Pohon Mati Kering, Kadis Lingkungan Hidup Bikin Kecewa Warga Langkat

LIA HAMBALI

- Redaksi

Selasa, 18 April 2023 - 23:34 WIB

40236 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Stabat Agara News.com //  Di tengah semangatnya Pelaksana Bupati Langkat membangun serta menata Kota Stabat tapi telah terjadi pemandangan tidak menyejukkan mata warga Langkat yang berlalu lalang di seputaran Kota Stabat.

Tampak di Pulau Jalan Kota Stabat, rumput kering menguning serta pohon juga menguning mati akibat terik cuaca panas beberapa hari ini, Meidi Kembaren ST Tokoh Pemuda yang juga penggiat lingkungan menyampaikan bahwa ” kami sangat sedih kecewa dengan Kadis Lingkungan Hidup, mestinya beliau itu peka, Kadis baru dilantik harus semangat kerja, punya inisiatif bukan berdiam diri, pohon pada mengering mati, begitu juga rumput di taman-taman Kota Stabat, belum lagi jalanan Kota Stabat berdebu pasir berserak”. Kalau tak mampu jadi Kadis mending mundur saja !, ungkap Meidi ketua HMKI Langkat dengan nada kesal.

Baca Juga :  Kasi PTK Dinas Pendidikan Kabupaten Nagan Raya Kunker Ke SDN Krueng Seumanyam

Dari pantauan rekan media melihat H-3 Raya Idul Fitri Kota Stabat masih kumuh berserak, pasir dan tanaman masih menguning akibat tidak ada perawatan dari Dinas terkait, dan di prediksi bakal ribuan kendaraan warga melintasi jalanan Kota Stabat, baik mudik lebaran dan merayakan hari kemenangan Idul Fitri 1444 Hijriah.(Lf)

Berita Terkait

PJ Bupati Syakir Pimpin Upacara Hari Jadi Kabupaten Agara
Satgas Yonif 509 Kostrad Intensifkan Komunikasi dengan Masyarakat Intan Jaya untuk Ciptakan Rasa Aman dan Nyaman
Satgas Yonif 122/TS Berhasil Tangkap 3 WNA Pelaku Penyelundupan BBM Ilegal dan 2 Sepeda Motor di Wilayah Batas RI-PNG
Selain Diperiksa Pelintas Batas Juga Diberikan Arahan Oleh Anggota TNI Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB
Prajurit Yonif 126/KC Laksanakan Lattis Tingkat Tim Sistem Blok Purrah Gunung Hutan di Marjanji Aceh : Guna Meningkatkan Kemampuan Tempur dan Hubungan Dengan Masyarakat
Untuk Menjalin Silaturahmi Babinsa Koramil 13/P.Brandan Melaksanakan Komsos di Kantor Desa Harapan Maju
Personil Koramil 06/Bahorok Kodim 0203/LKT Berikan Motivasi Kepada Pemuda Yang Sedang Latihan Bola Kaki di Desa Bungara 
Tim Wasnister Itpusterad Kunjungi Kodim 0309/Solok

Berita Terkait

Rabu, 26 Juni 2024 - 13:37 WIB

PJ Bupati Syakir Pimpin Upacara Hari Jadi Kabupaten Agara

Rabu, 26 Juni 2024 - 13:23 WIB

Satgas Yonif 509 Kostrad Intensifkan Komunikasi dengan Masyarakat Intan Jaya untuk Ciptakan Rasa Aman dan Nyaman

Rabu, 26 Juni 2024 - 13:20 WIB

Satgas Yonif 122/TS Berhasil Tangkap 3 WNA Pelaku Penyelundupan BBM Ilegal dan 2 Sepeda Motor di Wilayah Batas RI-PNG

Rabu, 26 Juni 2024 - 13:15 WIB

Selain Diperiksa Pelintas Batas Juga Diberikan Arahan Oleh Anggota TNI Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB

Rabu, 26 Juni 2024 - 12:53 WIB

Untuk Menjalin Silaturahmi Babinsa Koramil 13/P.Brandan Melaksanakan Komsos di Kantor Desa Harapan Maju

Rabu, 26 Juni 2024 - 12:49 WIB

Personil Koramil 06/Bahorok Kodim 0203/LKT Berikan Motivasi Kepada Pemuda Yang Sedang Latihan Bola Kaki di Desa Bungara 

Rabu, 26 Juni 2024 - 12:44 WIB

Tim Wasnister Itpusterad Kunjungi Kodim 0309/Solok

Rabu, 26 Juni 2024 - 12:40 WIB

Babinsa 01/MD Kodim 0208/Asahan Dukung Percepatan Musim Tanam Guna Tercapainya Ketahanan Pangan

Berita Terbaru