Babinsa Koramil 04/L.Bilik Serda Tua Pandapotan Manullang Dampingi Syafruddin Merawat Bibit Padi

LIA HAMBALI

- Redaksi

Minggu, 8 Desember 2024 - 11:27 WIB

50139 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Labuhanbatu, AgaraNews. Com // Babinsa Desa Selat Beting Kecamatan Panai Tengah kabupaten Labuhanbatu Serda Tua Pandapotan Manullang dampingi Syafruddin merawat bibit padi jenis lR 32 dilahan seluas 5 Ha miliknya.Sabtu (7/12/2024).

Kegiatan rutinitas Babinsa dalam rangka ketahanan pangan nasional, melaksanakan pendampingan petani dalam menanam padi, perawatan hingga pemanenan terus dilaksanakan Babinsa guna mendukung dan mensukseskan program pemerintah tersebut sesuai dengan petunjuk Komando atas.

Kepada awak media Danramil 04/L.Bilik menjelaskan bahwa Babinsa Koramil 04/L.Bilik terus berpacu dengan waktu, cuaca dan kondisi alam untuk dampingi petani guna sukseskan program pemerintah untuk swasembada pangan Nasional.
Mereka tidak pernah menyerah dan terus bersemangat, ujar Danramil.

Syafruddin seorang petani di Dusun 06 Suka Jadi Desa Selat Beting setiap hari Babinsa bersama kami di sawah untuk memantau pertumbuhan tanaman padi kami secara bergiliran di Desa kami ini. Beliau selalu bersemangat dan memotivasi kami. ujar Syafruddin.

Junaidi Dalimunthe selaku ketua kelompok Tani Dusun 06 Suka Jadi mengatakan, kami selalu berkolaborasi dengan Babinsa untuk semangat bantu petani.
Mudah mudahan berkat bimbingan kami tanaman padi tumbuh subur dan meningkat produksinya sehingga pendapatan petani pun meningkat, dan program swasembada pangan di daerah kami pun tercapai.( Lia Hambali)

(pendim0209)

Berita Terkait

Brigif Linud 18/Trisula Gelar Kejurnas Taekwondo Seroja Cup 2025
Danrem Siap Dorong Pesilat Jadi Pelopor dalam Wujudkan Madiun Yang Aman dan Kondusif
Satgas TMMD 123 Kodim 1416/Muna Sosialisasikan Bela Negara
Danrem 081/DSJ Minta Primkop Merak Jaya Tingkatkan Inovasi dan Pelayanan
Jalin Komunikasi Yang Baik, Satgas Yonif 641/Bru Laksanakan Komsos di Kampung Eroma
Dandim Boyolali Tinjau Langsung Progres RTLH Bapak Kurmin
Satgas TMMD Kodim 0418/Palembang Mulai Perataan Jalan Dengan Batus Split
Percepat Serapan Gabah, Danrem 081/DSJ Gelar Pertemuan Dengan Bulog Kancab Madiun

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:48 WIB

Brigif Linud 18/Trisula Gelar Kejurnas Taekwondo Seroja Cup 2025

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:46 WIB

Danrem Siap Dorong Pesilat Jadi Pelopor dalam Wujudkan Madiun Yang Aman dan Kondusif

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:43 WIB

Satgas TMMD 123 Kodim 1416/Muna Sosialisasikan Bela Negara

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:40 WIB

Danrem 081/DSJ Minta Primkop Merak Jaya Tingkatkan Inovasi dan Pelayanan

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:37 WIB

Jalin Komunikasi Yang Baik, Satgas Yonif 641/Bru Laksanakan Komsos di Kampung Eroma

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:32 WIB

Satgas TMMD Kodim 0418/Palembang Mulai Perataan Jalan Dengan Batus Split

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:30 WIB

Percepat Serapan Gabah, Danrem 081/DSJ Gelar Pertemuan Dengan Bulog Kancab Madiun

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:22 WIB

Cegah Stunting, Posyandu Gelar Layanan Kesehatan Gizi Balita dan Ibu Hamil

Berita Terbaru

HEADLINE

Satgas TMMD 123 Kodim 1416/Muna Sosialisasikan Bela Negara

Rabu, 12 Mar 2025 - 00:43 WIB