Babinsa Koramil 01/Pariaman Sertu Ridwan Hendra Komsos Dengan Masyarakat Desa Pauh Timur Pariaman Tengah

LIA HAMBALI

- Redaksi

Jumat, 6 Desember 2024 - 17:10 WIB

5083 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pariaman, AgaraNews. Com // Komunikasi Sosial (Komsos) adalah salah satu media Babinsa untuk lebih dekat dan sebagai sarana silaturahmi agar lebih dekat dan akrab terhadap masyarakat yang ada di Desa Pauh Timur, Kecamatan Pariaman Tengah kota Pariaman, Jum’at (06/12/2024).

Komsos juga bertujuan untuk mencari informasi dan mengetahui perkembangan situasi di wilayah binaan.

“Untuk mengetahui perkembangan situasi di wilayah tentu perlu menciptakan kedekatan dengan masyarakat yang ada di daerah binaan.

Seperti halnya kali ini Babinsa Koramil 01/Pariaman Sertu Ridwan Hendra melaksanakan Komsos dengan masyarakat Desa Pauh Timur Kecamatan Pariaman Tengah Kota Pariaman.

Jika Komsos yang dilakukan ini sudah menjadi tugas pokok sebagai seorang Babinsa untuk mencari informasi dan sarana silaturahmi supaya lebih dekat dan bisa menjalin kebersamaan.

kegiatan ini mencerminkan kemanunggalan TNI khususnya Babinsa beserta masyarakat wilayah binaannya, yang bertujuan untuk mempererat hubungan silaturahmi dan kekeluargaan antara Babinsa dengan masyarakat.

“Dengan Komsos akan tercipta suasana yang harmonis dan Komunikasi Dua Arah yang Baik dalam setiap pelaksanaan tugas Babinsa di lapangan dan wilayah binaan.(Lia Hambali)

Berita Terkait

Kembali Satres Narkoba Polres Tanah Karo Meringkus Pengedar Sabu di Tigapanah
Ketum LAMI : Kerjasama Revitalisasi Pasar Induk Cibitung Dengan Pemkab Bekasi Diduga Sarat Korupsi, Kolusi, Nepotisme (KKN)
Anggota DPRD Kabupaten Bekasi, Jiovanno Nahampun Lakukan Kunjungan dan Advokasi Ke Warga Desa Muktiwari Kecamatan Cibitung 
Jaga Stabilitas Harga Bahan Pangan Dandim 0116/Nagan Raya Bersama Forkopimda buka Pasar Murah
Kapolres Tanah Karo Bagikan Berkah Ramadhan : Sapa Warga dan Beri Bantuan Sembako
Polsek Jajaran Polres Tanah Karo, Tingkatkan Patroli Ke Masjid Selama Ibadah Taraweh 
Polsek Barusjahe Gelar Safari Ramadhan dan Berbagi Takjil di Masjid Al-Muktaqin
Serapan Gabah di Nganjuk Optimis Lampaui Target

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 11:59 WIB

Kembali Satres Narkoba Polres Tanah Karo Meringkus Pengedar Sabu di Tigapanah

Kamis, 13 Maret 2025 - 11:55 WIB

Ketum LAMI : Kerjasama Revitalisasi Pasar Induk Cibitung Dengan Pemkab Bekasi Diduga Sarat Korupsi, Kolusi, Nepotisme (KKN)

Kamis, 13 Maret 2025 - 11:43 WIB

Anggota DPRD Kabupaten Bekasi, Jiovanno Nahampun Lakukan Kunjungan dan Advokasi Ke Warga Desa Muktiwari Kecamatan Cibitung 

Kamis, 13 Maret 2025 - 11:33 WIB

Jaga Stabilitas Harga Bahan Pangan Dandim 0116/Nagan Raya Bersama Forkopimda buka Pasar Murah

Kamis, 13 Maret 2025 - 11:26 WIB

Kapolres Tanah Karo Bagikan Berkah Ramadhan : Sapa Warga dan Beri Bantuan Sembako

Kamis, 13 Maret 2025 - 11:17 WIB

Polsek Barusjahe Gelar Safari Ramadhan dan Berbagi Takjil di Masjid Al-Muktaqin

Kamis, 13 Maret 2025 - 11:10 WIB

Serapan Gabah di Nganjuk Optimis Lampaui Target

Kamis, 13 Maret 2025 - 11:05 WIB

Gubernur Sumut Bobby Nasution Bersama Wagub Gelar Safari Ramadhan Perdana di Medan

Berita Terbaru