SURAT TERBUKA UNTUK KAPOLDA ACEH”

Hidayat Desky

- Redaksi

Minggu, 11 September 2022 - 11:51 WIB

40347 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh | agaranews.com.  Salam Hormat saya Pada Bapak KAPOLDA Aceh Irjen Pol Drs. Ahmad Haydar, SH, MM

Bahwa POLISI Adalah Pengayom dan Pelindung yang Selalu Menjaga Ketertiban Masyarakat Untuk Menegakkan Hukum Dengan Semangat Perubahan Berdasarkan Konsep “PRESISI” Yaitu Prediktif, Responsibiliti dan Tranparansi yang Berkeadilan

Maka saya Sebagai Pemerhati dan Nara Sumber Berita Hampir di Semua Media Cetak Maupun Elektronik di Daerah Aceh saya Sampaikan Secara Terbuka Kepada Bapak KAPOLDA Aceh Bawa :

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berdasarkan UU No 8 Tahun 1981 Tentang Hukum Acara Pidana Pasal 1 Angka 24, yang Pemahaman Harfiahnya Adalah Setiap Warga Negara Berhak dan Berkewajiban Melaporkan, Bila Mengetahui Satu Peristiwa Kejahatan Pada Pejabat Berwenang Tentang Telah Atau Sedang Atau Diduga Akan Terjadinya Peristiwa Pidana

Maka Berdasarkan Kesadaran Hukum Tersebutlah Kami Sebagai Masyarakat (saya dan Beberapa Perwakilan Awak Media) Telah Membuat Laporan Polisi ke Mapolres Aceh Selatan Tertanggal 21 Juli 22 Tentang Peristiwa Penggelapan Aset Daerah Berupa Kendaraan Roda Dua dan Roda Empat (Harta Negara) yang Diduga di Kuasai Oleh Para Pihak yang Tampa Hak Dengan Jumlah Puluh Unit yang di Lakukan Oleh Banyak Oknum Dalam Lingkup Pemerintah Daerah Kabupaten Aceh Selatan

Baca Juga :  Kepala KUA Kec. Singkil, Menjadi Pengukuh Sumpah Pelantikan Pejabat Kepala Kampung Se Aceh Singkil

Berselang Waktu Diantara Tanggal Laporan yang Telah Kami Buat Secara Bersama-sama (saya dan Para Awak Media)
Kami Kembali Mendatangi Mapolres Aceh Aceh Selatan yang di Terima Langsung Oleh Kasat Reskrim Aceh Selatan AKP. Rajabul Asra, HM yang Menerangkan Bahwa Terlapor Telah Disurati Oleh Reskrim Aceh Selatan Akan Tetapi Terlapor Tidak Kunjung Hadir Memenuhi Panggilan Polisi

Baca Juga :  Pengurus Lembaga Pers Mahasiswa Islam PB HMI Resmi Dilantik, Direktur Utama Akan Fokus Berdaya dan Berkarya*

Satu Minggu Setelahnya Kami Kembali Mendatangi Mapolres Aceh Selatan Dengan Mengikut Sertakan Kadis DLH dan Kabid ASET Aceh Selatan

Kami Kembali di Terima Langsung Oleh Kasat Reskrim di Ruangan Beliau Sendiri Pada Saat Itu Kasat Reskrim Memberikan Pencerahan Hukum Pada Kami Semua Bahwa :

– LSM Tidak Punya Hak Melaporkan Kasus Penggelapan Aset Daerah Tersebut
– Yang Berhak Membuat Laporan Tentang Dugaan Pidana Tersebut Adalah Pihak DLH Atau Pihak Aset Daerah

Oleh Karnanya Berdasarkan Kronologis Singkat yang Telah saya Paparkan Diatas saya Berharap Kiranya Bapak KAPOLDA Aceh Berkenan Menindak Lanjuti Kasus KOTAK PANDORA Penggelapan HARTA NEGARA yang Diduga Telah Terjadi Secara Masif dan Sistimatis di Aceh Selatan

Hormat saya

T. Sukandi (Koordinator Forum Peduli Aceh Selatan)

Red Tim Laporan: Mr Padang

Berita Terkait

Melalui TMMD 120,Kodim 0209/LB Tingkatkan Taraf Hidup Petani dengan Ketahanan Pangan
Tingkatkan Kesejahteraan Petani, Satgas TMMD 120 Kodim 0209/LB Gandeng Distan Gelar Penyuluhan Pertanian
Melalui TMMD 120 Selat Beting, Letkol Inf Yudi Ardiyan Saputro S.I.P Tingkatkan Minat Belajar Generasi Bangsa
Cerdaskan Anak Bangsa, Satgas TMMD 120 Selat Beting Bersama Disdik Gelar Penyuluhan Pendidikan
Polsek Simpang Empat Tindak Lanjuti Viralnya Berita Pungli di Wisata Danau Lau Kawar
Aparat Gabungan Berhasil Amankan Homeyo, Masyarakat Kembali Dari Pengungsian dan Pesawat Sipil Bisa Beroperasi Kembali di Bandara Pogapa
Karena Sudah Teruji Dari Rekam Jejak, Masyarakat Dukung Ustadz Abdul Hanan Maju Pada Pilkada Aceh Singkil
Bela Sikap Nasionalisme Batalyon Infanteri 126/ KC Laksanakan Upacara 17-an

Berita Terkait

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:24 WIB

Melalui TMMD 120,Kodim 0209/LB Tingkatkan Taraf Hidup Petani dengan Ketahanan Pangan

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:21 WIB

Tingkatkan Kesejahteraan Petani, Satgas TMMD 120 Kodim 0209/LB Gandeng Distan Gelar Penyuluhan Pertanian

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:16 WIB

Melalui TMMD 120 Selat Beting, Letkol Inf Yudi Ardiyan Saputro S.I.P Tingkatkan Minat Belajar Generasi Bangsa

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:11 WIB

Cerdaskan Anak Bangsa, Satgas TMMD 120 Selat Beting Bersama Disdik Gelar Penyuluhan Pendidikan

Sabtu, 18 Mei 2024 - 22:45 WIB

Aparat Gabungan Berhasil Amankan Homeyo, Masyarakat Kembali Dari Pengungsian dan Pesawat Sipil Bisa Beroperasi Kembali di Bandara Pogapa

Sabtu, 18 Mei 2024 - 21:55 WIB

Karena Sudah Teruji Dari Rekam Jejak, Masyarakat Dukung Ustadz Abdul Hanan Maju Pada Pilkada Aceh Singkil

Sabtu, 18 Mei 2024 - 20:32 WIB

Bela Sikap Nasionalisme Batalyon Infanteri 126/ KC Laksanakan Upacara 17-an

Sabtu, 18 Mei 2024 - 20:25 WIB

Tingkatkan Kemampuan Fisik Prajurit, Personel Kodim 0309/Solok Laksanakan Garjas Periodik I Tahun 2024

Berita Terbaru