Polresta Deli Serdang Bersama KSJ Berbagi Tali Asih Berupa Sembako Kepada Anak Penyandang Disabilitas dan Kaum Dhuafa

LIA HAMBALI

- Redaksi

Jumat, 26 November 2021 - 22:10 WIB

40175 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Deli Serdang / Agaranews.com : Polresta Deli Serdang bersama Komunitas Sedekah Jumat (KSJ) Kab. Deli Serdang gelar tali asih berbagi sembako kepada masyarakat yang membutuhkan ditengah masa pandemi, Jumat (26/11/2021).

Kapolresta Deli Serdang Kombes Pol Yemi Mandagi, SIK yang diwakili oleh Wakapolresta Deli Serdang AKBP Julianto P. Sirait, SH, SIK, memberikan bantuan paket sembako kepada warga yang kurang mampu.

Hadir juga pada kegiatan ini Kabag SDM Polresta Deli Serdang Kompol Dr. Srimin Pinem, SH, MKn selaku Dewan Pembina KSJ Kabupaten Deli Serdang, personil Polresta Deli Serdang dan Komunitas Sedekah Jumat (KSJ). Paket sembako ini diberikan kepada 3 orang anak penyandang disabilitas (berkebutuhan khusus) dan 7 Orang warga masyarakat yang membutuhkan ditengah masa pandemi saat ini yang bertempat tinggal di Desa Baru Dusun II Kecamatan Batang Kuis Kabupaten Deli Serdang.Tampak Wakapolresta Deli Serdang Akbp Julianto P. Sirait, SH, SIK, bersama pengurus KSJ Kab. Deli Serdang turun langsung kerumah warga masyarakat untuk menyalurkan / memberikan tali asih berupa bantuan sembako tersebut.

Baca Juga :  Berhasil Wujudkan UHC Program JKN, Waris Tholib : 95% Masyarakat Peserta BPJS Dapat Nikmati Layanan Kesehatan Gratis

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Universitas Dharmawangsa (Undhar) Medan Melantik Kurang Lebih 560 Wisudawan/Wisudawati Dari 19 Program Studi

Saat diwawancarai oleh awak media, Wakapolrsta Deli Serdang AKBP Julianto P. Sirait, SH, SIK, mengatakan “kita turun langsung untuk memberikan bantuan sembako kepada masyarakat dengan maksud dan tujuan agar tepat sasaran kepada warga yang benar-benar membutuhkan”, ujarnya.

“Harapannya kegiatan Jumat Barokah bersama KSJ Kabupaten Deli Serdang ini dapat bermanfaat dan dapat meringankan beban kehidupan sosial dan ekonomi masyarakat dan kegiatan Sedekah Jumat ini rutin kita laksanakan setiap minggunya”, tutup Wakapolresta Deli Serdang

( Lia Hambali )

Berita Terkait

Sat Pam Obvit Polres Tanah Karo Laksanakan Patroli Siang Sambang Objek Vital
Maksimalkan Upaya Preventif Pencegahan Gangguan Kamtibmas Khususnya Narkoba, Polres Tanah Karo Patroli Malam Hari
Tradisi Pedang Pora Iringi Lepas Sambut Dandim 0811 Tuban
Anniversary 28 Tahun Senapati 2196 Dan Halal Bihalal TA 2024 Diselenggarakan Meriah di TMII
Peringati Dua Hari Besar TNI AL, Dankodiklatal Hadiri Pembukaan Drone Race dan Archery Championship 2024
Tangkal Pengaruh Negatif Babinsa Berikan Wasbang
Kasad : Kita Keroyok Ramai-Ramai, Demi Sejahterakan Petani
Dandim 0206/Dairi Dukung BRI Sidikalang Tingkatkan Kesejahteraan Nasabah Lewat Penarikan Undian Simpedes

Berita Terkait

Sabtu, 4 Mei 2024 - 22:27 WIB

Sat Pam Obvit Polres Tanah Karo Laksanakan Patroli Siang Sambang Objek Vital

Sabtu, 4 Mei 2024 - 22:23 WIB

Maksimalkan Upaya Preventif Pencegahan Gangguan Kamtibmas Khususnya Narkoba, Polres Tanah Karo Patroli Malam Hari

Sabtu, 4 Mei 2024 - 21:54 WIB

Tradisi Pedang Pora Iringi Lepas Sambut Dandim 0811 Tuban

Sabtu, 4 Mei 2024 - 21:47 WIB

Anniversary 28 Tahun Senapati 2196 Dan Halal Bihalal TA 2024 Diselenggarakan Meriah di TMII

Sabtu, 4 Mei 2024 - 21:34 WIB

Peringati Dua Hari Besar TNI AL, Dankodiklatal Hadiri Pembukaan Drone Race dan Archery Championship 2024

Sabtu, 4 Mei 2024 - 21:26 WIB

Kasad : Kita Keroyok Ramai-Ramai, Demi Sejahterakan Petani

Sabtu, 4 Mei 2024 - 21:19 WIB

Dandim 0206/Dairi Dukung BRI Sidikalang Tingkatkan Kesejahteraan Nasabah Lewat Penarikan Undian Simpedes

Sabtu, 4 Mei 2024 - 21:15 WIB

Panda Catar Akademi TNI, Kodam I/BB Umumkan Hasil Tes TKD, 513 Peserta Dinyatakan Lulus

Berita Terbaru

HEADLINE

Tradisi Pedang Pora Iringi Lepas Sambut Dandim 0811 Tuban

Sabtu, 4 Mei 2024 - 21:54 WIB