Tahun 2021, Korban Laka Lantas Meninggal di Wilkum Polres Aceh Singkil Menurun Drastis Jadi 5 Orang

Hidayat Desky

- Redaksi

Rabu, 29 Desember 2021 - 12:47 WIB

40276 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Singkil Agaranews.com – Sepanjang tahun 2021, jumlah korban meninggal dunia akibat kecelakaan lalulintas (Laka Lantas) menurun drastis di wilayah hukum (Wilkum) Polres Aceh Singkil sebanyak 5 orang, kalo dibandingkan tahun 2020 lalu sebayak 18 orang, demikian disampaikan Kapolres Aceh Singkil Iin Maryudi Herman, SIK, melalui Kepala Satuan Lalu Lintas (Kasat Lantas) Iptu Mulyadi, SH MH saat merilis kasus sepanjang tahun 2021, di aula Mapolres Aceh Singkil Rabu (29/12/2021).

Baca Juga :  Desa Lawe Beringin Horas Kecamatan Semadam Laksanakan Musrembang Desa Tahun 2024

Menurut Iptu Mulyadi, tahun 2021 secara umum dibandingkan tahun 2020 kasus lakalantas menurun secara drastis yaitu ada 23 kasus yang sebelumya 57 Kasus,” tuturnya

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Untuk Kasus Laka Lantas di tahun 2020 ada 57 kasus, Meninggal dunia 18 orang, luka berat 13 orang luka ringan 74 orang,”

“Sedangkan di tahun 2021 ada 23 kasus yang meninggal dunia 5 orang, luka berat 9 orang dan luka ringan 30 orang,”

Baca Juga :  Lakukan Kunker Ke Agara,Plt.Gubernur Aceh Dipertanyakan Oleh Aktivis Agara

Selanjutnya Mulyadi menjelaskan secara rinci untuk kerugian materi mengatakan “Untuk kerungian materil dalam kasus laka lantas pada tahun 2020 sebesar Rp. 157.200.000 dan di tahun 2021 Rp. 61.300.000, Ada penurunan sebesar Rp. 95.900.000,” jelasnya

Dan dari pelanggaran lalu lintas di tahun 2020 ada 969 tilang dan 183 teguran kemudian di tahun 2021 ada 486 tilang dan 109 teguran,” imbuhnya (BS)

Berita Terkait

Dandim 0207/Simalungun Hadiri Perayaan Paskah Okuimene Pemerintah Kabupaten Simalungun Bersama Forkopimda Dan Masyarakat Tahun 2024
Babinsa 17/Wonosegoro Kodim 0724/ Boyolali Selalu Hadir dan Menyumbangkan Darahnya
Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios
Ubah Lahan Kosong Menjadi Produktif, Langkah Kreatif Kodim 0801/Pacitan Melalui Budidaya Ikan Lele
Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarmed 16/TK Ajar Pendidikan Jasmani Kepada Siswa Perbatasan
MTQ Ke-56 Kabupaten Tapanuli Selatan Dibuka, Lombakan 14 Cabang
Jum’at Berkah : Korem 031/Wira Bima Bagikan Makan Siang Gratis Bagi Siswa dan Siswi Sekolah Dasar
Pangkoarmada I Pantau Keamanan Pelayaran Laut Natuna

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 01:08 WIB

Dandim 0207/Simalungun Hadiri Perayaan Paskah Okuimene Pemerintah Kabupaten Simalungun Bersama Forkopimda Dan Masyarakat Tahun 2024

Sabtu, 27 April 2024 - 00:22 WIB

Babinsa 17/Wonosegoro Kodim 0724/ Boyolali Selalu Hadir dan Menyumbangkan Darahnya

Sabtu, 27 April 2024 - 00:17 WIB

Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios

Sabtu, 27 April 2024 - 00:14 WIB

Ubah Lahan Kosong Menjadi Produktif, Langkah Kreatif Kodim 0801/Pacitan Melalui Budidaya Ikan Lele

Sabtu, 27 April 2024 - 00:09 WIB

Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarmed 16/TK Ajar Pendidikan Jasmani Kepada Siswa Perbatasan

Jumat, 26 April 2024 - 21:34 WIB

Jum’at Berkah : Korem 031/Wira Bima Bagikan Makan Siang Gratis Bagi Siswa dan Siswi Sekolah Dasar

Jumat, 26 April 2024 - 21:23 WIB

Pangkoarmada I Pantau Keamanan Pelayaran Laut Natuna

Jumat, 26 April 2024 - 21:14 WIB

Diduga Kepala Sekolah PAUD Harapan Bunda Karya Bakti Menghindari Dan Menakut-nakuti Awak Media Mengatakan Orang Kapolda

Berita Terbaru

HEADLINE

Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios

Sabtu, 27 Apr 2024 - 00:17 WIB