Kapolres Tapsel Dampingi Kunker Gubernur Sumut ke Tapanuli Selatan*

Hidayat Desky

- Redaksi

Rabu, 7 Oktober 2020 - 00:05 WIB

40453 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Tapsel – Agaaranews.com               Kapolres Tapsel AKBP Roman Smaradhana Elhaj, S.H.,S.I.K, M.H Selasa (6/10) mendampingi sekaligus memimpin pengamanan Kunjungan Kerja Gubernur Sumatera Utara Letnan Jenderal TNI (Purn.) H. Edy Rahmayadi, ke Pondok Pesantren Al- Yusufiah Desa Huta Holbung Kecamatan Angkola Muara Tais Tapanuli Selatan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Rombongan Gubernur Sumut Disambut oleh Ustad H. Ridwan Nasution Gelar Tuan Naborkat, yang merupakan Pembina Ponpes Al Yusufiah.

Baca Juga :  SPBU PERTAMINA DI MEDAN DELISERDANG DIDUGA MENGISI PREMIUM SUBSIDI KE JERIGEN.14.203.176

Dalam Kunjungan Kerja ini, Gubernur Sumatera Utara Letnan Jenderal TNI (Purn.) H. Edy Rahmayadi melakukan dialog dengan pimpian dan pengurus pesantren serta Pembagian Sembako dan masker kepada para santri dan santriwati.

“Selama kegiatan Kunjungan Kerja ini, tetap memperhatikan Protokol Kesehatan yang di anjurkan oleh Pemerintah seperti, rajin cuci tangan, memakai masker dan selalu menjaga jarak guna Mencegah Penyebaran Virus Corona (Covid–19).” ujar Kapolres AKBP Roman Smaradhana Elhaj, SH, SIK, MH kepada wartawan di sela sela pengamanan.

Baca Juga :  Polres Tanjung Balai Terima Penghargaan Terbaik Pelaksanaan Quick Wins Presisi di Jajaran Poldasu Dari Kapolri

Hadir dalam Kunjungan Kerja Gubernur Sumatera Utara ini, Wakil Ketua DPRD Provinsi Sumut Harun Nasution, Dandim 0212/ TS Letkol Inf. Rooy Chndra Sihombing SIP serta pejabat pemerintan lainnya.

Berita Terkait

Rapat Paripurna Dalam Rangka Serah Terima Jabatan Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Cabang LXIII Dim 0309/Solok
Klinik Pratama Yonif 754 Kostrad Lulus Akreditasi Kementrian Kesehatan Republik Indonesia
Walikota Tanjungbalai Terima Piagam Katagori Prevalensi Stunting Terbanyak dari BKKBN Pusat
Polres Tebingtinggi Pengamanan Kepulangan Jamaah Haji Asal Kota Tebingtinggi
Personil Babinsa Terus Galakkan Pembuatan Bibit Tanaman Dengan Metode Seed Ball Satu Pohon Seribu Kehidupan.
Babinsa Anjangsana Ke Peternakan Ayam Potong Beri Motifasi Dan Tingkatkan Produktivitas.
Babinsa Bersama Warga Perbaiki Jembatan Yang Rusak.
Berikan Semangat Mitra Karib Babinsa Komsos Dengan Pemilik Bengkel Las

Berita Terkait

Sabtu, 29 Juni 2024 - 14:46 WIB

Rapat Paripurna Dalam Rangka Serah Terima Jabatan Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Cabang LXIII Dim 0309/Solok

Sabtu, 29 Juni 2024 - 14:41 WIB

Klinik Pratama Yonif 754 Kostrad Lulus Akreditasi Kementrian Kesehatan Republik Indonesia

Sabtu, 29 Juni 2024 - 14:36 WIB

Walikota Tanjungbalai Terima Piagam Katagori Prevalensi Stunting Terbanyak dari BKKBN Pusat

Sabtu, 29 Juni 2024 - 14:33 WIB

Polres Tebingtinggi Pengamanan Kepulangan Jamaah Haji Asal Kota Tebingtinggi

Sabtu, 29 Juni 2024 - 06:25 WIB

Babinsa Anjangsana Ke Peternakan Ayam Potong Beri Motifasi Dan Tingkatkan Produktivitas.

Sabtu, 29 Juni 2024 - 06:19 WIB

Babinsa Bersama Warga Perbaiki Jembatan Yang Rusak.

Sabtu, 29 Juni 2024 - 06:15 WIB

Berikan Semangat Mitra Karib Babinsa Komsos Dengan Pemilik Bengkel Las

Jumat, 28 Juni 2024 - 21:46 WIB

Tumbangkan Koarmada II, Tim Bulu Tangkis Kodiklatal Raih Emas Porwiltim 2024

Berita Terbaru