*Cegah Tanaman Di Serang Hama Babinsa Bantu Petani Semprot Jagung*

HIDAYAT DESKY

- Redaksi

Minggu, 24 November 2024 - 06:54 WIB

5071 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane Agaranews.com – Babinsa Koramil 0108-06 / Babul Rahmah a.n. Serka Kamin mendampingi anggota Poktan Lawe Habun Jaya a.n. Safi’i Husen, Umur 45 tahun menyemprot gulma pada tanaman jagung dengan racun Conpoy dengan luas lahan sekitar 1 Ha di Ds. Lawe Sumur Kec. Babul Rahmah Kab. Agara.

Share ke Kamil menyampaikan hama yang menjadi musuh petani untuk mencegah meluasnya hama yang menyerang tanaman jagung maka Babinsa membantu petani melaksanakan penyemprotan tanaman jagung.

Menurut Babinsa hama adalah merupakan salah satu musuh petani yang harus segera diberantas karena tanaman jagung jika sudah diserang hama maka buah jagung tidak jadi alias kosong hal itu nantinya dapat berakibat pada menurunnya hasil panen.

Sebagai seorang Babinsa kami akan terus melakukan pendampingan terhadap petani mulai dari pengolahan tanah musim tanah perawatan sampai pada saat musim panen tiba.

Sementara itu pemilik lahan bapak Safii Husen menyampaikan Terima kasih atas pendampingan dari Babinsa dengan adanya pendampingan tersebut apabila sawah terkena hama dapat dengan cepat ditangani secara bersama-sama ujarnya.

(Pendim Agara).

Berita Terkait

Kolaborasi Petugas, Warga Binaan, dan TNI-Polri dalam Memperbaiki Fasilitas yang Rusak di Lapas Kutacane
Disela Silahturhami Bupati Dan Wakil Bupati Bersama Kepala Desa, Dirjen PAS : Napi Yang Meyerahkan Diri Tidak Akan Dikenakan Sangsi Hukum
Bupati Aceh Tenggara Sidak Ke RSUD Sahudin Kutacane
Jalin Silahturahmi Bersama Para Kepala Desa dan Sekdes. Bupati : Gunakan Dana Desa Dengan Bijak dan Sesuai Dengan Aturan.
Berbagi Takjil Jelang Buka Puasa, Ditlantas Polda Jatim Ajak Masyarakat Tertib Berlalu Lintas
Babinsa Koramil 02/TL Hadiri Musrenbang Kecamatan Kualuh Leidong
Babinsa Koramil 12/LP Gelar Komsos Bahas Maraknya Pencurian Sawit di Desa Ujung Gading
Babinsa Koramil 12/LP Laksanakan Komsos, Ajak Warga Memajukan Desa

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 02:20 WIB

Kolaborasi Petugas, Warga Binaan, dan TNI-Polri dalam Memperbaiki Fasilitas yang Rusak di Lapas Kutacane

Kamis, 13 Maret 2025 - 01:57 WIB

Disela Silahturhami Bupati Dan Wakil Bupati Bersama Kepala Desa, Dirjen PAS : Napi Yang Meyerahkan Diri Tidak Akan Dikenakan Sangsi Hukum

Kamis, 13 Maret 2025 - 01:46 WIB

Jalin Silahturahmi Bersama Para Kepala Desa dan Sekdes. Bupati : Gunakan Dana Desa Dengan Bijak dan Sesuai Dengan Aturan.

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:25 WIB

Kolaborasi Petugas, Warga Binaan, TNI dan Polri dalam Memperbaiki Fasilitas yang Rusak di Lapas Kutacane

Rabu, 12 Maret 2025 - 17:42 WIB

Respon Cepat Bupati Salim Fakhry Tindaklanjuti Keluhan Warga Di RSUD Kutacane

Rabu, 12 Maret 2025 - 13:33 WIB

Pemkab Agara Buka Akses Jalan Pulonas Manunggal 

Rabu, 12 Maret 2025 - 09:01 WIB

*Babinsa Posramil Ketambe bersama Warga Gotong Royong di Rumah Suluk*

Rabu, 12 Maret 2025 - 08:59 WIB

*Babinsa Koramil 0108-04/Babussalam Cek Ketersediaan Pupuk Di Kios*

Berita Terbaru

BANDA ACEH

Ribuan Masyarakat Serbu Program Pasar Sembako Murah PLN

Kamis, 13 Mar 2025 - 05:35 WIB