Dukung Laju Ekonomi, Babinsa 07 / Babahrot Dorong Warga Kembangkan Prospek Sawit

LIA HAMBALI

- Redaksi

Jumat, 22 November 2024 - 13:52 WIB

5077 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

Abdya, AgaraNews. Com // Jajaran Babinsa Koramil 07/Babahrot Kodim 0110/Abdya yang tersebar di 14 desa terus melakukan upaya khusus (Upsus) mendorong warga memanfaatkan lahan kosong menjadi lahan produktif untuk ekonomi masa kini dan jangka panjang.

Upsus tersebut dilakukan dengan cara mendorong warga menanam pohon produktif salah satunya sawit, minimal satu pohon di sisa lahan pekarangan rumah.

Danramil Babahrot Kapten Inf Edi Mailiswar dalam rilisnya menyebut jajarannya secara konsisten terus mendorong masyarakat aktif mengolah sektor pertanian dan perkebunan sawit untuk kemajuan ekonomi.

Danramil menilai selain padi, sawit adalah salah satu opsi pilihan petani di Babahrot karena sudah terbukti dalam mendongkrak laju ekonomi.

“Untuk di Aceh tidak terkecuali Babahrot Abdya sawit adalah pilar utama perekonomian. Komoditi sawit ini sangat menjanjikan. Oleh karenanya kita dorong warga agar memanfaatkan prospek sawit ini sedini mungkin dengan menggalakan satu pohon sawit di setiap rumah,” kata Danramil, Jumat (22/11/2024).

Danramil menandaskan, bersinergi dengan Dinas terkait pihaknya terus melakukan upaya khusus dan terobosan memajukan sektor sawit di Babahrot, salah satunya dengan penyediaan bibit sawit unggul untuk masyarakat.(Lia Hambali)

Berita Terkait

Kolaborasi Petugas, Warga Binaan, TNI dan Polri dalam Memperbaiki Fasilitas yang Rusak di Lapas Kutacane
Pangdam I/BB Pastikan Proses Alih Kelola Aset PT Duta Palma Berjalan Tertib dan Kondusif
Babinsa Koramil 03/SB Melaksanakan Pengecekan Langsung Harga Sembako Di Grosir Asen
292 Peserta Lolos Verifikasi Administrasi Awal Seleksi Penerimaan Akpol, Bintara, dan Tamtama Polri T.A. 2025 di Polres Tanah Karo
Ciptakan Keamanan Ramadhan, Sat Samapta Polres Tanah Karo Gelar Patroli di Masjid
Polsek Simpang Empat Gelar Kegiatan SAPA WARGA di Desa Deram
Bupati Karo hadiri Rapat Koordinasi Strategi Percepatan Penyaluran Transfer ke Desa Tahap 1 dan BLT Desa Triwulan 1
Wakil Bupati Karo Lakukan Kunker Ke Sub Terminal Agribisnis (STA) di Desa Bandar Tongging 

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:25 WIB

Kolaborasi Petugas, Warga Binaan, TNI dan Polri dalam Memperbaiki Fasilitas yang Rusak di Lapas Kutacane

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:08 WIB

Pangdam I/BB Pastikan Proses Alih Kelola Aset PT Duta Palma Berjalan Tertib dan Kondusif

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:04 WIB

Babinsa Koramil 03/SB Melaksanakan Pengecekan Langsung Harga Sembako Di Grosir Asen

Rabu, 12 Maret 2025 - 21:31 WIB

292 Peserta Lolos Verifikasi Administrasi Awal Seleksi Penerimaan Akpol, Bintara, dan Tamtama Polri T.A. 2025 di Polres Tanah Karo

Rabu, 12 Maret 2025 - 21:27 WIB

Ciptakan Keamanan Ramadhan, Sat Samapta Polres Tanah Karo Gelar Patroli di Masjid

Rabu, 12 Maret 2025 - 21:20 WIB

Bupati Karo hadiri Rapat Koordinasi Strategi Percepatan Penyaluran Transfer ke Desa Tahap 1 dan BLT Desa Triwulan 1

Rabu, 12 Maret 2025 - 21:14 WIB

Wakil Bupati Karo Lakukan Kunker Ke Sub Terminal Agribisnis (STA) di Desa Bandar Tongging 

Rabu, 12 Maret 2025 - 21:07 WIB

Safari Subuh Ke-2 Ramadhan 1446 H/2025 M Polres Sergai Kunjungi Masjid At-Thoyyibah Desa Firdaus, Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas

Berita Terbaru