Wakil Bupati Gayo Lues Larang Warga Rayakan Hari Valentine Day

admin

- Redaksi

Rabu, 12 Februari 2020 - 01:20 WIB

401,108 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES, AGARANEWS   –  Wakil Bupati Gayo Lues, H Said Sani, mengeluarkan surat larangan  kepada seluruh warganya merayakan hari Valentine Day pada 14 Februari 2020.

Larangan itu tertuang dalam surat bersifat penting yang dikeluarkan Wakil Bupati Gayo Lues H Said Sani, 11 Februari 2020. Isinya tentang Imbauan Larangan Perayaan Hari Valentine Day.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam surat itu, Said Sani menyampaikan, Valentine Day bukanlah budaya muslim dan bertentangan dengan nilai-nilai syariat islam. Larangan ini merujuk undang-undang Nomor 44 Tahun 1999, tentang Penyelenggaraan Keistimewaan Provinsi Daerah Istimewa Aceh.

Baca Juga :  Kapolsek Dolok Merawan Silaturahmi Dan Jalin Kemitraan Dengan Kepala Desa

Selain itu diperkuat dengan UU Nomor 11 Tahun 2002, tentang Pelaksanaan Syariat Islam di bidang aqidah, ibadah, dan syiar Islam yang haram hukumnya untuk dirayakan.

Wakil Bupati meminta kepada semua pihak untuk tidak merayakan Valentine Day. Bila ada kelompok atau siapapun yang merayakannya, diminta untuk melaporkan kepada petugas, khususnya kepada Satpol PP dan Polisi Syariat Kabupaten Gayo Lues.

Dalam himbauan tersebut, lanjut Said Sani, Pemerintah Kabupaten Gayo Lues meminta kepada kepala sekolah, guru, dan orang tua wali agar mengawasi anak-anaknya untuk tidak merayakan Valentine day.

Baca Juga :  Wasekum DPP GAMKI Meminta IPW Mengerti Persoalan Mendasar Papua

Dalam surat itu, Wabup juga melarang bagi Hotel, Restoran, Cafe Dan Juga Warung Kopi memfasilitasi atau menyediakan tempat yang merayakan Valentine Day. Lalu, meminta kepada teungku/ustad agar dalam menyampaikan tausyiahnya menerangkan tentang bahaya perayaan hari Valentine Day.

Dia meminta juga kepada seluruh jajaran Pemerintah Kabupaten Gayo Lues dari Satpol PP/Polisi Syariah, para camat dan sejumlah perangkat lainnya untuk melakukan pengawasan agar tidak ada yang merayakan Valentine Day. (RED)

Berita Terkait

Gandeng Tiga Partner Bisnis Lokal, Nusantara Star Connect Atasi Kesenjangan Digital Daerah 3T Sumatra Utara Dengan Internet VSAT Starling 
Dandim 0207/Simalungun Hadiri Perayaan Paskah Okuimene Pemerintah Kabupaten Simalungun Bersama Forkopimda Dan Masyarakat Tahun 2024
Babinsa 17/Wonosegoro Kodim 0724/ Boyolali Selalu Hadir dan Menyumbangkan Darahnya
Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios
Ubah Lahan Kosong Menjadi Produktif, Langkah Kreatif Kodim 0801/Pacitan Melalui Budidaya Ikan Lele
Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarmed 16/TK Ajar Pendidikan Jasmani Kepada Siswa Perbatasan
MTQ Ke-56 Kabupaten Tapanuli Selatan Dibuka, Lombakan 14 Cabang
Bravo, Satreskrim Polres Gayo Lues Kembali Amankan dua Pelaku Perjudian Online

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 06:26 WIB

Gandeng Tiga Partner Bisnis Lokal, Nusantara Star Connect Atasi Kesenjangan Digital Daerah 3T Sumatra Utara Dengan Internet VSAT Starling 

Sabtu, 27 April 2024 - 01:08 WIB

Dandim 0207/Simalungun Hadiri Perayaan Paskah Okuimene Pemerintah Kabupaten Simalungun Bersama Forkopimda Dan Masyarakat Tahun 2024

Sabtu, 27 April 2024 - 00:22 WIB

Babinsa 17/Wonosegoro Kodim 0724/ Boyolali Selalu Hadir dan Menyumbangkan Darahnya

Sabtu, 27 April 2024 - 00:17 WIB

Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios

Sabtu, 27 April 2024 - 00:14 WIB

Ubah Lahan Kosong Menjadi Produktif, Langkah Kreatif Kodim 0801/Pacitan Melalui Budidaya Ikan Lele

Sabtu, 27 April 2024 - 00:05 WIB

MTQ Ke-56 Kabupaten Tapanuli Selatan Dibuka, Lombakan 14 Cabang

Jumat, 26 April 2024 - 21:34 WIB

Jum’at Berkah : Korem 031/Wira Bima Bagikan Makan Siang Gratis Bagi Siswa dan Siswi Sekolah Dasar

Jumat, 26 April 2024 - 21:23 WIB

Pangkoarmada I Pantau Keamanan Pelayaran Laut Natuna

Berita Terbaru

HEADLINE

Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios

Sabtu, 27 Apr 2024 - 00:17 WIB