Setelah berbuka Puasa Sijago Merah Melalap Rumah dan Mobil Pak Syamsudi

LIA HAMBALI

- Redaksi

Kamis, 21 April 2022 - 10:08 WIB

402,988 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Langkat, Agaranews. Com : Kebakaran melanda rumah Bapak Syamsudi lk 56 Thn seorang pensiunan PTPN II, setelah berbuka puasa pada Rabu 20/04/2022 sekitar Pukul 19.00 Wib.

Kondisi saat itu korban, istri dan anaknya berada dirumah tepatnya di perumahan PTPN II Boyan, tepatnya Pinggir jalan besar Dusun 7 jati sari Desa Tebing Tanjung Selamet Kecamatan Padang Tualang.
Kejadian tersebut mengakibatkan satu kendaraan Mobil Pick Up 1 Unit Yamaha Scorpio, rumah beserta isinya yang di perkirakan kerugian lebih sebesar kurang Rp 300.000.000 dan kebakaran tersebut tidak sampai menimbulkan korban jiwa.

Baca Juga :  Partai Hanura Gelar Silaturahmi dan Konsolidasi DPD, DPC dan PAC Di Kabupaten Nias

Adapun kronologi terjadinya peristiwa tersebut berawal pada saat itu korban mendengar suara yang diduga berasal dari korsleting listrik, dari sekring rumah dan korban pada waktu itu sedang menakar minyak jenis pertalite yang akan dijual secara eceran. Seketika saat itu juga percikan api menyambar minyak tersebut, sehingga mengakibatkan terjadi kebakaran yang hebat.

Kemudian korban menyiram dengan air sehingga api semakin membesar menyambar seisi rumah. melihat api telah menjalar, kemudian korban keluar rumah dan minta tolong kepada warga sekitar.
Tidak berselang lama kemudian tiga Unit Mobil Damkar Milik Pemda Langkat tiba dilokasi sekitar Pukul 20.00 Wib. Api dapat dipadamkan sekitar pk 20.30 Wib namun rumah berikut isinya habis terbakar.(Heru/Kabiro)

Berita Terkait

Dandim 0207/Simalungun Hadiri Perayaan Paskah Okuimene Pemerintah Kabupaten Simalungun Bersama Forkopimda Dan Masyarakat Tahun 2024
Babinsa 17/Wonosegoro Kodim 0724/ Boyolali Selalu Hadir dan Menyumbangkan Darahnya
Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios
Ubah Lahan Kosong Menjadi Produktif, Langkah Kreatif Kodim 0801/Pacitan Melalui Budidaya Ikan Lele
Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarmed 16/TK Ajar Pendidikan Jasmani Kepada Siswa Perbatasan
MTQ Ke-56 Kabupaten Tapanuli Selatan Dibuka, Lombakan 14 Cabang
Jum’at Berkah : Korem 031/Wira Bima Bagikan Makan Siang Gratis Bagi Siswa dan Siswi Sekolah Dasar
Pangkoarmada I Pantau Keamanan Pelayaran Laut Natuna

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 01:08 WIB

Dandim 0207/Simalungun Hadiri Perayaan Paskah Okuimene Pemerintah Kabupaten Simalungun Bersama Forkopimda Dan Masyarakat Tahun 2024

Sabtu, 27 April 2024 - 00:22 WIB

Babinsa 17/Wonosegoro Kodim 0724/ Boyolali Selalu Hadir dan Menyumbangkan Darahnya

Sabtu, 27 April 2024 - 00:17 WIB

Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios

Sabtu, 27 April 2024 - 00:14 WIB

Ubah Lahan Kosong Menjadi Produktif, Langkah Kreatif Kodim 0801/Pacitan Melalui Budidaya Ikan Lele

Sabtu, 27 April 2024 - 00:09 WIB

Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarmed 16/TK Ajar Pendidikan Jasmani Kepada Siswa Perbatasan

Jumat, 26 April 2024 - 21:34 WIB

Jum’at Berkah : Korem 031/Wira Bima Bagikan Makan Siang Gratis Bagi Siswa dan Siswi Sekolah Dasar

Jumat, 26 April 2024 - 21:23 WIB

Pangkoarmada I Pantau Keamanan Pelayaran Laut Natuna

Jumat, 26 April 2024 - 21:14 WIB

Diduga Kepala Sekolah PAUD Harapan Bunda Karya Bakti Menghindari Dan Menakut-nakuti Awak Media Mengatakan Orang Kapolda

Berita Terbaru

HEADLINE

Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios

Sabtu, 27 Apr 2024 - 00:17 WIB