Babinsa Koramil 02/Sidikalang Jalin Komunikasi Dengan PPS Kelurahan Sidikalang Demi Suksesnya Pilkada 2024

LIA HAMBALI

- Redaksi

Selasa, 25 Juni 2024 - 22:36 WIB

4044 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Sidikalang, AgaraNews. Com // Dalam rangka memperkuat sinergi dan kelancaran penyelenggaraan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak tahun 2024,

Babinsa Koramil 02/Sidikalang, Serda Nuroso, melakukan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan Ketua Panitia Pemungutan Suara (PPS) Kelurahan Sidikalang, Ibu Mery Any Nababan dan para anggotanya, bertempat di Kantor Lurah Sidikalang, Jalan Damar, Kecamatan Sidikalang, Kabupaten Dairi, pada hari Selasa, 25 Juni 2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kunjungan Serda Nuroso disambut hangat oleh Ibu Mery Any Nababan dan jajaran PPS Kelurahan Sidikalang.

Baca Juga :  LIRA Kutuk Penyebar Pesan Berantai, Menjatuhkan Nama Baik Pj Bupati Aceh Tenggara

Dalam Komsos tersebut, Serda Nuroso menyampaikan beberapa poin penting terkait tugas dan peran Babinsa dalam mendukung kelancaran Pilkada, termasuk menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah binaannya. Lebih lanjut, Serda Nuroso menekankan pentingnya koordinasi yang erat antara Babinsa dan PPS Kelurahan Sidikalang. “Koordinasi yang baik sangatlah penting untuk memastikan kelancaran setiap tahapan Pilkada,” jelas Serda Nuroso.

“Babinsa siap membantu dan mendukung PPS dalam melaksanakan tugasnya, termasuk dalam hal sosialisasi kepada masyarakat dan pengamanan Tempat Pemungutan Suara (TPS) pada hari pencoblosan.”

Menanggapi hal tersebut, Ibu Mery Any Nababan mengucapkan terima kasih atas perhatian dan kesiapan Babinsa Koramil 02/Sidikalang dalam mendukung pelaksanaan Pilkada 2024.

Baca Juga :  Asisten Pemerintahan dan Kesra Sekda Kab. Karo Lepas 41 Regu Gerak Jalan Tingkat SD-SMP Dalam Rangka Merayakan HUT RI Ke-78

“Kami sangat mengapresiasi peran Babinsa dalam menjaga keamanan dan kelancaran Pilkada di Kelurahan Sidikalang,” ungkap Ibu Mery.

“Kami juga siap berkoordinasi dengan Babinsa untuk memastikan semua tahapan Pilkada berjalan dengan lancar dan aman.”

Komsos ini diharapkan dapat membangun sinergi yang kuat antara Babinsa dan PPS Kelurahan Sidikalang demi terselenggaranya Pilkada 2024 yang aman, damai, dan demokratis.(Lia Hambali)

(Pen0206)

Berita Terkait

Personil Babinsa Terus Galakkan Pembuatan Bibit Tanaman Dengan Metode Seed Ball Satu Pohon Seribu Kehidupan.
Babinsa Anjangsana Ke Peternakan Ayam Potong Beri Motifasi Dan Tingkatkan Produktivitas.
Babinsa Bersama Warga Perbaiki Jembatan Yang Rusak.
Berikan Semangat Mitra Karib Babinsa Komsos Dengan Pemilik Bengkel Las
Tumbangkan Koarmada II, Tim Bulu Tangkis Kodiklatal Raih Emas Porwiltim 2024
Di Momen Olah Raga Bersama, Dankodiklatal Hadiri Penghargaan Kasal Kepada Lanal Berprestasi
Porwiltim Tahun 2024 Ditutup Dengan Kemenangan Kodiklatal Sebagai Juara Umum
Demi Kelancaran Tugas Kewilayahan, Kasdim Jayawijaya Cek Kendaraan Dinas

Berita Terkait

Sabtu, 29 Juni 2024 - 06:00 WIB

Investasi dalam teknologi kota pintar memposisikan Dubai sebagai pusat kota yang futuristik.

Jumat, 28 Juni 2024 - 16:46 WIB

Lonjakan Transaksi Kripto di Indonesia: Mei 2024 Catat Peningkatan

Jumat, 28 Juni 2024 - 16:28 WIB

Konsisten Kembangkan UMKM, Sampoerna akan Gelar Pesta Rakyat untuk UMKM Indonesia

Jumat, 28 Juni 2024 - 16:00 WIB

Menjaga Ketahanan Pangan melalui Pemberdayaan Peternak Sapi Perah Lokal

Jumat, 28 Juni 2024 - 14:00 WIB

Hisense Football for School Program Meraih Gelar Best CSR for Electronic Brand dari Selular Award 2024

Jumat, 28 Juni 2024 - 13:58 WIB

VRITIMES Menjalin Kemitraan Media dengan IjenMediaNetwork.com untuk Memperluas Jangkauan Berita Regional

Jumat, 28 Juni 2024 - 12:48 WIB

VanEck Ajukan ETF Solana, Apakah Ini Sinyal Kebangkitan di Wall Street?

Jumat, 28 Juni 2024 - 10:08 WIB

Berapa Lama Waktu yang Diperlukan untuk Mendaftarkan Perusahaan?

Berita Terbaru

ACEH

Babinsa Bersama Warga Perbaiki Jembatan Yang Rusak.

Sabtu, 29 Jun 2024 - 06:19 WIB