*Dukung Program Penanganan Stunting, Babinsa Berikan Batuan Makanan Sehat dan Vitamin*

HIDAYAT DESKY

- Redaksi

Jumat, 22 November 2024 - 06:10 WIB

5076 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane Agaranews.com  – Babinsa Posramil Darul Hasanah Koramil 03/Badar Kodim 0108/Agara Serda Basri memberikan bantuan makanan sehat kepada keluarga berisiko stunting di Desa Buntul Kendawi Kec. Darul Hasanah Kab. Aceh Tenggara, Jumat (22/11/2024).

Babinsa Serda Basri mengatakan penyerahan bantuan berupa makanan sehat dan vitamin kepada Balita penderita stunting dilakukan di Desa Buntul Kendawi dengan di dampingi ketua posyandu ibu Sapna .

Bantuan tambahan makanan dan gizi ini merupakan salah satu bentuk upaya dalam mendukung program pemerintah dalam menuntaskan kasus anak yang berisiko stunting, dengan harapkan dapat berguna bagi anak balita untuk mendukung kebutuhan asupan gizi dan vitamin, imbuh Babinsa.

Pemerintah saat ini tengah gencar melaksanakan program pencegahan stunting dan kurang gizi bagi anak balita. Maka dari itu kami dari TNI selalu siap mendukung program pemerintah terutama penanganan stunting. pungkasnya.

Ibu sapna ketua posyandu mengucapkan banyak terima kasih kepada bapak bapak Babinsa sudah mendukung kegiatan kami ini sehingga kegiatan dari awal hingga selesai tidak ada kendala lancar dan tertib, ujarnya.

(Pendim Agara).

Berita Terkait

Danrem 022/PT : ” Kodim 0209/LB Terbaik Jajaran Kodam I/BB “
Brigif Linud 18/Trisula Gelar Kejurnas Taekwondo Seroja Cup 2025
Danrem Siap Dorong Pesilat Jadi Pelopor dalam Wujudkan Madiun Yang Aman dan Kondusif
Satgas TMMD 123 Kodim 1416/Muna Sosialisasikan Bela Negara
Danrem 081/DSJ Minta Primkop Merak Jaya Tingkatkan Inovasi dan Pelayanan
Jalin Komunikasi Yang Baik, Satgas Yonif 641/Bru Laksanakan Komsos di Kampung Eroma
Dandim Boyolali Tinjau Langsung Progres RTLH Bapak Kurmin
Puluhan Napi Kabur, Ditjenpas Tinjau Lapas Kelas IIB Kutacane

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:55 WIB

Danrem 022/PT : ” Kodim 0209/LB Terbaik Jajaran Kodam I/BB “

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:48 WIB

Brigif Linud 18/Trisula Gelar Kejurnas Taekwondo Seroja Cup 2025

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:46 WIB

Danrem Siap Dorong Pesilat Jadi Pelopor dalam Wujudkan Madiun Yang Aman dan Kondusif

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:43 WIB

Satgas TMMD 123 Kodim 1416/Muna Sosialisasikan Bela Negara

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:37 WIB

Jalin Komunikasi Yang Baik, Satgas Yonif 641/Bru Laksanakan Komsos di Kampung Eroma

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:34 WIB

Dandim Boyolali Tinjau Langsung Progres RTLH Bapak Kurmin

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:32 WIB

Satgas TMMD Kodim 0418/Palembang Mulai Perataan Jalan Dengan Batus Split

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:30 WIB

Percepat Serapan Gabah, Danrem 081/DSJ Gelar Pertemuan Dengan Bulog Kancab Madiun

Berita Terbaru

HEADLINE

Satgas TMMD 123 Kodim 1416/Muna Sosialisasikan Bela Negara

Rabu, 12 Mar 2025 - 00:43 WIB