Cegah Kecelakaan, Pos Haumeniana Satgas Yonkav 6/Naga Karimata Bersihkan Jalan Poros Perbatasan

LIA HAMBALI

- Redaksi

Sabtu, 23 Maret 2024 - 17:03 WIB

40107 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Haumeniana, NTT, AgaraNews. Com // Cegah terjadinya Kecelakaan, Pos Haumeniana Satgas Yonkav 6/Naga Karimata adakan pembersihan batu krikil yang turun akibat dari curah Hujan yang tinggi di Desa Haumeniana, Kecamatan Bikomi Nilulat Kabupaten TTU, Provinsi NTT. (23/3/24)

Menjadi contoh dalam sikap kepedulian terhadap lingkungan sekitar, merupakan hakikat yang tertuang dalam santiaji 8 wajib TNI. Hal ini dapat diimplementasikan berupa kegiatan yang bermanfaat bagi sekitarnya. Dengan demikian, dapat menjadi contoh atau pedoman bagi masyarakat untuk saling peduli terhadap lingkungannya. Pos Haumeniana Satgas Yonkav 6/Naga Karimata mengadakan kerja bakti dadakan atas saran dan masukan dari para anggota yang melihat poros jalan dipenuhi oleh batuan kerikil. Jalan ini merupakan Jalan utama yang menghubungkan daerah di perbatasan seringkali dibanjiri kerikil lantaran hujan deras. Hal tersebut dapat mengakibatkan kecelakaan dan korban jiwa apabila tidak ditindak lanjuti.

Dan SSK II Lettu Kav M. Buchori Fauzi mengambil tindakan preventif untuk mengatasi adanya korban dari warga maupun masyarakat yang sering kali memakai akses jalan tersebut. “Kita peduli terhadap lingkungan dan masyarakat. Jangan sampai ada korban jiwa karena ketidak pedulian kita. kerikil merupakan benda kecil namun dapat menimbulkan kerugian besar apabila kita tidak peduli.” tegas Lettu Kav Buchori Fauzi.                       ( Lia Hambali)

Baca Juga :  Dengan Syarat Prokes Ketat, Bupati Gayo Lues Perbolehkan Pelaksanaan Shalat Idul Fitri 1442 H

(Yonkav 6/NK)

Berita Terkait

Ngopi Pagi Bareng Warga, Babinsa Ajak Giatkan Kembali Siskamling dan Gotroy
PJ Bupati Syakir Pimpin Upacara Hari Jadi Kabupaten Agara
Satgas Yonif 509 Kostrad Intensifkan Komunikasi dengan Masyarakat Intan Jaya untuk Ciptakan Rasa Aman dan Nyaman
Satgas Yonif 122/TS Berhasil Tangkap 3 WNA Pelaku Penyelundupan BBM Ilegal dan 2 Sepeda Motor di Wilayah Batas RI-PNG
Selain Diperiksa Pelintas Batas Juga Diberikan Arahan Oleh Anggota TNI Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB
Prajurit Yonif 126/KC Laksanakan Lattis Tingkat Tim Sistem Blok Purrah Gunung Hutan di Marjanji Aceh : Guna Meningkatkan Kemampuan Tempur dan Hubungan Dengan Masyarakat
Untuk Menjalin Silaturahmi Babinsa Koramil 13/P.Brandan Melaksanakan Komsos di Kantor Desa Harapan Maju
Personil Koramil 06/Bahorok Kodim 0203/LKT Berikan Motivasi Kepada Pemuda Yang Sedang Latihan Bola Kaki di Desa Bungara 

Berita Terkait

Rabu, 26 Juni 2024 - 14:16 WIB

Ini Baru Pateen Komandan ! Polres Belawan Ringkus Pria Berkumis Juru Tulis Tebak Angka Alias Togel

Rabu, 26 Juni 2024 - 11:02 WIB

Maruli Siahaan Ikuti Upacara Pembukaan Pendidikan dan Pelatihan Gada Pratama Satpam PT. Jaguar Inti Perkasa Gelombang II 2024

Selasa, 25 Juni 2024 - 14:21 WIB

PPSD Berduka ! Maruli Siahaan Melakukan Kunjungan Duka Cita di Dua Lokasi

Senin, 24 Juni 2024 - 18:28 WIB

Waka Polda Sumut Berziarah ke Makam Pahlawan Sisimangaraja Dalam Rangka Hari Bhayangkara ke-78 Tahun 2024

Senin, 24 Juni 2024 - 12:42 WIB

Maruli Siahaan Ucapkan Terimakasih Kepada PJ. Gubernur Sumut Mayjen TNI (Purn.) Hassanudin Atas Dukungannya Dalam Penandatanganan Prasasti Perayaan Dies Natalis Ke-25 STIKES Senior Medan

Minggu, 23 Juni 2024 - 00:01 WIB

Maruli Siahaan Menghadiri Pesta Pernikahan Adat Batak di Dua Lokasi

Sabtu, 22 Juni 2024 - 23:36 WIB

Maruli Siahaan Menghadiri Pesta Pernikahan Adat Batak di Dua Lokasi

Sabtu, 22 Juni 2024 - 19:25 WIB

Maruli Siahaan Menghadiri Pesta Pernikahan Adat Batak di Dua Lokasi

Berita Terbaru