Babinsa Jajaran Kodim 0108/Agara Laksanakan Sholat Idul Adha 1445 H 2024 M.

Hidayat Desky

- Redaksi

Senin, 17 Juni 2024 - 08:28 WIB

4067 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane Agaranews.com – Babinsa Jajaran Kodim 0108/Agara melaksanakan pengamanan sholat Idul Adha 1445 H /2024 M guna memberikan rasa aman dan nyaman pada saat melaksanakan Ibadah di wilayah Kabupaten Aceh Tenggara ,Senin (17/06/24).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dandim 0108/Agara Letkol CZI Arya Murdyantoro S.T. melalui Pasi Pers Kapten Inf Raswan menyampaikan Kehadiran para Babinsa pada malam takbiran maupun pelaksanaan sholat Idul Adha untuk memperkuat pengamanan bersama Polri, Satpol PP serta elemen masyarakat lainnya, ujarnya yang tentunya bertujuan memberikan suasana nyaman, tenang kepada masyarakat saat beribadah serta menjaga situasi wilayah tetap kondusif, solid dan harmonis,” ujarnya.

Baca Juga :  Kembali Berhasil,..!!! Satgas Pamtas Yonkav 6/Naga Karimata Mendapatkan Pucuk Senjata

Pengamanan ini merupakan bagian dari tugas rutin sebagai upaya deteksi dini dan cegah dini terhadap potensi gangguan diwilayah yang dilaksanakan Babinsa jajaran Kodim 0108/Agara atas pelaksanaan sholat hari raya Idul Adha 1445 H 2024 M ini alhamdullilah kegiatan berjalan dengan aman dan kondusif.imbuhnya.

Baca Juga :  J Payo Sitepu Terpilih Secara Aklamasi Sebagai Ketua MPC Pemuda Pancasila Binjai

Selamat Hari Raya Idul Adha 1445 H /2024 kepada seluruh masyarakat di Kabupaten Aceh Tenggara Bumi Sepakat Segenep Kite Kekhine, pungkasnya.

(Pendim Agara).

Berita Terkait

Ini Baru Pateen Komandan ! Polres Belawan Ringkus Pria Berkumis Juru Tulis Tebak Angka Alias Togel
PJ Bupati Syakir Pimpin Upacara Hari Jadi Kabupaten Agara
Satgas Yonif 509 Kostrad Intensifkan Komunikasi dengan Masyarakat Intan Jaya untuk Ciptakan Rasa Aman dan Nyaman
Satgas Yonif 122/TS Berhasil Tangkap 3 WNA Pelaku Penyelundupan BBM Ilegal dan 2 Sepeda Motor di Wilayah Batas RI-PNG
Selain Diperiksa Pelintas Batas Juga Diberikan Arahan Oleh Anggota TNI Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB
Prajurit Yonif 126/KC Laksanakan Lattis Tingkat Tim Sistem Blok Purrah Gunung Hutan di Marjanji Aceh : Guna Meningkatkan Kemampuan Tempur dan Hubungan Dengan Masyarakat
Untuk Menjalin Silaturahmi Babinsa Koramil 13/P.Brandan Melaksanakan Komsos di Kantor Desa Harapan Maju
Personil Koramil 06/Bahorok Kodim 0203/LKT Berikan Motivasi Kepada Pemuda Yang Sedang Latihan Bola Kaki di Desa Bungara 

Berita Terkait

Rabu, 26 Juni 2024 - 13:37 WIB

PJ Bupati Syakir Pimpin Upacara Hari Jadi Kabupaten Agara

Rabu, 26 Juni 2024 - 13:23 WIB

Satgas Yonif 509 Kostrad Intensifkan Komunikasi dengan Masyarakat Intan Jaya untuk Ciptakan Rasa Aman dan Nyaman

Rabu, 26 Juni 2024 - 13:20 WIB

Satgas Yonif 122/TS Berhasil Tangkap 3 WNA Pelaku Penyelundupan BBM Ilegal dan 2 Sepeda Motor di Wilayah Batas RI-PNG

Rabu, 26 Juni 2024 - 13:09 WIB

Prajurit Yonif 126/KC Laksanakan Lattis Tingkat Tim Sistem Blok Purrah Gunung Hutan di Marjanji Aceh : Guna Meningkatkan Kemampuan Tempur dan Hubungan Dengan Masyarakat

Rabu, 26 Juni 2024 - 12:53 WIB

Untuk Menjalin Silaturahmi Babinsa Koramil 13/P.Brandan Melaksanakan Komsos di Kantor Desa Harapan Maju

Rabu, 26 Juni 2024 - 12:49 WIB

Personil Koramil 06/Bahorok Kodim 0203/LKT Berikan Motivasi Kepada Pemuda Yang Sedang Latihan Bola Kaki di Desa Bungara 

Rabu, 26 Juni 2024 - 12:44 WIB

Tim Wasnister Itpusterad Kunjungi Kodim 0309/Solok

Rabu, 26 Juni 2024 - 12:40 WIB

Babinsa 01/MD Kodim 0208/Asahan Dukung Percepatan Musim Tanam Guna Tercapainya Ketahanan Pangan

Berita Terbaru