Pembukaan MTQ Kota Sibolga Diawali Dengan Pawai Ta’aruf, Polres Sibolga Melaksanakan Pengamanan

Hidayat Desky

- Redaksi

Kamis, 23 Mei 2024 - 19:40 WIB

4083 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

SIBOLGA AGARANEWS.COM

Polres Sibolga menghadiri Penyambutan Pawai Ta’aruf Pergelaran MTQ Ke – 51 Tingkat Kota Sibolga, yang digelar pada tanggal 13 s/d 15 Mei 2024 di Lapangan Simaremare Kota Sibolga, pada hari Senin (13/05/2024) pukul 15.00 Wib.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Amatan dilapangan kegiatan Penyambutan Pawai Ta’aruf dihadiri oleh Kapolres Sibolga AKBP Achmad Fauzy, SH, SIK, MIK, diwakili oleh IPTU Syafruddin, SH, MM, bersama Forkopimda Kota Sibolga. Pawai Ta’aruf tersebut bergerak mulai dari depan Mesjid Taqwa Muhammadyah Kelurahan Aek Manis Kecamatan Sibolga Selatan Kota Sibolga Jalan KHA. Dahlan menuju ke Mesjid Agung Kota Sibolga Jalan Diponegoro Kota Sibolga.

Baca Juga :  Kapolres Sergai Pimpin Sertijab Kasat Intelkam

Melalui Kasi Humas yang dikonfirmasi
mengatakan,
Dalam kegiatan Pawai Ta’aruf Polres Sibolga melaksanakan Pengamanan terbuka dan tertutup, hal ini dilaksanakan guna memberikan keamanan kelancaran perjalanan Peserta Pawai.

Di beberapa ruas Jalan dan Persimpangan yang dilintasi Peserta Pawai ada Personel yang berseragam untuk melaksanakan Pengamanan dan Pengaturan Arus Lalu Lintas. “Beber Kasi Humas.

Juga menempatkan Personel berpakaian Sipil di tengah-tengah penonton untuk mengantisipasi kemungkinan terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan.

Baca Juga :  Jalan Di Simpang Tiga Dolok Maraja Ditingkatkan Jadi Aspal Hotmix

Adapun route yang dilalui Peserta Pawai yang dilakukan Pengamanan dimulai dari Start didepan Masjid Taqwa Muhammadyah Jalan KHA. Dahlan kemudian menuju Jalan Bangau, Jalan Merpati, Simpang Lima, Jalan R. Suprapto, Jalan Putri Runduk, Jalan Ahmad Yani dan Finis dijalan Diponegoro depan Masjid Agung Kota Sibolga.

“Sejak mulai kegiatan Pawai hingga selesai situasi keamanan dan ketertiban Masyarakat berjalan kondusif. “Pungkas Kasi Humas.

(HARIANTO SIAHAAN)

Berita Terkait

Tim Opsnal Reskrim Polres Sibolga Amankan Pelaku Judi Jenis Sydney
Kapolres Toba Pimpin Apel dan Berikan Bantuan Beasiswa dan Sumur Bor
Karang Taruna Jandi Meriah Mengadakan Turnamen Bola Volley
Lewat Cooling System, Polsek Lumban Julu Patroli Dialogis Berikan Himbauan Kamtibmas
Cegah Gangguan Kamtibmas, Polres Sibolga Laksanakan Patroli Skala Besar
Laksanakan Patroli Kota Presisi Satuan Samapta Polres Sibolga Di daerah Rawan Kejahatan
Kapolres Sibolga Pimpin Bhakti Sosial Religi Di Rumah Ibadah, Sambut HUT Bhayangkara Ke-78 Tahun 2024
Bawa Ganja Untuk Dijual, SMDN Diciduk Tim Opsnal Resnarkoba Polres Sibolga

Berita Terkait

Selasa, 25 Juni 2024 - 02:25 WIB

Kapolres Toba Pimpin Apel dan Berikan Bantuan Beasiswa dan Sumur Bor

Senin, 24 Juni 2024 - 20:18 WIB

Karang Taruna Jandi Meriah Mengadakan Turnamen Bola Volley

Senin, 24 Juni 2024 - 15:24 WIB

Lewat Cooling System, Polsek Lumban Julu Patroli Dialogis Berikan Himbauan Kamtibmas

Sabtu, 22 Juni 2024 - 13:57 WIB

Cegah Gangguan Kamtibmas, Polres Sibolga Laksanakan Patroli Skala Besar

Sabtu, 22 Juni 2024 - 13:29 WIB

Laksanakan Patroli Kota Presisi Satuan Samapta Polres Sibolga Di daerah Rawan Kejahatan

Sabtu, 22 Juni 2024 - 13:22 WIB

Kapolres Sibolga Pimpin Bhakti Sosial Religi Di Rumah Ibadah, Sambut HUT Bhayangkara Ke-78 Tahun 2024

Sabtu, 22 Juni 2024 - 13:11 WIB

Bawa Ganja Untuk Dijual, SMDN Diciduk Tim Opsnal Resnarkoba Polres Sibolga

Sabtu, 22 Juni 2024 - 13:01 WIB

Kapolres Sibolga Buka Pelatihan PKS Tingkat SMA Di Mako Polres Sibolga

Berita Terbaru

HEADLINE

Pelayanan di Sadpas SIM Satlantas Polres Tebingtinggi Mantab

Rabu, 26 Jun 2024 - 15:03 WIB