Babinsa Rutin Cek Harga Sembako Di Pasar Tumpqh Mingguan.

Hidayat Desky

- Redaksi

Senin, 17 Juni 2024 - 08:20 WIB

4046 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane Agaranews.com – Babinsa Posramil KetambeĀ  Serda Sultan Alamsyah jajaran Kodim 0108/Agara melaksanakan kegiatan pengecekan sembako di pasar tumpah mingguan Desa jambur lak lak Kec, Ketambe, Kab. Aceh Tenggara. senin (17/06/24).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Serda Sulran Alamsyah menyampaikan kami langsung turun kelapangan guna Pengecekan sembako,sekaligus untuk memantau perkembangan dari harga sembako kebutuhan masyarakat di pasar tumpah mingguan ini,sembari
menanyakan berbagai harga kebutuhan pokok baik itu beras, gula, minyak goreng, telur, daging, susu, jagung, minyak tanah, garam serta kebutuhan lainnya dengan diselingi candaan.ujarnya

Baca Juga :  Peduli Dan Jalin Kekompakan Dengan Masyarakat Binaan Babinsa Bantu Jemur Hasil Panen Coklat

Tujuan dilakukan pengecekan kebutuhan primer ke lapangan kepada pedagang secara langsung, diwaspadai ada dugaan salah satu pedagang menaikan harga tanpa ada mengikuti kebijakan dari pemerintah sesuai harga normalnya.

Pelaksanaan monitoring atau pengecekan di Pasar Tradisional ini tidak hanya sebatas pada harga Sembako saja namun situasi kondisi keamanan dan ketertiban di Pasar juga menjadi perhatian khusus, kegiatan yang dilakukannya, itu sebagai bentuk dan peran setiap personel Babinsa dalam mengayomi dan menjaga kenyamanan warga masyarakat melakukan aktivitas jual beli di Pasar untuk memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari. Pungkasnya.

Baca Juga :  Dandim 0418/Palembang Pimpin Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda Ke-95 Tahun 2023

Bapak andri salah satu penjual sembako menyampaikan terima kasih kepada pak Babinsa yang sudah rutin mengecek di lapangan sehingga kami menjadi tenang dan senang saat berjualan.ujarnya.

(Pendim Agara).

Berita Terkait

PJ Bupati Syakir Pimpin Upacara Hari Jadi Kabupaten Agara
Satgas Yonif 509 Kostrad Intensifkan Komunikasi dengan Masyarakat Intan Jaya untuk Ciptakan Rasa Aman dan Nyaman
Satgas Yonif 122/TS Berhasil Tangkap 3 WNA Pelaku Penyelundupan BBM Ilegal dan 2 Sepeda Motor di Wilayah Batas RI-PNG
Selain Diperiksa Pelintas Batas Juga Diberikan Arahan Oleh Anggota TNI Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB
Prajurit Yonif 126/KC Laksanakan Lattis Tingkat Tim Sistem Blok Purrah Gunung Hutan di Marjanji Aceh : Guna Meningkatkan Kemampuan Tempur dan Hubungan Dengan Masyarakat
Untuk Menjalin Silaturahmi Babinsa Koramil 13/P.Brandan Melaksanakan Komsos di Kantor Desa Harapan Maju
Personil Koramil 06/Bahorok Kodim 0203/LKT Berikan Motivasi Kepada Pemuda Yang Sedang Latihan Bola Kaki di Desa BungaraĀ 
Tim Wasnister Itpusterad Kunjungi Kodim 0309/Solok

Berita Terkait

Rabu, 26 Juni 2024 - 13:37 WIB

PJ Bupati Syakir Pimpin Upacara Hari Jadi Kabupaten Agara

Rabu, 26 Juni 2024 - 13:23 WIB

Satgas Yonif 509 Kostrad Intensifkan Komunikasi dengan Masyarakat Intan Jaya untuk Ciptakan Rasa Aman dan Nyaman

Rabu, 26 Juni 2024 - 13:20 WIB

Satgas Yonif 122/TS Berhasil Tangkap 3 WNA Pelaku Penyelundupan BBM Ilegal dan 2 Sepeda Motor di Wilayah Batas RI-PNG

Rabu, 26 Juni 2024 - 13:15 WIB

Selain Diperiksa Pelintas Batas Juga Diberikan Arahan Oleh Anggota TNI Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB

Rabu, 26 Juni 2024 - 12:53 WIB

Untuk Menjalin Silaturahmi Babinsa Koramil 13/P.Brandan Melaksanakan Komsos di Kantor Desa Harapan Maju

Rabu, 26 Juni 2024 - 12:49 WIB

Personil Koramil 06/Bahorok Kodim 0203/LKT Berikan Motivasi Kepada Pemuda Yang Sedang Latihan Bola Kaki di Desa BungaraĀ 

Rabu, 26 Juni 2024 - 12:44 WIB

Tim Wasnister Itpusterad Kunjungi Kodim 0309/Solok

Rabu, 26 Juni 2024 - 12:40 WIB

Babinsa 01/MD Kodim 0208/Asahan Dukung Percepatan Musim Tanam Guna Tercapainya Ketahanan Pangan

Berita Terbaru