Babinkamtibmas Polsek Bosar Maligas Jaga Keamanan Ibadah Minggu di Gereja GPdI Pasar Baru, Sampaikan Pesan Pencegahan Kekerasan dan Narkoba

LIA HAMBALI

- Redaksi

Minggu, 8 Desember 2024 - 12:42 WIB

50853 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Simalungun, AgaraNews . Com // Babinkamtibmas Polsek Bosar Maligas, Aipda H. Sinaga, melaksanakan giat sambang Minggu Kasih dan monitoring serta pengamanan sejumlah tempat ibadah/gereja di wilayah hukum Polsek Bosar Maligas pada Minggu (8 Desember 2024) pukul 10.30 WIB.
Kegiatan ini dilakukan untuk menciptakan rasa aman dan nyaman bagi para jemaat yang melaksanakan ibadah Minggu.
“Kegiatan ini merupakan bentuk pelayanan Polri dalam menjaga keamanan dan ketertiban di tempat ibadah,” ujar IPTU Sonni G Silalahi, SH., Kapolsek Bosar Maligas, saat dikonfirmasi pada hari yang sama.
AIPDA H. Sinaga melakukan sambang dan monitoring di Gereja GPdI Pasar Baru, Kelurahan Bosar Maligas, Kecamatan Bosar Maligas, Kabupaten Simalungun.
“Saat itu, Pendeta Samuel Sembiring memimpin ibadah dengan jumlah jemaat sekitar 50 orang. Terdapat 39 unit kendaraan roda dua dan 2 unit kendaraan roda empat yang terparkir di sekitar gereja,” tambah IPTU Sonni G Silalahi.
AIPDA H. Sinaga juga berbincang-bincang dengan warga jemaat, Bapak Ari Damanik, serta mendengarkan curhatan/pengaduan masyarakat.
“AIPDA H. Sinaga juga berkoordinasi dengan Pendeta Samuel Sembiring untuk memberikan himbauan larangan melakukan kekerasan terhadap anak serta bahaya narkoba, dan menciptakan situasi aman kondusif serta mencegah terjadinya 3C (Curat, Curas, Curanmor),” ujar IPTU Sonni G Silalahi.

Kegiatan ini berjalan dengan aman dan baik.
“Polsek Bosar Maligas berkomitmen untuk terus menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah hukumnya, termasuk di tempat ibadah,” tutup IPTU Sonni G Silalahi.( Joe/Lia Hambali)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berita Terkait

Terus Jaga Hubungan Baik, Babinsa Koramil 01/Pariaman Melaksanakan Komsos Dengan Masyarakat Desa Tanjung Sabar
Babinsa Koramil 01/Pariaman Rutinkan Goro di Kampung Pancasila Bersama Masyarakat Desa Marunggi
Duduk dan Bincang Santai, Jaga Hubungan Baik Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Laksanakan Komsos Dengan Warga Binaan
Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Hadir di Tengah-tengah Masyarakat Untuk Membantu Evakuasi Pasar Yang Roboh di Sungai Sariak
Perihal Bekingi Dermaga Diatas DAS, Masyarakat Minta DPP PWRI Tinjau Kembali Kepengurusan DPC PWRI Tanjungbalai
Kapolres Pimpin Patroli dan Pengaturan Lalin Serta Penanganan Kemacetan di Pelabuhan Tanjung Priok
Yandri Tak Dipecat, Presiden Digugat : Apakah Tepat,..???
Danramil 1608-01/Rasanae Dampingi Walikota Bima Panen Raya Jagung

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 23:46 WIB

Terus Jaga Hubungan Baik, Babinsa Koramil 01/Pariaman Melaksanakan Komsos Dengan Masyarakat Desa Tanjung Sabar

Sabtu, 19 April 2025 - 23:42 WIB

Babinsa Koramil 01/Pariaman Rutinkan Goro di Kampung Pancasila Bersama Masyarakat Desa Marunggi

Sabtu, 19 April 2025 - 23:38 WIB

Duduk dan Bincang Santai, Jaga Hubungan Baik Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Laksanakan Komsos Dengan Warga Binaan

Sabtu, 19 April 2025 - 23:35 WIB

Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Hadir di Tengah-tengah Masyarakat Untuk Membantu Evakuasi Pasar Yang Roboh di Sungai Sariak

Sabtu, 19 April 2025 - 23:20 WIB

Perihal Bekingi Dermaga Diatas DAS, Masyarakat Minta DPP PWRI Tinjau Kembali Kepengurusan DPC PWRI Tanjungbalai

Sabtu, 19 April 2025 - 23:13 WIB

Yandri Tak Dipecat, Presiden Digugat : Apakah Tepat,..???

Sabtu, 19 April 2025 - 23:10 WIB

Danramil 1608-01/Rasanae Dampingi Walikota Bima Panen Raya Jagung

Sabtu, 19 April 2025 - 22:42 WIB

MUSDA I DPD LSM LIRA ACEH TENGGARA BERJALAN SUKSES, PAZRIANSAH TERPILIH SEBAGAI BUPATI LSM LIRA PERIODE 2025–2028

Berita Terbaru