Pejabat Baru di Lingkungan Polres Karo,Wajib Jalani Rapit Test

Hidayat Desky

- Redaksi

Selasa, 1 September 2020 - 20:50 WIB

40525 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karo-Sumut, Agaranews.com

Demi menjaga penyebaran dan penularan wabah covid-19 jajaran Polres Karo mewajibkan pegawai/staf bahkan pejabat baru yang akan bertugas di Polres Karo untuk mengikuti RAPID TEST.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Demikian yang dilakukan terhadap pejabat yang baru melaksanakan Serah Terima Jabatan (Sertijab) antara lain Kasat Resnarkoba, AKP. Henyr David Bintang dan Kasatreskrim, AKP. Adrian Risky Lubis serta Kabagsumda, Kompol. Salomo Parulian Ampun dan Kabag Ops Kompol Dearma Munte,mereka menjalani Rapid Test pada Senin 1 September 2020.Dan hasilnya dinyatakan semua non Reaktif.

“Kita ingin memastikan bahwa pejabat baru Kabagsumda, Kasatreskrim dan Kasat Resnarkoba dalam keadaan sehat dan tidak terpapar covid-19, sehingga langsung bisa melaksanakan tugas dengan optimal, ini juga salah satu upaya kita untuk memutus penyebaran covid-19 di Tanah Karo, serta memberikan edukasi kepada masyarakat bahwa Polres Tanah Karo menerapkan Protokol Kesehatan,” ujar Kapolres Karo, AKBP Yustinus Setyo Indriono,SH.MH.SIK

Baca Juga :  *Babinsa Tampo Laksanakan Arahan Pangdam XIV/Hsn Tentang Hindari Komsumsi Minuman Beralkohol Diwilayah Binaan

Setelah melakukan Rapid Test dan mendapatkan hasilnya dari Tim Medis, kita berharap Kasat segera bekerja lebih optimal dan memberikan yang terbaik bagi Tanah Karo Simalem ini,” tegas Putra Jawa ini lagi.

Kapolres menambahkan, khusus kepada Kasat Resnarkoba saya meminta agar dalam menjalankan tugas tidak pandang bulu dalam memberantas narkoba di Wilayah Hukum Tanah Karo.Siapapun yang berani melakukan peredaran Narkoba wilayah saya, harus ditindak tegas, guna menyelamatkan generasi penerus Bangsa khususnya di wilayah Bumi Turang dari bahaya Narkoba,” tambahnya.

Baca Juga :  Menhan Prabowo Pimpin Upacara Parade Senja di Kemhan

Kapolres ramah ini juga menghimbau masyarakat agar tetap meningkatkan imun tubuh, karena Covid-19 terus mengintai siapapun yang lengah.

“Agar terhindar dari virus tersebut tetap jalankan aturan dan anjuran Pemerintah, gunakan masker dan sering cuci tangan,jaga jarak setidaknya lindungilah diri sendiri,pesan Yustinus Setyo.

Lia Hambali

Berita Terkait

Polres Simalungun Berhasil Ungkap Kasus Narkoba, Pelajar 16 Tahun Ditangkap Dengan Barang Bukti 25,76 Gram Sabu
Bhabinkamtibmas Simpang Empat Hadiri Pembagian BLT Dana Desa Tahap 1 Untuk Bulan Januari-Maret 2024
Babinsa Dampingi Penyaluran BLT DD Tahap II di Desa Laehole, Perkuat Sinergi Untuk Kesejahteraan Masyarakat
Satgas Yonif 323 Buaya Putih Bagikan Bibit Tanaman Kepada Warga
Babinsa dan Kades Ujung Teran Jalin Silaturahmi Sambil Ngopi di Pinggir Jalan Pertanian
Wakil Bupati Karo Terpilih Sebagai Ketua Taekwondo Kabupaten Karo Masa Bakti 2024-2028
Bupati Karo Hadiri Pelantikan Dewan Pimpinan Daerah Aliansi Pedagang Pasar Seluruh Indonesia Masa Bakti 2024-2029
Bupati Karo Ikuti Rakor Persiapan Pemantauan Pengukuran dan Intervensi Serentak Pencegahan Stunting Provinsi Sumatera Utara

Berita Terkait

Rabu, 26 Juni 2024 - 16:46 WIB

Polres Simalungun Berhasil Ungkap Kasus Narkoba, Pelajar 16 Tahun Ditangkap Dengan Barang Bukti 25,76 Gram Sabu

Rabu, 26 Juni 2024 - 16:39 WIB

Babinsa Dampingi Penyaluran BLT DD Tahap II di Desa Laehole, Perkuat Sinergi Untuk Kesejahteraan Masyarakat

Rabu, 26 Juni 2024 - 16:25 WIB

Satgas Yonif 323 Buaya Putih Bagikan Bibit Tanaman Kepada Warga

Rabu, 26 Juni 2024 - 16:22 WIB

Babinsa dan Kades Ujung Teran Jalin Silaturahmi Sambil Ngopi di Pinggir Jalan Pertanian

Rabu, 26 Juni 2024 - 16:08 WIB

Wakil Bupati Karo Terpilih Sebagai Ketua Taekwondo Kabupaten Karo Masa Bakti 2024-2028

Rabu, 26 Juni 2024 - 16:00 WIB

Bupati Karo Hadiri Pelantikan Dewan Pimpinan Daerah Aliansi Pedagang Pasar Seluruh Indonesia Masa Bakti 2024-2029

Rabu, 26 Juni 2024 - 15:57 WIB

Bupati Karo Ikuti Rakor Persiapan Pemantauan Pengukuran dan Intervensi Serentak Pencegahan Stunting Provinsi Sumatera Utara

Rabu, 26 Juni 2024 - 15:54 WIB

Wakil Bupati Karo, Theopilus Ginting Hadiri Kegiatan Pelatihan Simulasi Bencana Skala Besar di Desa Kuta Gugung

Berita Terbaru