TNI Dari Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB Bersatu Dengan Rakyat Ciptakan Kedamaian Di Perbatasan

LIA HAMBALI

- Redaksi

Minggu, 5 Mei 2024 - 14:09 WIB

4078 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Boven Digoel, AgaraNews. Com // Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB yang bertugas di wilayah Perbatasan Sektor Kolakops Korem 174/Anim Ti Waninggap, melalui Binter Kitorang Basudara terus merangkul masyarakat di wilayah Perbatasan Boven Digoel Papua Selatan agar terciptanya Kedamaian, ketentraman dan kenyamanan, Minggu, (05/05/2024)

Beginilah kehidupan sehari hari warga bersama TNI diperbatasan, terlihat anggota Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB Pos Rawa Bustop, akrab membantu masyarakat nelayan Kampung Bustop Distrik Jair Kab.Boven Digoel Perbatasan Papua Selatan. Lettu Inf.Iqbal Priya Atmaja, selaku Danpos Rawa Bustop mengungkapkan”, Masyarakat disini sudah menganggap kami bagian dari keluarga mereka, cukup sering mereka usai mencari ikan datang ke Pos untuk mengantar rezeki yang mereka dapat tanpa kami minta, begtu juga sebaliknya kami terus melakukan Binter Kitorang Basudara untuk mempererat hubungan persaudaraan serta membantu mencari solusi kesulitan masyarakat sekitar, sekaligus memberikan pengamanan agar masyarakat nyaman mencari rezki” Ujar Danpos Rawa Bustop,

Baca Juga :  Masyarakat Norwegia Sambut Kagum dan Gembira Genderang Suling Taruna AAL KJK 2023 di Dermaga Fredrikstad

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Pimpin Jumat Curhat, Kapolres Tebingtinggi dan Personel Tampung Keluhan Masyarakat

Mayoritas masyarakat dikampung Bastop Orang Asli Papua ( OAP ) mereka bekerja sebagai Nelayan pencari ikan, dan ada sebagian yang ke kebun, serta berburu, jika mendapat hasil yang banyak mereka tidak pernah lupa memberikan sebagian rezekinya ke Pos terdekat, Ini merupakan wujud kedekatan TNI dan Rakyat,

Semoga hubungan harmonis ini dapat selalu terjaga dengan baik, dalam sama – sama menjaga kedaulatan wilayah Perbatasan Papua Selatan. ( Lia Hambali)

Berita Terkait

Polsek Simpang Empat Tindak Lanjuti Viralnya Berita Pungli di Wisata Danau Lau Kawar
Aparat Gabungan Berhasil Amankan Homeyo, Masyarakat Kembali Dari Pengungsian dan Pesawat Sipil Bisa Beroperasi Kembali di Bandara Pogapa
Karena Sudah Teruji Dari Rekam Jejak, Masyarakat Dukung Ustadz Abdul Hanan Maju Pada Pilkada Aceh Singkil
Bela Sikap Nasionalisme Batalyon Infanteri 126/ KC Laksanakan Upacara 17-an
Tingkatkan Kemampuan Fisik Prajurit, Personel Kodim 0309/Solok Laksanakan Garjas Periodik I Tahun 2024
Kodim 0308/ Pariaman Dampingi Petani Terima Mesin Pompa Air dari Kementan RI
Dengan Metode Komsos Babinsa Jajaran Kodim 0203/LKT Eratkan Persaudaraan Dengan Aparatur Pemerintah Desa di Wilayah Binaan
Jaga Kebugaran Tubuh, Babinsa Jajaran Kodim 0203/LKT Olahraga Bersama Pemuda Desa Binaan

Berita Terkait

Sabtu, 18 Mei 2024 - 23:05 WIB

Polsek Simpang Empat Tindak Lanjuti Viralnya Berita Pungli di Wisata Danau Lau Kawar

Sabtu, 18 Mei 2024 - 22:45 WIB

Aparat Gabungan Berhasil Amankan Homeyo, Masyarakat Kembali Dari Pengungsian dan Pesawat Sipil Bisa Beroperasi Kembali di Bandara Pogapa

Sabtu, 18 Mei 2024 - 21:55 WIB

Karena Sudah Teruji Dari Rekam Jejak, Masyarakat Dukung Ustadz Abdul Hanan Maju Pada Pilkada Aceh Singkil

Sabtu, 18 Mei 2024 - 20:32 WIB

Bela Sikap Nasionalisme Batalyon Infanteri 126/ KC Laksanakan Upacara 17-an

Sabtu, 18 Mei 2024 - 20:21 WIB

Kodim 0308/ Pariaman Dampingi Petani Terima Mesin Pompa Air dari Kementan RI

Sabtu, 18 Mei 2024 - 20:17 WIB

Dengan Metode Komsos Babinsa Jajaran Kodim 0203/LKT Eratkan Persaudaraan Dengan Aparatur Pemerintah Desa di Wilayah Binaan

Sabtu, 18 Mei 2024 - 20:13 WIB

Jaga Kebugaran Tubuh, Babinsa Jajaran Kodim 0203/LKT Olahraga Bersama Pemuda Desa Binaan

Sabtu, 18 Mei 2024 - 20:10 WIB

Jajaran Kodim 0203/LKT Melaksanakan Puldata Ter Untuk Memperbarui Data di Wilayah Binaan

Berita Terbaru