Massa Membludak Di Kampanye Akbar RASA, Bukti Masyarakat Menginginkan 2 Priode

HIDAYAT DESKY

- Redaksi

Sabtu, 23 November 2024 - 20:17 WIB

5098 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane, Agara News Com– Puluhan Ribu terlihat Pendukung dan simpatisan di kampanye Akbar Calon Bupati Raidin Pinem dan Syahrizal Selian( RASA) bertempat di Stadion H. Syahadat Kutacane, Aceh Tenggara, Sabtu(23/11/2024).

Acara dimulai pukul 24.00.WIB, pantauan Agara News.com kehadiran massa terlihat berdatangan ke Stadion tersebut pada pukul.11.00.WIB, dengan mengendarai Kendaraan roda empat, tiga dan dua, bahkan sebahagian rela berjalan kaki, demi mendengar orasi Politik calon Pemimpinya.

Samri salah satu simpatisan RASA dengan nomor urut 2, kepada Agara, News. com, mengatakan dia tidak menduga begitu antusiasnya masyarakat untuk menghadiri kampanye Akbar ini, sehingga Stadion tersebut mengalami Over Kapasitas buktinya, para simpatisan dan pendukung masih banyak berada di luar Stadion, ungkapnya

Menurut Samri, dengan membludaknya kehadiran massa membuktikan bahwa masyarakat masih menginginkan keberlanjutan Raidin Pinim memimpin Aceh Tenggara dua priode. ucapnya

Sementara itu, Pasangan Calon dan Wakil Bupati Aceh Tenggara, Raidin Pinim dan Syahrizal Selian, dalam orasi Politiknya didepan simpatisan, menyampaikan, kami tidak banyak berjanji tetapi akan siap melanjutkan misi dan visi yang belum sempat di laksanakan, disamping itu program yang baik akan kami pertahankan, disamping program baru yang digagas untuk kepentingan masyarakat.

Disamping itu, Pasangan RASA juga, mengucapkan Rasa terimakasih kepada semua Tim pemenangnya, juga kepada semua ketua partai pengusungnya, simpatisan dan pendukung, yang telah bersusah payah membantunya dalam setiap proses tahapan yang dilalui Pasangan RASA, imbuhnya

Untuk memeriahkan Acara kampanye Akbar tersebut, pasangan RASA, menghadirkan sederet Artis Daerah dan Nasional, yakni Ridho Roma dan Fanni KDI, sementara dari penyanyi lokal, Sopan Sopian, Abadi Selian, Basri( WAN Ekhong), sehingga kehadiran mereka bertambah semangat dan meriah( SOPIAN SELIAN)

Berita Terkait

Kolaborasi Petugas, Warga Binaan, dan TNI-Polri dalam Memperbaiki Fasilitas yang Rusak di Lapas Kutacane
Disela Silahturhami Bupati Dan Wakil Bupati Bersama Kepala Desa, Dirjen PAS : Napi Yang Meyerahkan Diri Tidak Akan Dikenakan Sangsi Hukum
Bupati Aceh Tenggara Sidak Ke RSUD Sahudin Kutacane
Jalin Silahturahmi Bersama Para Kepala Desa dan Sekdes. Bupati : Gunakan Dana Desa Dengan Bijak dan Sesuai Dengan Aturan.
Berbagi Takjil Jelang Buka Puasa, Ditlantas Polda Jatim Ajak Masyarakat Tertib Berlalu Lintas
Babinsa Koramil 02/TL Hadiri Musrenbang Kecamatan Kualuh Leidong
Babinsa Koramil 12/LP Gelar Komsos Bahas Maraknya Pencurian Sawit di Desa Ujung Gading
Babinsa Koramil 12/LP Laksanakan Komsos, Ajak Warga Memajukan Desa

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 00:04 WIB

Berbagi Takjil Jelang Buka Puasa, Ditlantas Polda Jatim Ajak Masyarakat Tertib Berlalu Lintas

Rabu, 12 Maret 2025 - 23:03 WIB

Babinsa Koramil 12/LP Gelar Komsos Bahas Maraknya Pencurian Sawit di Desa Ujung Gading

Rabu, 12 Maret 2025 - 23:00 WIB

Babinsa Koramil 12/LP Laksanakan Komsos, Ajak Warga Memajukan Desa

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:56 WIB

Terus Tabur Kebaikan, Kapolres Sergai Rutin Santuni Anak Yatim dan Bagikan 200 Paket Takjil di Bulan Ramadhan

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:25 WIB

Kolaborasi Petugas, Warga Binaan, TNI dan Polri dalam Memperbaiki Fasilitas yang Rusak di Lapas Kutacane

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:08 WIB

Pangdam I/BB Pastikan Proses Alih Kelola Aset PT Duta Palma Berjalan Tertib dan Kondusif

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:04 WIB

Babinsa Koramil 03/SB Melaksanakan Pengecekan Langsung Harga Sembako Di Grosir Asen

Rabu, 12 Maret 2025 - 21:31 WIB

292 Peserta Lolos Verifikasi Administrasi Awal Seleksi Penerimaan Akpol, Bintara, dan Tamtama Polri T.A. 2025 di Polres Tanah Karo

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Bupati Aceh Tenggara Sidak Ke RSUD Sahudin Kutacane

Kamis, 13 Mar 2025 - 01:48 WIB