Perayaan Malam Natal, Personel Kodim 0108/Agara Laksanakan Pengamanan di wilayah binaan

Hidayat Desky

- Redaksi

Senin, 25 Desember 2023 - 08:47 WIB

40123 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane Agaranews.com – Personil gabungan TNI Polri dan Instansi terkait melaksanakan pengamanan Menyambut Natal 25 Desember 2023 dan Tahun Baru 01 Januari 2024, di Gereja HKBP Desa pulonas kec,Babussalam kabupaten Aceh tenggara, Senin (25/12/23).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dandim 0108/Agara Letkol Inf M Sujoko melalui Pasiops Kodim 0108/Agara Kapten Inf Sadriadi menyampaikan Personel Kodim kami turunkan langsung kewilayah binaannya, guna melaksanakan Pengamanan malam Natal yang bertempat di Gereja geraja yang ada di wilayah binaan mayoritas beragama nasrani.

Baca Juga :  Bentuk Kepedulian Kepada Warga, Satgas Yonif 122/TS Anjangsana kepada Warga Kampung Sawiyatami

Selama pelaksanaan perayaan malam natal tersebut,berlanjut Kegiatan pengamanan ibadah malam natal itu juga merupakan suatu langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan.dengan keberadaan TNI-POLRI dalam pelaksanaan ibadah, kami berharap Jemaat dapat melaksanakan kebaktian dengan tenang dan nyaman.

Pengamanan perayaan natal dilakukan dengan tujuan membantu pihak kepolisian dalam menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang Kondusif di wilayah tersebut, hingga penghujung tahun 2023 ini.kami berharap semua masyarakat di Kabupaten Aceh tenggara dapat bersama – sama menjaga situasi keamanan dan ketertiban, sehingga nantinya tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan dalam hari perayaan natal oleh saudara kita non-muslim, dan hingga penghujung tahun 2023 lebih baik lagi memasuki di tahun 2024.pungkasnya.

Baca Juga :  Dubes LBBP RI Untuk Republik India dan Kerajaan Bhutan Kunjungi KRI Sultan Iskandar Muda -367

(Pendim Agara)

Berita Terkait

Kapolsek Danau Paris Gelar Jumat Curhat, Kepedulian Polri Kepada Masyarakat Tentang Kamtibmas,
Bantu Jemur Jagung Pasca di Rontok Bentuk Kepedulian Babinsa Kepada Petani
Babinsa Jalin Komsos Sosialisasi Larangan Membakar Hutan Dan Lahan Di Wilayah Binaan.
Babinsa Latih dan Beri Semangat Anak – Anak Bermain Sepak Bola.
Jalin Silaturahmi Bersama Petani Binaan, Babinsa Bantu Pemupukan Tanaman Jagung.
Wujud Toleransi Antar Umat Beragama Babinsa Bantu Pengecatan Gereja HKBP.
Melalui TMMD 120,Kodim 0209/LB Tingkatkan Taraf Hidup Petani dengan Ketahanan Pangan
Tingkatkan Kesejahteraan Petani, Satgas TMMD 120 Kodim 0209/LB Gandeng Distan Gelar Penyuluhan Pertanian

Berita Terkait

Minggu, 19 Mei 2024 - 08:12 WIB

Kapolsek Danau Paris Gelar Jumat Curhat, Kepedulian Polri Kepada Masyarakat Tentang Kamtibmas,

Minggu, 19 Mei 2024 - 08:00 WIB

Bantu Jemur Jagung Pasca di Rontok Bentuk Kepedulian Babinsa Kepada Petani

Minggu, 19 Mei 2024 - 07:58 WIB

Babinsa Jalin Komsos Sosialisasi Larangan Membakar Hutan Dan Lahan Di Wilayah Binaan.

Minggu, 19 Mei 2024 - 07:54 WIB

Babinsa Latih dan Beri Semangat Anak – Anak Bermain Sepak Bola.

Minggu, 19 Mei 2024 - 07:51 WIB

Jalin Silaturahmi Bersama Petani Binaan, Babinsa Bantu Pemupukan Tanaman Jagung.

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:24 WIB

Melalui TMMD 120,Kodim 0209/LB Tingkatkan Taraf Hidup Petani dengan Ketahanan Pangan

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:21 WIB

Tingkatkan Kesejahteraan Petani, Satgas TMMD 120 Kodim 0209/LB Gandeng Distan Gelar Penyuluhan Pertanian

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:16 WIB

Melalui TMMD 120 Selat Beting, Letkol Inf Yudi Ardiyan Saputro S.I.P Tingkatkan Minat Belajar Generasi Bangsa

Berita Terbaru