Bagaiamana Ibu Bupati Karo,…??? Bila Hujan Tiba Jalanan di Kota Kabanjahe – Berastagi Tak Ubahnya Seperti Danau

LIA HAMBALI

- Redaksi

Senin, 10 Januari 2022 - 20:21 WIB

40497 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Tanah Karo, Agaranews.com
Kabupaten Karo sekarang ini dinilai banyak kalangan semakin amburadul, jangan kita berharap ada kemajuan, yang ada kita saat ini mundur 20 tahun kebelakang.

Kalau zaman Pak D.D Sinulingga pertama menjabat Bupati Karo yang pertama, Kabupaten Karo masih bisa kita banggakan, karena masih tertata rapi,bersih hingga tak heran ketika itu meraih piala Adipura.
Tapi setelah itu Tanah Karo semakin hari semakin mundur, bahkan sekarang bisa dibilang amburadul, bagaimana tidak, segala persoalan yang ada tak pernah terselesaikan, mulai dari Pasar Tradisional Kabanjahe yang sudah puluhan tahun terbakar tak pernah dibangun kembali, demikian juga dengan Pasar Tingkat Berastagi juga hanya tersisa puing – puing, belum juga ada tanda – tanda akan dibangun kembali.

Penataan kota sembrawut, sampah bertebaran dimana – mana, hingga Kota Kabanjahe mendapat julukan Kota Terjorok No.2 ditingkat Sumatera Utara. Sementara penataan jalan, sama saja, jalanan berlobang – lobang meskipun ditengah kota, parit – parit sumbat hingga menyebabkan bila hujan tiba jalanan tak ubahnya sebuah Danau, ini terjadi disetiap sudut kota seperti, Simpang Enam, Sentrum, Masjid Agung, depan Kantor Bupati dan sepanjang Jalan Kabanjahe – Berastagi, mulai dari Simpang Raya hingga RSU Amanda. Akibat banjir ini menyebabkan kemacetan panjang pada Senin 10/01 sore.

Bupati dan jajarannya boleh berkilah bahwa itu Jalan Provinsi, tapi tentu baru bisa diperbaiki ada usulan dari Kabupaten, jadi apa sebenarnya yang dilakukan oleh Bupati kita ini, jadi bingung kita,..ujar M Tarigan yang meluapkan kekesalannya disebuah Kedai Kopi di Seputaran Jalan Veteran Kabanjahe pada hari yang sama.

Baca Juga :  Seorang Resedivis Kasus Narkotika Dengan BB 0,32 Geram Di Duga Narkotika Jenis Sabu Diamankan Petugas

Sementara sampai berita ini diterbitkan, Bupati Karo, Cory S Sebayang tidak menjawab telpon Redaksi Media ini. ( Lia Hambali )

Berita Terkait

Melalui TMMD 120,Kodim 0209/LB Tingkatkan Taraf Hidup Petani dengan Ketahanan Pangan
Tingkatkan Kesejahteraan Petani, Satgas TMMD 120 Kodim 0209/LB Gandeng Distan Gelar Penyuluhan Pertanian
Melalui TMMD 120 Selat Beting, Letkol Inf Yudi Ardiyan Saputro S.I.P Tingkatkan Minat Belajar Generasi Bangsa
Cerdaskan Anak Bangsa, Satgas TMMD 120 Selat Beting Bersama Disdik Gelar Penyuluhan Pendidikan
Polsek Simpang Empat Tindak Lanjuti Viralnya Berita Pungli di Wisata Danau Lau Kawar
Aparat Gabungan Berhasil Amankan Homeyo, Masyarakat Kembali Dari Pengungsian dan Pesawat Sipil Bisa Beroperasi Kembali di Bandara Pogapa
Karena Sudah Teruji Dari Rekam Jejak, Masyarakat Dukung Ustadz Abdul Hanan Maju Pada Pilkada Aceh Singkil
Bela Sikap Nasionalisme Batalyon Infanteri 126/ KC Laksanakan Upacara 17-an

Berita Terkait

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:24 WIB

Melalui TMMD 120,Kodim 0209/LB Tingkatkan Taraf Hidup Petani dengan Ketahanan Pangan

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:21 WIB

Tingkatkan Kesejahteraan Petani, Satgas TMMD 120 Kodim 0209/LB Gandeng Distan Gelar Penyuluhan Pertanian

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:16 WIB

Melalui TMMD 120 Selat Beting, Letkol Inf Yudi Ardiyan Saputro S.I.P Tingkatkan Minat Belajar Generasi Bangsa

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:11 WIB

Cerdaskan Anak Bangsa, Satgas TMMD 120 Selat Beting Bersama Disdik Gelar Penyuluhan Pendidikan

Sabtu, 18 Mei 2024 - 22:45 WIB

Aparat Gabungan Berhasil Amankan Homeyo, Masyarakat Kembali Dari Pengungsian dan Pesawat Sipil Bisa Beroperasi Kembali di Bandara Pogapa

Sabtu, 18 Mei 2024 - 21:55 WIB

Karena Sudah Teruji Dari Rekam Jejak, Masyarakat Dukung Ustadz Abdul Hanan Maju Pada Pilkada Aceh Singkil

Sabtu, 18 Mei 2024 - 20:32 WIB

Bela Sikap Nasionalisme Batalyon Infanteri 126/ KC Laksanakan Upacara 17-an

Sabtu, 18 Mei 2024 - 20:25 WIB

Tingkatkan Kemampuan Fisik Prajurit, Personel Kodim 0309/Solok Laksanakan Garjas Periodik I Tahun 2024

Berita Terbaru