Yunus Waruwu Kades Ononamolo II Kembali Salurkan BLT-DD Tahap Ke-empat,Lima Dan Keenam Kepada 57 KPM

Hidayat Desky

- Redaksi

Selasa, 15 September 2020 - 10:59 WIB

40476 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nias Barat,Agaranews.Com ( 14/09/2020) Dalam mempercepat penanganan dampak Covid-19 Dalam perekonomian warga Desa Ononamolo II. Maka Pemdes Kembali Menyalurkan BLT-DD Tahap KE-IV,V dan VI bertempat Kantor Kades Ononamolo II Kecamatan Mandrehe Utara Kabupaten Nias Barat.

Dalam penyaluran BLT-DD Tahap ke-empat sampai tahap keenam dihadiri oleh Kades,Sekdes,Bendahara Desa, BPD,LPM, Tim penggerak PKK, Kadus, Tim Relawan covid-19 Desa Ononamolo II dan Camat tidak bisa hadir sebab ada kemalangan di kelurga besarnya dan demikian Juga pendamping Desa Ada Halangan yang tidak bisa dielakkan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kata sambutannya kades Yunus Waruwu menyampaikankan
1. Penyaluran BLT-DD hari ini adalah tahap KE-IV,V, VI
2. KPM BLT-DD Tahap Ini Tinggal 58 Orang sebab yang lain sudah menerima bantua lain antara lain, BST,PKH,BPNT,dll.
3. Diharapkan kepada KPM agar uang yang sudah diterima agar digunakan pada keperluan yang mendasar. Jangan diberikan untuk hura-hura minum minuman beralkohol.
4.Demikian diharapkan kepada masyarakat agar selalu diwaspadai wabah Covid-19 namun jangan ditakuti akan tetapi tetap patuhi protokol Kesehatan. Tuturnya

Baca Juga :  Polres Langkat Adakan Halal Bihalal Bersama Rekan Media Online,Cetak Dan Elektronik

Kemudian Sambutan dari Wakil ketua BPD A.devan Halawa menggunakan. Pihak BPD sangat mengapresiasi kinerja Pemdes dalam upaya menyalurkan BLT-DD ini. Barangkali di Desa lain belom mencapai tahap yang Pemdes salurkan. Untuk itu,Kepada KPM diharapkan agar penggunaan BLT-DD ini dalam kebutuhan pokok dan lebih utama disarankan uang ini digunakan untuk membeli obat pencegah Covid-19 yakni Jahe,bawang,dll. Ucapnya.

Baca Juga :  Terus Asah Kemampuan Prajurit Kodim 0108/Agara Permahir Beladiri Taktis.

Berdasarkan pemantauan Awak media Agara news.Com pelaksanaan penyaluran BLT-DD berjalan dengan baik hanya saja Camat yang telah diundang dan pendamping Desa sebab ada halangan yang tidak bisa dihindari. Kemudian Media melihat mengawali penyaluran BLT-DD kepada KPM diawalin dengan penyerahan secara simbolis yang dipandu oleh sekdes Ononamolo II dan Sekdes menyampaikan bahwasanya BLT-DD yang disalurkan hari ini berbeda besar dari tahap sebelumnya yang diterima hari ini adalah 300/bulan jadi semuanya selama 3 (tiga ) bulan jumlah semua Rp.900 / KPM. Jelasnya.

Reporter : Odal Zai ( Tim )

Berita Terkait

Polres Simalungun Berhasil Ungkap Kasus Narkoba, Pelajar 16 Tahun Ditangkap Dengan Barang Bukti 25,76 Gram Sabu
Bhabinkamtibmas Simpang Empat Hadiri Pembagian BLT Dana Desa Tahap 1 Untuk Bulan Januari-Maret 2024
Babinsa Dampingi Penyaluran BLT DD Tahap II di Desa Laehole, Perkuat Sinergi Untuk Kesejahteraan Masyarakat
Satgas Yonif 323 Buaya Putih Bagikan Bibit Tanaman Kepada Warga
Babinsa dan Kades Ujung Teran Jalin Silaturahmi Sambil Ngopi di Pinggir Jalan Pertanian
Wakil Bupati Karo Terpilih Sebagai Ketua Taekwondo Kabupaten Karo Masa Bakti 2024-2028
Bupati Karo Hadiri Pelantikan Dewan Pimpinan Daerah Aliansi Pedagang Pasar Seluruh Indonesia Masa Bakti 2024-2029
Bupati Karo Ikuti Rakor Persiapan Pemantauan Pengukuran dan Intervensi Serentak Pencegahan Stunting Provinsi Sumatera Utara

Berita Terkait

Rabu, 26 Juni 2024 - 16:46 WIB

Polres Simalungun Berhasil Ungkap Kasus Narkoba, Pelajar 16 Tahun Ditangkap Dengan Barang Bukti 25,76 Gram Sabu

Rabu, 26 Juni 2024 - 16:42 WIB

Bhabinkamtibmas Simpang Empat Hadiri Pembagian BLT Dana Desa Tahap 1 Untuk Bulan Januari-Maret 2024

Rabu, 26 Juni 2024 - 16:39 WIB

Babinsa Dampingi Penyaluran BLT DD Tahap II di Desa Laehole, Perkuat Sinergi Untuk Kesejahteraan Masyarakat

Rabu, 26 Juni 2024 - 16:22 WIB

Babinsa dan Kades Ujung Teran Jalin Silaturahmi Sambil Ngopi di Pinggir Jalan Pertanian

Rabu, 26 Juni 2024 - 16:08 WIB

Wakil Bupati Karo Terpilih Sebagai Ketua Taekwondo Kabupaten Karo Masa Bakti 2024-2028

Rabu, 26 Juni 2024 - 16:00 WIB

Bupati Karo Hadiri Pelantikan Dewan Pimpinan Daerah Aliansi Pedagang Pasar Seluruh Indonesia Masa Bakti 2024-2029

Rabu, 26 Juni 2024 - 15:57 WIB

Bupati Karo Ikuti Rakor Persiapan Pemantauan Pengukuran dan Intervensi Serentak Pencegahan Stunting Provinsi Sumatera Utara

Rabu, 26 Juni 2024 - 15:54 WIB

Wakil Bupati Karo, Theopilus Ginting Hadiri Kegiatan Pelatihan Simulasi Bencana Skala Besar di Desa Kuta Gugung

Berita Terbaru