Salah Satu Jembatan Penghubung Yang Ambruk Di Kecamatan Gunung Meriah Makin Parah

admin

- Redaksi

Kamis, 7 Mei 2020 - 19:45 WIB

40620 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Hasil pantauan kami Awak AGARANEWS dilokasi antara wilayah Desa Lae Butar dengan Blok-6 Baru, kecamatan Gunung Meriah, kabupaten Aceh Singkil, semakin hari ambruk total.

Reporter kami AGARANEWS pada Rabu, 05/05/2020 meliput / wawancara singkat tentang keluhan warga sekitar lokasi jembatan ambruk kepada awak AGARANEWS, Singkil salah seorang warga Blok 6 baru, yang enggan disebut namanya menyampaikan, bahwa ” warga yang tinggal di seputaran lingkungan ini ” kesusahan sekarang mau ke pajak harian Lae Butar karena harus memutar jalan keliling, ungkap Nya.

Begitulah faktanya dimasyarakat karena jembatan ini merupakan bagian akses jalan menuju tempat perbelanjaan sehari-hari bagi masyarakat sekitarnya, mereka merasakan kesusahan yang disebabkan tidak adanya pembangunan jembatan tersebut dan berharap kepada pemerintah melalui Dinas terkait untuk dapat membangun jembatan ini sesegera mungkin !
Semoga Dinas perduli ..! ( A.Siregar )

Baca Juga :  Memperingatai Puncak Hari Kesatuan Gerak PKK ke-50 Tahun 2022 Kecamatan Rawa Jitu Utara  

 

Berita Terkait

Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarmed 16/TK Laksanakan Donor Darah di Perbatasan
Pengamanan Malam Minggu, Polres Simalungun Gelar Patroli Skala Besar di Lokasi Rawan
Komjen Pol Rudy Heriyanto Adi Nugroho Berpeluang Jabat Pj Gubernur Lampung
Panglima TNI Menghadiri Sertijab US Indopacom Commander di Hawaii, AS
Unik Diplomasi Peacekeeper Indonesia Satgas Yonmek TNI Konga XXIII-R/UNIFIL 2024
Polsek Kutabuluh Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas di Pagi Hari, Untuk Mewujudkan Kamseltibcarlantas
Sambang DDS, Bhabinkamtibmas Polsek Mardingding Ajak Masyarakat Tolak Narkoba
Sat Pam Obvit Polres Tanah Karo Laksanakan Patroli Siang Sambang Objek Vital

Berita Terkait

Minggu, 5 Mei 2024 - 00:19 WIB

Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarmed 16/TK Laksanakan Donor Darah di Perbatasan

Sabtu, 4 Mei 2024 - 23:52 WIB

Pengamanan Malam Minggu, Polres Simalungun Gelar Patroli Skala Besar di Lokasi Rawan

Sabtu, 4 Mei 2024 - 23:22 WIB

Komjen Pol Rudy Heriyanto Adi Nugroho Berpeluang Jabat Pj Gubernur Lampung

Sabtu, 4 Mei 2024 - 23:10 WIB

Panglima TNI Menghadiri Sertijab US Indopacom Commander di Hawaii, AS

Sabtu, 4 Mei 2024 - 23:05 WIB

Unik Diplomasi Peacekeeper Indonesia Satgas Yonmek TNI Konga XXIII-R/UNIFIL 2024

Sabtu, 4 Mei 2024 - 22:30 WIB

Sambang DDS, Bhabinkamtibmas Polsek Mardingding Ajak Masyarakat Tolak Narkoba

Sabtu, 4 Mei 2024 - 22:27 WIB

Sat Pam Obvit Polres Tanah Karo Laksanakan Patroli Siang Sambang Objek Vital

Sabtu, 4 Mei 2024 - 22:23 WIB

Maksimalkan Upaya Preventif Pencegahan Gangguan Kamtibmas Khususnya Narkoba, Polres Tanah Karo Patroli Malam Hari

Berita Terbaru