Polsek Kampung Rakyat Laksanakan Pengamanan Tempat Ibadah Gereja

Hidayat Desky

- Redaksi

Minggu, 8 November 2020 - 16:46 WIB

40358 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Labusel, Sumut, Agaaranews.com –
Kapolsek Kampung Rakyat, AKP Eri Prasetyo melaksanakan pengamanan di Gereja di Kecamatan Kampung Rakyat Kabupaten Labuhanbatu Selatan (Labusel) Sumatera Utara (Sumut), Minggu (8/11/2020).

Kepada wartawan, AKP Eri Prasetyo menyampaikan bahwa giat ini dilakukan untuk meberikan rasa aman kepada umat kristiani yang melaksanakan ibadah setiap hari Minggu dan pengamanan ini juga kita lakukan bagi umat muslim yang melaksanakan sholat setiap Jumat, terang AKP Eri.

Dikatakan Eri, personil yang ditugaskan terdiri dari Aiptu Irwanto di Gereja HKBP Pekan Tolan, Brigpol Rudiadi di Gereja GMI Kampung Banten, Brigpol Al Hadi di Gereja GMI Perkebunan Perlabian, Aipda Yusri di Gereja Khatolik Pardomuan Tanjung Medan, Aiptu Thamrin di Gereja HKBP Desa Persiapan Sei Kalam dan Aiptu Mariono di Gereja GMI Sei Kalam Teluk Panji.

Baca Juga :  Dongkrak Minat Vaksinasi Kapolsek Perdagangan AKP. JOSIA, S.H., M.H.Gelar Gebyar Vaksinasi Berhadiah

Ia berharap dengan giat yang dilakukan dapat memberikan rasa tenang dan aman bagi masyarakat yang melaksanakan ibadah serta meningkatkan Kamtibmas di wilayah hukum Polsek Kampung Rakyat Polres Labuhanbatu. (MFT)

Berita Terkait

Kapolsek Danau Paris Gelar Jumat Curhat, Kepedulian Polri Kepada Masyarakat Tentang Kamtibmas,
Bantu Jemur Jagung Pasca di Rontok Bentuk Kepedulian Babinsa Kepada Petani
Babinsa Jalin Komsos Sosialisasi Larangan Membakar Hutan Dan Lahan Di Wilayah Binaan.
Babinsa Latih dan Beri Semangat Anak – Anak Bermain Sepak Bola.
Jalin Silaturahmi Bersama Petani Binaan, Babinsa Bantu Pemupukan Tanaman Jagung.
Wujud Toleransi Antar Umat Beragama Babinsa Bantu Pengecatan Gereja HKBP.
Melalui TMMD 120,Kodim 0209/LB Tingkatkan Taraf Hidup Petani dengan Ketahanan Pangan
Tingkatkan Kesejahteraan Petani, Satgas TMMD 120 Kodim 0209/LB Gandeng Distan Gelar Penyuluhan Pertanian

Berita Terkait

Minggu, 19 Mei 2024 - 08:12 WIB

Kapolsek Danau Paris Gelar Jumat Curhat, Kepedulian Polri Kepada Masyarakat Tentang Kamtibmas,

Minggu, 19 Mei 2024 - 08:00 WIB

Bantu Jemur Jagung Pasca di Rontok Bentuk Kepedulian Babinsa Kepada Petani

Minggu, 19 Mei 2024 - 07:58 WIB

Babinsa Jalin Komsos Sosialisasi Larangan Membakar Hutan Dan Lahan Di Wilayah Binaan.

Minggu, 19 Mei 2024 - 07:54 WIB

Babinsa Latih dan Beri Semangat Anak – Anak Bermain Sepak Bola.

Minggu, 19 Mei 2024 - 07:51 WIB

Jalin Silaturahmi Bersama Petani Binaan, Babinsa Bantu Pemupukan Tanaman Jagung.

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:24 WIB

Melalui TMMD 120,Kodim 0209/LB Tingkatkan Taraf Hidup Petani dengan Ketahanan Pangan

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:21 WIB

Tingkatkan Kesejahteraan Petani, Satgas TMMD 120 Kodim 0209/LB Gandeng Distan Gelar Penyuluhan Pertanian

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:16 WIB

Melalui TMMD 120 Selat Beting, Letkol Inf Yudi Ardiyan Saputro S.I.P Tingkatkan Minat Belajar Generasi Bangsa

Berita Terbaru