Edukasi Tertib Berlalulintas, Satlantas Polres Tebingtinggi Adakan Penerangan Keliling

LIA HAMBALI

- Redaksi

Sabtu, 23 November 2024 - 22:01 WIB

5087 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tebingtinggi,Agaranews.com // Satuan Lalulintas (Satlantas) Polres Tebingtinggi melaksanakan kegiatan Penerangan Keliling (Penling) di Jalan Yos Sudarso dan Jalan Sudirman Kota Tebingtinggi – Sumut. Kegiatan ini bertujuan memberikan edukasi kepada masyarakat untuk meningkatkan kesadaran berlalulintas dan keselamatan di jalan raya, Sabtu (23/11/2024).

Tampak selaku pelaksana kegiatan yaitu, Kanit Kamsel Satlantas Ipda Robin Sitinjak dan Bripka R. Pasaribu memberikan himbauan kepada pengguna kendaraan bermotor untuk mematuhi peraturan lalulintas. Edukasi yang diberikan meliputi pentingnya menggunakan helm berstandard SNI bagi pengendara roda dua, dan memakai sabuk keselamatan bagi pengemudi mobil, serta berkendara berhati hati di jalan raya. Petugas juga mengingatkan kepada masyarakat akan pentingnya membayar pajak kendaraan tepat waktu, sebagai kepatuhan terhadap peraturan yang berlaku. Edukasi ini diharapkan dapat meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya tertib berlalulintas.

“Kegiatan ini merupakan bentuk pembinaan dan penyuluhan kepada masyarakat agar lebih peduli terhadap keselamatan berlalulintas. Dengan tertib berlalulintas, kita dapat melindungi diri sendiri dan orang lain sekaligus menciptakan ketertiban di wilayah hukum Polres Tebingtinggi”, ujar Ipda Robin. Kegiatan berlangsung dengan lancar dan mendapat apresiasi dari masyarakat. Satlantas Polres Tebingtinggi terus menghimbau masyarakat untuk mematuhi peraturan lalulintas demi terwujudnya keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalulintas (Kamseltibcar lantas) diwilayah hukum Polres Tebingtinggi. (MS)

Berita Terkait

Polres Tanah Karo Amankan Ibadah Wafatnya Isa Almasih dan Paskah 2025 di Sejumlah Gereja di Kabanjahe
Polsek Tigapanah Amankan Pawai Obor Paskah GBKP Runggun Tigapanah
Wujud Kepedulian Terhadap Warga Kurang Mampu, Kapolsek Gilimanuk Gelar “Minggu Kasih” di Lingkungan Samiana
Polsek Koja Gelar Apel KRYD, Antisipasi Tawuran dan Gangguan Kamtibmas di Malam Hari
Polres Metro Jakarta Utara Gelar Apel Patroli Skala Besar, Tingkatkan Kewaspadaan dan Antisipasi Gangguan Kamtibmas
Polsek Kelapa Gading Gelar Apel Dilanjutkan Patroli Skala Besar Dalam Giat KRYD Untuk Ciptakan Situasi Aman dan Kondusif
Patroli Blue Light Patrol Sat Lantas Polres Sibolga, Cegah Kecelakaan Lalu Lintas
Personil Polres Sibolga Laksanakan Pengamanan Pawai Obor Umat Kristiani Di Kota Sibolga

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 11:01 WIB

Polres Tanah Karo Amankan Ibadah Wafatnya Isa Almasih dan Paskah 2025 di Sejumlah Gereja di Kabanjahe

Minggu, 20 April 2025 - 10:56 WIB

Polsek Tigapanah Amankan Pawai Obor Paskah GBKP Runggun Tigapanah

Minggu, 20 April 2025 - 10:48 WIB

Wujud Kepedulian Terhadap Warga Kurang Mampu, Kapolsek Gilimanuk Gelar “Minggu Kasih” di Lingkungan Samiana

Minggu, 20 April 2025 - 10:43 WIB

Polsek Koja Gelar Apel KRYD, Antisipasi Tawuran dan Gangguan Kamtibmas di Malam Hari

Minggu, 20 April 2025 - 10:39 WIB

Polres Metro Jakarta Utara Gelar Apel Patroli Skala Besar, Tingkatkan Kewaspadaan dan Antisipasi Gangguan Kamtibmas

Minggu, 20 April 2025 - 10:29 WIB

Patroli Blue Light Patrol Sat Lantas Polres Sibolga, Cegah Kecelakaan Lalu Lintas

Minggu, 20 April 2025 - 10:26 WIB

Personil Polres Sibolga Laksanakan Pengamanan Pawai Obor Umat Kristiani Di Kota Sibolga

Minggu, 20 April 2025 - 10:22 WIB

Isu Wartawan Wajib Tes Urine, Kasi Humas Polres Sergai Klarifikasi : Itu Tidak Benar Dan Hanya Candaan di Grup WhatsApp

Berita Terbaru