Personil Polres Sibolga Laksanakan Pengamanan Sholat Idul Adha 1445 H Di Masjid

Hidayat Desky

- Redaksi

Senin, 17 Juni 2024 - 18:11 WIB

4045 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

SIBOLGA AGARANEWS.COM Pelaksanaan Pengamanan Ibadah Sholat Idul Adha 1445H yang dilaksanakan oleh Masyarakat Muslim di wilayah Kota Sibolga berjalan lancar dan aman. Pada hari Senin, 17 Juni 2024, dari pukul 07.00 WIB hingga 09.00 WIB, Polres Sibolga mengerahkan 67 Personil untuk memastikan kelancaran kegiatan tersebut.

Pengamanan dilakukan di beberapa lokasi, baik di Masjid-Masjid di Kota Sibolga. Namun, dua lokasi lapangan terbuka, yaitu Lapangan Simare-mare dan Lapangan Komplek Muhammadiyah, batal melaksanakan kegiatan karena cuaca hujan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lokasi Pelaksanaan di Masjid :

Kecamatan Sibolga Kota :

Baca Juga :  Plt. Wali Kota Tanjungbalai H.Waris Thalib SAg, MM Bersama Anggota DPRD Kunjungi Ibu Masukoh Penderita Struk.

– Mesjid Agung Sibolga: 800 jemaah
– Mesjid Al-Hikmah Sibolga: 400 jemaah
– Mesjid Budi Sehati Sibolga: 300 jemaah

Kecamatan Sibolga Utara :

– Mesjid Al-Munawar Sibolga: 250 jemaah
– Mesjid Al-Ikhsan Sibolga: 350 jemaah

Kecamatan Sibolga Sambas :

– Mesjid Al-Mukhlisin Kota Sibolga: 400 jemaah
– Mesjid Al-Jihad Sibolga: 400 jemaah
– Mesjid Taqwa Muhammadiyah Sambas: 400 jemaah
– Mesjid Al-Falah Sibolga: 450 jemaah

Kecamatan Sibolga Selatan :

– Mesjid Al-Islah Kota Sibolga: 600 jemaah
– Mesjid Darurrahmah Sibolga: 300 jemaah
– Mesjid Istiqomah Sibolga: 350 jemaah.

Baca Juga :  PN Kisaran Vonis 7 Bulan Penjara Terhadap Arwan - Heri, Kuasa Hukum Putusan Tersebut Tidak Mencerminkan Rasa Keadilan Dan Mematikan Demokrasi

Personil Polres Sibolga telah melaksanakan berbagai kegiatan pengamanan, termasuk sterilisasi lokasi sebelum pelaksanaan ibadah, pengaturan lalu lintas, dan pengawasan di sekitar lokasi Masjid. Sat Intelkam melaksanakan deteksi dini, monitoring, dan pengumpulan informasi, sedangkan Satreskrim melaksanakan pengamanan tertutup dengan sistem buddy. Satuan Samapta juga melakukan Patroli Dialogis di lapangan terbuka dan rumah Ibadah, serta area publik dan objek vital di Kota Sibolga.

Seluruh rangkaian kegiatan Ibadah Sholat Idul Adha 1445H berakhir pada pukul 08.30 WIB dengan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif.

(HARIANTO SIAHAAN)

Berita Terkait

Tim Opsnal Reskrim Polres Sibolga Amankan Pelaku Judi Jenis Sydney
Kapolres Toba Pimpin Apel dan Berikan Bantuan Beasiswa dan Sumur Bor
Karang Taruna Jandi Meriah Mengadakan Turnamen Bola Volley
Lewat Cooling System, Polsek Lumban Julu Patroli Dialogis Berikan Himbauan Kamtibmas
Cegah Gangguan Kamtibmas, Polres Sibolga Laksanakan Patroli Skala Besar
Laksanakan Patroli Kota Presisi Satuan Samapta Polres Sibolga Di daerah Rawan Kejahatan
Kapolres Sibolga Pimpin Bhakti Sosial Religi Di Rumah Ibadah, Sambut HUT Bhayangkara Ke-78 Tahun 2024
Bawa Ganja Untuk Dijual, SMDN Diciduk Tim Opsnal Resnarkoba Polres Sibolga

Berita Terkait

Rabu, 26 Juni 2024 - 16:46 WIB

Polres Simalungun Berhasil Ungkap Kasus Narkoba, Pelajar 16 Tahun Ditangkap Dengan Barang Bukti 25,76 Gram Sabu

Rabu, 26 Juni 2024 - 16:42 WIB

Bhabinkamtibmas Simpang Empat Hadiri Pembagian BLT Dana Desa Tahap 1 Untuk Bulan Januari-Maret 2024

Rabu, 26 Juni 2024 - 16:25 WIB

Satgas Yonif 323 Buaya Putih Bagikan Bibit Tanaman Kepada Warga

Rabu, 26 Juni 2024 - 16:22 WIB

Babinsa dan Kades Ujung Teran Jalin Silaturahmi Sambil Ngopi di Pinggir Jalan Pertanian

Rabu, 26 Juni 2024 - 16:08 WIB

Wakil Bupati Karo Terpilih Sebagai Ketua Taekwondo Kabupaten Karo Masa Bakti 2024-2028

Rabu, 26 Juni 2024 - 16:00 WIB

Bupati Karo Hadiri Pelantikan Dewan Pimpinan Daerah Aliansi Pedagang Pasar Seluruh Indonesia Masa Bakti 2024-2029

Rabu, 26 Juni 2024 - 15:57 WIB

Bupati Karo Ikuti Rakor Persiapan Pemantauan Pengukuran dan Intervensi Serentak Pencegahan Stunting Provinsi Sumatera Utara

Rabu, 26 Juni 2024 - 15:54 WIB

Wakil Bupati Karo, Theopilus Ginting Hadiri Kegiatan Pelatihan Simulasi Bencana Skala Besar di Desa Kuta Gugung

Berita Terbaru