Berbagi Kebahagiaan Kepada Sesama, Kodim 0808/Blitar Gelar Kegiatan Bakti Sosial

Hidayat Desky

- Redaksi

Sabtu, 24 September 2022 - 17:49 WIB

40119 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Blitar Agara News.Com

Dalam rangka menyambut peringatan HUT ke 77 TNI Tahun 2022, Kodim 0808/Blitar menggelar kegiatan bakti sosial berbagi kebahagiaan kepada sesama bertempat di Panti Jompo Tresna Werdha Kecamatan Wlingi, Panti Asuhan Iksa Miftahul Jannah Kecamatan Selopuro Kabuaten Blitar dan di rumah Almarhum Kapten Inf Siswanto Kelurahan Karangtengah Kecamatan Sananwetan Kota Blitar, Sabtu (24/9/2022).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan bakti sosial ini, dipimpin langsung oleh Dandim 0808/Blitar Letkol Inf Sapto Dwi Priyono, S.E., didampingi Kepala Staf, Para Perwira Staf, Ketua Persit, Wakil Ketua Persit dan Pengurus Persit KCK Cabang XXII Kodim 0808.

Baca Juga :  Bati Tuud Koramil Panggungrejo Hadiri Mini Lokakarya Tingkat Kecamatan, Dalam Rangka Percepatan Penurunan Stunting

Dandim 0808 saat dikonfirmasi menegaskan, bahwa kegiatan bakti sosial ini, yaitu dalam rangka rangkaian kegiatan peringatan HUT ke 77 TNI Tahun 2022.

Disamping itu, kegiatan ini juga sebagai upaya untuk menjalin silaturahmi dan berbagi kebahagiaan dengan para lansia yang ada di Panti Jompo Tresna Werdha, adik adik Panti Asuhan Iksa Miftahul Jannah dan anggota Persit KCK Cabang XXII yang suaminya sudah meninggal dunia.

Baca Juga :  Ciptakan Lingkungan Yang Bersih, Babinsa Srengat Bersama Warga Laksanakan Kerja Bakti

Kegiatan ini juga merupakan wujud perhatian dan kepedulian dari Kodim 0808/Blitar terhadap sesama dan keluarga besar Kodim 0808, ucap Dandim.

Semoga bantuan sosial ini, nantinya dapat bermanfaat guna memenuhi kebutuhan hidup bagi mereka yang sangat membutuhkan, sekaligus kegiatan ini untuk memberikan dukungan moril, perhatian, motivasi serta semangat dalam menjalani kehidupan ini, tegasnya.(Harianto Siahaan)

Berita Terkait

Ziarah ke Makam Bung Karno, Farah Ajak Generasi Muda Tak Melupakan Sejarah
Sambut HUT Ke 78 Republik Indonesia Tahun 2023, Kodim 0808/Blitar Gelar Baksos Donor Darah
Dukung Program Pemerintah, Anggota Koramil Wlingi Dampingi Penyaluran Bantuan CPP Di Wilayah Binaannya
Tingkatkan Kekompakan, Babinsa Koramil Talun Gelar Kerja Bakti Bersama Warga Masyarakat
Kodim 1702/JWY dorong kemajuan UMKM Papua Pegunungan.
Pastikan Tepat Sasaran, Babinsa Koramil Ponggok Dampingi Penyaluran BLT DD
Peduli Keamanan Di Wilayah, Anggota Kodim 0808/Blitar Gelar Patroli Gabungan
Bati Tuud Koramil Panggungrejo Hadiri Mini Lokakarya Tingkat Kecamatan, Dalam Rangka Percepatan Penurunan Stunting

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 01:08 WIB

Dandim 0207/Simalungun Hadiri Perayaan Paskah Okuimene Pemerintah Kabupaten Simalungun Bersama Forkopimda Dan Masyarakat Tahun 2024

Sabtu, 27 April 2024 - 00:22 WIB

Babinsa 17/Wonosegoro Kodim 0724/ Boyolali Selalu Hadir dan Menyumbangkan Darahnya

Sabtu, 27 April 2024 - 00:17 WIB

Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios

Sabtu, 27 April 2024 - 00:14 WIB

Ubah Lahan Kosong Menjadi Produktif, Langkah Kreatif Kodim 0801/Pacitan Melalui Budidaya Ikan Lele

Sabtu, 27 April 2024 - 00:09 WIB

Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarmed 16/TK Ajar Pendidikan Jasmani Kepada Siswa Perbatasan

Jumat, 26 April 2024 - 21:34 WIB

Jum’at Berkah : Korem 031/Wira Bima Bagikan Makan Siang Gratis Bagi Siswa dan Siswi Sekolah Dasar

Jumat, 26 April 2024 - 21:23 WIB

Pangkoarmada I Pantau Keamanan Pelayaran Laut Natuna

Jumat, 26 April 2024 - 21:14 WIB

Diduga Kepala Sekolah PAUD Harapan Bunda Karya Bakti Menghindari Dan Menakut-nakuti Awak Media Mengatakan Orang Kapolda

Berita Terbaru

HEADLINE

Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios

Sabtu, 27 Apr 2024 - 00:17 WIB