Wakil Bupati Labuhanbatu Utara Bergelantungan Di Pintu Mopen

LIA HAMBALI

- Redaksi

Senin, 30 Januari 2023 - 22:00 WIB

40186 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Labuhanbatu Utara-AgaraNews.Com // Wakil Bupati Labuhanbatu Utara H.Samsul Tanjung ,S.T, M.H rela bergelantungan di pintu Mopen (mobil penumpang ) untuk menjaga anak – anak siswa SMP agar terhindar dari bahaya .

Hasil pantauan Wartawan Senin (30.01.2023) di lapangan terlihat wakil Bupati Labuhanbatu Utara ikut bergelantungan di pintu mopen untuk memastikan anak – anak siswa SMP sampai ke rumah masing – masing dengan selamat.
Melihat aksi wakil Bupati Labuhanbatu Utara ikut bergelantungan sang sopir enggan menjalankan kendaraanya . Moment tersebut dimanfaatkan Wakil Bupati untuk mengedukasi sang driver dan para siswa agar tidak lagi melakukan hal ini, sebab dapat membahayakan diri sendiri dan pengguna jalan lainya.

Baca Juga :  warga  Ngarap Arap  Ngaringan Kabupaten Grobogan  jawatengah laporkan Kades beserta Panitia Prona tahun 2014 dan PTSL tahun 2019 ke Polres Grobogan

Akhirnya para siswa yang awalnya duduk di cup mobil dan bergelantungan di pintu dengan penuh kesadaran turun dari mobil tersebut.
Sementara itu , sopir mopen yang tak ingin disebutkan namanya mengatakan ” sebenarnya saya telah melarang anak – anak untuk tidak naik di atas Cup mopen, namun keinginan anak – anak sendiri dan saya tidak kuasa untuk melarang mereka karena jika di larang anak – anak kompak untuk turun semua dari mopen dan pindah ke mopen lainya, ” terangnya.

Dengan kehadiran Wakil Bupati dirinya mengaku berterimakasih sebab anak – anak langsung merespon himbauan bapak Wakil Bupati tersebut. Masyarakat yang menyaksikan Wakil Bupati Labuhanbatu Utara turun langsung tanpa protokoler mengapresiasi kepedulian Wakil Bupati.

Wakil Bupati H.Samsul kepada Awak Media mengatakan, pihaknya akan berkordinasi dengan Kepolisian dan Dinas Perhubungan untuk mengedukasi dan menertibkan mopen yang mengabaikan keselamatan penumpang dan pengguna jalan lainya, ucapnya dengan tegas. (Agara/R/Parmono)

Berita Terkait

Dandim 0207/Simalungun Hadiri Perayaan Paskah Okuimene Pemerintah Kabupaten Simalungun Bersama Forkopimda Dan Masyarakat Tahun 2024
Babinsa 17/Wonosegoro Kodim 0724/ Boyolali Selalu Hadir dan Menyumbangkan Darahnya
Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios
Ubah Lahan Kosong Menjadi Produktif, Langkah Kreatif Kodim 0801/Pacitan Melalui Budidaya Ikan Lele
Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarmed 16/TK Ajar Pendidikan Jasmani Kepada Siswa Perbatasan
MTQ Ke-56 Kabupaten Tapanuli Selatan Dibuka, Lombakan 14 Cabang
Jum’at Berkah : Korem 031/Wira Bima Bagikan Makan Siang Gratis Bagi Siswa dan Siswi Sekolah Dasar
Pangkoarmada I Pantau Keamanan Pelayaran Laut Natuna

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 01:08 WIB

Dandim 0207/Simalungun Hadiri Perayaan Paskah Okuimene Pemerintah Kabupaten Simalungun Bersama Forkopimda Dan Masyarakat Tahun 2024

Sabtu, 27 April 2024 - 00:22 WIB

Babinsa 17/Wonosegoro Kodim 0724/ Boyolali Selalu Hadir dan Menyumbangkan Darahnya

Sabtu, 27 April 2024 - 00:17 WIB

Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios

Sabtu, 27 April 2024 - 00:14 WIB

Ubah Lahan Kosong Menjadi Produktif, Langkah Kreatif Kodim 0801/Pacitan Melalui Budidaya Ikan Lele

Sabtu, 27 April 2024 - 00:09 WIB

Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarmed 16/TK Ajar Pendidikan Jasmani Kepada Siswa Perbatasan

Jumat, 26 April 2024 - 21:34 WIB

Jum’at Berkah : Korem 031/Wira Bima Bagikan Makan Siang Gratis Bagi Siswa dan Siswi Sekolah Dasar

Jumat, 26 April 2024 - 21:23 WIB

Pangkoarmada I Pantau Keamanan Pelayaran Laut Natuna

Jumat, 26 April 2024 - 21:14 WIB

Diduga Kepala Sekolah PAUD Harapan Bunda Karya Bakti Menghindari Dan Menakut-nakuti Awak Media Mengatakan Orang Kapolda

Berita Terbaru

HEADLINE

Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios

Sabtu, 27 Apr 2024 - 00:17 WIB