Pasar Weleri Kendal Ludes Terbakar Di Lalap Sijago merah

Hidayat Desky

- Redaksi

Jumat, 13 November 2020 - 00:39 WIB

40480 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 


Kendal Jateng Agaranews.com                  12 November 2020 Kondisi Pasar Weleri Kendal terbakar /Facebook/ tangkap layar @Mas YayanKENDALKU – Pasar Weleri Kabupaten Kendal terbakar hebat pada Kamis 12 November 2020, malam.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Api berkobar hebat melahap bangunan dua lantai yang ada di tengah kota kecamatan itu.

Baca Juga :  Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Ikatan Dzurriyyah Rasulullah Aceh (IDzRA) Aceh Timur Raya Menggelar Maulid Akbar di Masjid Babut Taqwa

Sebuah tayangan video langsung (live) dari seorang netizen dalam akun Facebook Mas Yayan, menunjukkan kobaran api melahap semua bangunan.

Dalam video, tampak para pemilik lapak dan kios pasar sibuk mengamankan barang dagangannya.

Video menampakan kondisi lorong pasar yang terbakar api dengan hebat.

Tampak pula regu pemadam kebakaran di TKP sibuk memadamkan api.

Baca Juga :  Warga Perumahan Bekasi Green City RW:10 Kampung Turi Sriamur Tambun Utara Kabupaten Bekasi Kompak Melaksanakan Kerja Bakti Massal

Sampai berita ini belum ada keterangan resmi dari pihak berwajib terkait kebakaran yang terjadi.

Api terus berkobar lantaran kondisi angin yang cukup kencang dan tidak turun hujan.Jika dilihat jam live dari akun Facebook Mas Yayan, kebakaran terjadi sekitar pukul 22.00 WIB. ***

Berita Terkait

201 Prajurit Bintara Jalasena Siap Jalani Pendidikan Strata Perwira TNI AL
Polres Tebingtinggi Himbau Warga Agar Tidak Terlibat Geng Motor
Selain Pertandingan, Bakti Sosial, Bakti Religi, Bakti Kesehatan, Polresta Deli Serdang juga Gelar Doa Bersama Dan Berikan Reward Kepada Personil Berprestasi di HUT Bhayangkara Ke 78
Babinsa Desa Kalimacan Koramil 18/Kalijambe Kodim 0725/Sragen  Gotong Royong Membangun Talud Jalan
Brigjen TNI Jimmy Watuseke Hadiri Pelantikan Anggota Komisi Informasi Kepri
Babinsa Koramil 13/ P. Brandan, Bhabinkamtibmas dan Perangkat Desa Utamakan Kordinasi Dengan Tatap Muka Bersama Masyarakat
Bersihkan Bahu Jalan, Babinsa Koramil 03/Sungai Pagu Bersama Masyarakat Pupuk Semangat Gotong Royong
Bentengi Desa, Babinsa Koramil 0204-20/TK Ajak Apdes Sumbul Tumpas Narkoba

Berita Terkait

Rabu, 3 Juli 2024 - 17:19 WIB

201 Prajurit Bintara Jalasena Siap Jalani Pendidikan Strata Perwira TNI AL

Rabu, 3 Juli 2024 - 17:12 WIB

Polres Tebingtinggi Himbau Warga Agar Tidak Terlibat Geng Motor

Rabu, 3 Juli 2024 - 17:10 WIB

Selain Pertandingan, Bakti Sosial, Bakti Religi, Bakti Kesehatan, Polresta Deli Serdang juga Gelar Doa Bersama Dan Berikan Reward Kepada Personil Berprestasi di HUT Bhayangkara Ke 78

Rabu, 3 Juli 2024 - 15:36 WIB

Babinsa Desa Kalimacan Koramil 18/Kalijambe Kodim 0725/Sragen  Gotong Royong Membangun Talud Jalan

Rabu, 3 Juli 2024 - 15:32 WIB

Brigjen TNI Jimmy Watuseke Hadiri Pelantikan Anggota Komisi Informasi Kepri

Rabu, 3 Juli 2024 - 15:20 WIB

Bersihkan Bahu Jalan, Babinsa Koramil 03/Sungai Pagu Bersama Masyarakat Pupuk Semangat Gotong Royong

Rabu, 3 Juli 2024 - 15:18 WIB

Bentengi Desa, Babinsa Koramil 0204-20/TK Ajak Apdes Sumbul Tumpas Narkoba

Rabu, 3 Juli 2024 - 15:15 WIB

Babinsa Koramil 04/Tigalingga Berkunjung ke Gubuk Petani Jagung di Desa Lau Lebah, Mempererat Hubungan dengan Masyarakat

Berita Terbaru