Government To Government”G To G” ke Korea Selatan Salah Satu Prioritas Unggulan BLK Kabupaten Tapsel

LIA HAMBALI

- Redaksi

Kamis, 23 Maret 2023 - 09:16 WIB

40159 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tapanuli Selatan, AgaraNews. Com ||Bupati Kabupaten Tapsel, Dolly Putra Parlindungan Pasaribu tentu mengerti bagai mana pentingnya Keterampilan dan penguasaan Ilmu Pengetahuan dan Tekhnologi di kuasai para Kaum Muda agar bisa bersaing dengan Negara lain di Jaman Global ini.

Untuk mewujudkan tenaga terampil dan menguasai Iptek tentu di butuhkan Fasilitas dan Pelatihan yang Profesional dan telah di akui Kualitasnya dalam melahirkan tenaga tenaga kerja terampil yang diharapkan.

Untuk itu Bupati Kabupaten Tapsel, Dolly Putra Parlindungan Pasaribu ber inisiatif dan bertekad mengaktifkan Kembali UPTD Balai Latihan Kerja (BLK) Jln.Ompu Raja Sori Desa Siharang Karang Padang Sidempuan dengan membuat program dan menghadirkan Pendidik pendidik yang berkompeten di bidangnya masing masing yang di harapkan bisa mencetak tenaga tenaga muda terampil dan profesional dari Kab Tapsel yang siap pakai di manapun di butuhkan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

UPTD BLK membuka program Pelatihan Tata Boga,Barista,Bengkel Las,Bengkel Motor,Pelatihan Dasar P3K bagi Siswa SMK Kabupaten Tapsel dan Pelatihan Bahasa Korea yang semuanya Berbasis Kompetensi (PBK) Balai Besar Pelatihan Vokasi dan Produktivitas (BBPVP).

Kab Tapsel boleh berbangga dengan aktif nya BLK Kabupaten Tapsel ini.dimana BLK ini akan menjadi Pusat Pelatihan Bahasa Korea satu satunya di Provinsi Sumatra Utara.

Pelatihan Bahasa Korea jadi Program unggulan UPTD BLK Kab Tapsel dalam menarik minat para kaum muda yang ingin ikut pelatihan.
Program Government to Government”G to G”bekerja sama dengan BP2MI dan HRDK di lakukan agar penempatan Pekerja setelah lulus Pelatihan ke Korea Selatan terakomodasi dengan sebaik baiknya .

Baca Juga :  Prajurit Lanudal Manado Gerak Cepat Bantu Bersihkan Rumah Warga Tertimpa Pohon Tumbang

LPBK Hosanna Indramayu yang berpengalaman di bidang ini bekerja sama dengan Fasilitas Pemkab Tapsel dan ijin Balai Pelayanan Perlindungan Pekerja Migran (BP3MI) Sumut.

LPBK Hosanna home private Korea yang sudah teruji dan di akui kinerjanya dalam mencetak tenaga tenaga terampil dan Profesional akan memberikan pelatihan dasar untuk ujian EPS Topic bagi peserta yang ikut Program pelatihan Bahasa Korea.

Owner Lembaga Pendidikan Bahasa Korea (LPBK) Hosanna home private Korea Koko MR Siagian mengatakan”LPBK Hosanna home private Korea yang di dirikan sejak 2007 dan terdaftar di Korea Selatan bertekad untuk ikut dan bisa mewujudkan Program ini dengan sungguh sungguh dan serius.
Untuk itu mulai Bulan Januari 2023 LPBK Hosanna bekerja sama dengan Dinas Ketenaga Kerjaan Kabupaten Tapanuli Selatan langsung bergerak melakukan Sosialisasi ke 15 Kecamatan dan SMK di Kabupaten Tapanuli Selatan dengan tujuan pengenalan dan merangsang minat Putra Putri Sekolah Menengah Kejuruan agar mengikuti Program Pelatihan “G to G” Korea”.

Koko MR Siagian sebagai Owner LPBK Hosannah home private Korea”Program Pelatihan”G to G” ini merupakan peluang yang sangat bagus dan menjanjikan bagi yang ingin cepat bekerja. Bekerja di Korea Selatan akan mendapat upah yang tinggi di bandingkan di Negara Kita.
di Korea Selatan upah bekerja bisa mencapai Rp 26 Juta per Bulan dengan jaminan keselamatan dan waktu kerja yang disiplin. hak hak pekerja dilindungi dengan ketat oleh Pemerintah Korea.
Saya sangat berharap agar Program UPTD BLK ini maju dan sukses.
sehingga bisa terus mencetak kader kader pekerja Profesional yang mumpuni,tangguh dan profesional. Katanya (Rabu 22 Mar 2023).

Baca Juga :  Distan Agara Serahkan Bibit Padi Inbrida Kepada 15 Kelompok

Kab Tapsel bersukur punya seorang Dolly Pasaribu.
Bupati yang jeli melihat peluang dan sangat perduli akan kepentingan Masyarakatnya.
Dengan tekad dan semangat bekerjanya yang tinggi,Dolly Putra Parlindungan Pasaribu tanpa banyak pertimbangan dan Publikasi langsung bergerak dan berbuat dengan mengajak semua pihak yang di butuhkan untuk Program itu.
Dolly punya harapan dan tekad agar Putra Putri Kab Tapsel nantinya bisa bersaing secara sehat dalam mendapatkan pekerjaan dan kebanggaan bagi daerah Tapanuli Selatan setelah mendapatkan pelatihan dan pendidikan terbaik di UPTD BLK yang bertempat di Jln Ompu Raja Sori Desa Siharang Karang Padang Sidempuan.           (Ali Yusron Dgr)

Berita Terkait

Patroli Wisata Sat Pam Obvit Polres Tanah Karo Patroli, Sambangi Wisatawan di Kota Berastagi
Sat Reskrim Polres Dairi Ringkus 3 Tersangka Penggelapan Mobil Rental
Pasca Cuaca Ekstrem, PLN Berhasil Pulihkan Kelistrikan di Kabupaten Tapanuli Utara
Dandim 0418/Palembang Hadiri Perlombaan Burung Berkicau Tingkat Nasional Danrem Cup II
Polsek Munte Melaksanakan Pengamanan Gereja Sekaligus Kegiatan Minggu Kasih
Ditinggal Pergi ke Pasar Rumah Herdiansyah Warga Samura Hampir Ludes Dilalap Si Jago Merah
Polsek Simpang Empat Berikan Pengamanan di Acara Kebaktian Paskah Rayon San Damiano Tahun 2024
Serma Yudhi Laksanakan Pengamanan Ibadah Minggu di Gereja Joyodiningratan

Berita Terkait

Minggu, 5 Mei 2024 - 22:33 WIB

Sat Reskrim Polres Dairi Ringkus 3 Tersangka Penggelapan Mobil Rental

Minggu, 5 Mei 2024 - 20:05 WIB

Pasca Cuaca Ekstrem, PLN Berhasil Pulihkan Kelistrikan di Kabupaten Tapanuli Utara

Minggu, 5 Mei 2024 - 19:48 WIB

Dandim 0418/Palembang Hadiri Perlombaan Burung Berkicau Tingkat Nasional Danrem Cup II

Minggu, 5 Mei 2024 - 19:43 WIB

Polsek Munte Melaksanakan Pengamanan Gereja Sekaligus Kegiatan Minggu Kasih

Minggu, 5 Mei 2024 - 19:36 WIB

Ditinggal Pergi ke Pasar Rumah Herdiansyah Warga Samura Hampir Ludes Dilalap Si Jago Merah

Minggu, 5 Mei 2024 - 19:27 WIB

Polsek Simpang Empat Berikan Pengamanan di Acara Kebaktian Paskah Rayon San Damiano Tahun 2024

Minggu, 5 Mei 2024 - 19:20 WIB

Serma Yudhi Laksanakan Pengamanan Ibadah Minggu di Gereja Joyodiningratan

Minggu, 5 Mei 2024 - 19:17 WIB

Sambangi Toko Pigura, Ini Himbauan Babinsa Serengan

Berita Terbaru

SIMALUNGUN

Gerak Cepat Polsek Saribudolok Cek Lapak Judi di Purbatua

Senin, 6 Mei 2024 - 00:13 WIB