*Jaga Kebersihan Lingkungan Babinsa Himbau Tidak Buang Sampah Sembarangan*

HIDAYAT DESKY

- Redaksi

Sabtu, 28 Desember 2024 - 08:28 WIB

5096 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane – Komsos adalah merupakan metode Binter bertujuan meningkatkan keharmonisan dan kerjasama yang baik dengan segenap komponen masyarakat di wilayah Binaan. Sehingga dapat mendukung terciptanya suasana Kamtibmas di wilayah binaan. Sabtu (28/12/24).

Babinsa Koptu Supendi mengatakan, Komsos selain metode memperat hubungan dengan seluruh komponen masyarakat juga bertujuan untuk saling bertukar informasi dan juga untuk menyampaikan Informasi terbaru serta Kesulitan atau kendala yg timbul ditengah warga desa binaan .ujarnya.

Tak lupa Babinsa juga menghimbau kepada warga masyarakat Seperti Jaga Kekompakan ,Kebersamaan dan Keakraban antar sesama warga juga dengan Babinsa .Juga agar selalu menjaga kebersihan diri baik didalam keluarga, lingkungan sekelilingnya karena bila kita bersih ,keluarga bersih ,sekeliling tempat tinggal kita bersih secara otomatis kita Sehat ,keluarga sehat ,lingkungan Sehat secara umum Wilayah binaan menjadi sehat dan kuat.

Komsos Babinsa bersama Tokoh Agama Bapak  Umar juga warga lainnya manfaatkan untuk mengedukasikan Membahas masalah kesehatan di wilayah binaan,” terangnya.

Dalam Komsos tersebut, Babinsa juga tidak lupa mengingatkan tentang kebersihan lingkungan sekitar tempat tinggal terutama pada aliran drainase jangan membuang sampah sembarangan karena bisa menyebabkan tersumbatnya aliran air bila datang hujan kapasitas tinggi dapat menyebabkan banjir dan bila tidak ada hujan bisa menyebabkan tempat berkembangnya nyamuk Malaria yg bisa menimbulkan penyakit DBD ( Demam Berdarah ) dikarenakan gigitan nyamuk Malaria tersebut, pungkasnya.

(Pendim Agara).

Berita Terkait

Bupati Aceh Tenggara Buka Musrenbang RKPK Tahun 2026, Dapil III
Bupati Aceh Tenggara Buka Puasa Bersama Tim Safari Ramadhan Pemerintah Aceh, Dan Anak Yatim
Pelajar dan Mahasiswa Aceh Tenggara Unjuk Rasa di DPRA
Komandan PMPP TNI Sambut Kunjungan Direktur UNIC Indonesia
Semangat Juang Tanpa Kenal Lelah,..!!! Satgas TMMD 123 Langkat dan Warga Tuntaskan Pekerjaan Gorong-gorong
Kapolsek Simpang Empat Tinjau Panen Perdana Program Ketahanan Pangan
Sat Lantas Polres Simalungun Gelar Blue Light Patrol Selama Sholat Taraweh di Enam Masjid
Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Sekretariat Daerah Kabupaten Karo Hadiri Kegiatan Rapat Koordinasi Penanganan Sampah di Kabupaten Karo

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 01:03 WIB

Pelajar dan Mahasiswa Aceh Tenggara Unjuk Rasa di DPRA

Kamis, 13 Maret 2025 - 23:35 WIB

Semangat Juang Tanpa Kenal Lelah,..!!! Satgas TMMD 123 Langkat dan Warga Tuntaskan Pekerjaan Gorong-gorong

Kamis, 13 Maret 2025 - 23:23 WIB

Kapolsek Simpang Empat Tinjau Panen Perdana Program Ketahanan Pangan

Kamis, 13 Maret 2025 - 23:17 WIB

Sat Lantas Polres Simalungun Gelar Blue Light Patrol Selama Sholat Taraweh di Enam Masjid

Kamis, 13 Maret 2025 - 22:47 WIB

Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Sekretariat Daerah Kabupaten Karo Hadiri Kegiatan Rapat Koordinasi Penanganan Sampah di Kabupaten Karo

Kamis, 13 Maret 2025 - 22:42 WIB

Bupati Karo Ikuti Rapat Koordinasi Dengan Seluruh Kepala Daerah Kabupaten/Kota Se-Sumut

Kamis, 13 Maret 2025 - 22:31 WIB

Satgas TMMD Juga Sosialisasikan Hukum Dan Paham Radikal Di Desa Kalinanas

Kamis, 13 Maret 2025 - 22:28 WIB

Sinergi Membangun Negeri,TMMD 123 Kodim 0318/Natuna Kuatkan Program Ketahanan Pangan Nasional

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Bupati Aceh Tenggara Buka Musrenbang RKPK Tahun 2026, Dapil III

Jumat, 14 Mar 2025 - 02:08 WIB

ACEH TIMUR

Oknum Wartawan Aceh Timur Menjiplak Karya Orang Lain

Jumat, 14 Mar 2025 - 01:13 WIB

BANDA ACEH

Pelajar dan Mahasiswa Aceh Tenggara Unjuk Rasa di DPRA

Jumat, 14 Mar 2025 - 01:03 WIB