Polres Aceh Tenggara Adakan Acara Pisah Sambut Kapolres

Hidayat Desky

- Redaksi

Senin, 9 Januari 2023 - 20:22 WIB

40199 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane, AgaraNews.com Kepolisian Resor Aceh Tenggara adakan acara pisah sambut Kapolres Aceh Tenggara dari AKBP Bramanti Agus Suyono, S.H, S.I.K., M.H kepada AKBP R. Doni Sumarsono, S.H, S.I.K., di lapangan Apel Mapolres Aceh Tenggara, Senin (09/01/2023) Pukul 09.00 Wib.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Acara Pisah sambut ini menampilkan tarian Daerah yang di peragakan oleh Polwan Polres Aceh Tenggara dan dihadiri oleh Ketua Majelis Adat Aceh Tenggara, Ustad Basari Nur, Waka Polres, Para Kabag, Kasat, Kapolsek dan Personel Polres Aceh Tenggara.

Baca Juga :  Ibu Bhayangkari Ranting Dolok Merawan Beri Bingkisan

Adapun dalam Pesan yang di sampaikan Kapolres Aceh Tenggara AKBP R. Doni Sumarsono, S.H, S.I.K. mengatakan kepada Personel agar dapat menjaga kekompakan sesama Anggota serta memberikan pelayanan yang terbaik kepada masyarakat, tingkatkan keimanan kepada Allah SWT dan Kesan Pesan Kapolres yang lama AKBP Bramanti Agus Suyono, S.H, S.I.K., M.H mengucapkan terimakasih terhadap Anggota karena selama menjabat sebagai Kapolres Aceh Tenggara telah banyak membantu tugas-tugas sehingga dalam melaksanakan tugas dapat berjalan dengan baik.

Baca Juga :  Pejuang Dhuafa Kukuhkan Secara Kolektif 5 Desa di Kabupaten Batu Bara 

(Red. Hidayat Desky)

Berita Terkait

Tim Patroli Presisi Sat Samapta Polres Tanah Karo Optimalkan Patroli Siang Hari ke Area Publik
Polsekta Berastagi Intensifkan Patroli Malam Antisipasi Gangguan Kamtibmas
*Pangdam IM Bersama PJ. Gubernur Aceh Dampingi Menpora RI Tinjau Veneu PON XXI Tahun 2024*
*Pangdam IM Lepas Rombongan Peserta Bikers IMBI Sumatera Gathering 2024*
Dalam Rangka Hari Buku Nasional, Satgas Yonif 125/SMB Gelar Lomba Mewarnai Untuk Anak PAUD
TNI Polri Bersinergi Cegah DBD Dengan Melakukan Fogging
Habis Ludes, Satgas Yonif 509 Kostrad TK Hololoma ROSITA Mama Papua
Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarmed 16/TK Hadiri Senam Bersama di Polsek Perbatasan

Berita Terkait

Sabtu, 18 Mei 2024 - 13:50 WIB

Didampingi Istri Tercinta, Maruli Siahaan Hadiri Pesta Pernikahan Adat Batak di Tiara Convention Hall Medan

Jumat, 17 Mei 2024 - 09:03 WIB

Maruli Siahaan Melayat Alm. Ev. Dr. Johny Pardede Tutup Usia 70 Tahun

Kamis, 16 Mei 2024 - 20:11 WIB

Maruli Siahaan Melayat Alm. Biden Siahaan Tutup Usia 69 Tahun di Rumah Sakit Adam Malik Medan

Kamis, 16 Mei 2024 - 18:39 WIB

Maruli Siahaan Menghadiri Pesta Pesta Pernikahan Adat Batak di Wisma Taman Sari Indah Kapten Muslim

Rabu, 15 Mei 2024 - 12:05 WIB

Maruli Siahaan Melayat Anggota PPSD Siahaan Sektor-44 Martubung

Kamis, 9 Mei 2024 - 21:53 WIB

Bahayanya Narkoba, Himbauan Kapolrestabes Medan Saat Ibadah Kenaikan Isa Al Masih Di GKPI Sei Agul Medan Barat

Selasa, 7 Mei 2024 - 13:38 WIB

Maruli Siahaan Menghadiri Ibadah Kebaktian di Gereja HKBP Desa Teladan Ressort Medan Helvetia

Sabtu, 4 Mei 2024 - 22:48 WIB

Gawat..Pemko Medan Tidak Akui SKW ( Sertifikasi Kompetensi Wartawan) dari Negara yang dikeluarkan BNSP ( Badan Nasional Sertifikasi Profesi )

Berita Terbaru