

Baca Juga :  Peringati Hari Pahlawan TK Kartika Jaya IV - 7 Gelar Pawai Dan Fashion Show

Dalam kegiatan ini juga turut di hadiri Babinsa, pendamping PPKM dari pihak Kepolisian, pendamping Kecamatan, pendamping lokal desa, BPkam, dan perngakat desa.

Reporter : Rahmad

Berita Terkait

Kodim 0308/ Pariaman Dampingi Petani Terima Mesin Pompa Air dari Kementan RI
Dengan Metode Komsos Babinsa Jajaran Kodim 0203/LKT Eratkan Persaudaraan Dengan Aparatur Pemerintah Desa di Wilayah Binaan
Jaga Kebugaran Tubuh, Babinsa Jajaran Kodim 0203/LKT Olahraga Bersama Pemuda Desa Binaan
Jajaran Kodim 0203/LKT Melaksanakan Puldata Ter Untuk Memperbarui Data di Wilayah Binaan
Bantuan Korem 023/KS Untuk Korban Bencana Alam Banjir Bandang di Sumbar Tiba di Posko
Pertajam Naluri Tempur, Prajurit Yonif 126/KC Gelar Latihan Tembak Tempur Blok Gunung Hutan
Tim Patroli Presisi Sat Samapta Polres Tanah Karo Optimalkan Patroli Siang Hari ke Area Publik
Polsekta Berastagi Intensifkan Patroli Malam Antisipasi Gangguan Kamtibmas

Berita Terkait

Sabtu, 18 Mei 2024 - 20:21 WIB

Kodim 0308/ Pariaman Dampingi Petani Terima Mesin Pompa Air dari Kementan RI

Sabtu, 18 Mei 2024 - 20:17 WIB

Dengan Metode Komsos Babinsa Jajaran Kodim 0203/LKT Eratkan Persaudaraan Dengan Aparatur Pemerintah Desa di Wilayah Binaan

Sabtu, 18 Mei 2024 - 20:13 WIB

Jaga Kebugaran Tubuh, Babinsa Jajaran Kodim 0203/LKT Olahraga Bersama Pemuda Desa Binaan

Sabtu, 18 Mei 2024 - 20:10 WIB

Jajaran Kodim 0203/LKT Melaksanakan Puldata Ter Untuk Memperbarui Data di Wilayah Binaan

Sabtu, 18 Mei 2024 - 19:53 WIB

Bantuan Korem 023/KS Untuk Korban Bencana Alam Banjir Bandang di Sumbar Tiba di Posko

Sabtu, 18 Mei 2024 - 19:31 WIB

Tim Patroli Presisi Sat Samapta Polres Tanah Karo Optimalkan Patroli Siang Hari ke Area Publik

Sabtu, 18 Mei 2024 - 19:28 WIB

Polsekta Berastagi Intensifkan Patroli Malam Antisipasi Gangguan Kamtibmas

Sabtu, 18 Mei 2024 - 19:25 WIB

*Pangdam IM Bersama PJ. Gubernur Aceh Dampingi Menpora RI Tinjau Veneu PON XXI Tahun 2024*

Berita Terbaru