Sambut Kedatangan Ustadz Syam Yang Sering Muncul di Trans TV Ratusan Umat Muslim Penuhi Lapangan Stadion Samura Dalam Acara Karo Bermunajat Season 3

LIA HAMBALI

- Redaksi

Minggu, 2 Februari 2025 - 21:05 WIB

50126 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

Tanah Karo, AgaraNews. Com // Ratusan Umat Muslim dari seluruh Kabupaten di Tanah Karo padati lapangan Stadion Samura Kabanjahe sejak pagi , Minggu 2 -02- 2025, menunggu kehadiran Al Ustadz Syam Elmarusy asal Makassar . Acara ini di hadiri anggota DPR RI H Musa Rajeksha yang di wakili Ustadz Ismail Sembiring, mewakili Forkopimda Kabupaten Karo Wakapolres Kompol Zulham S.H.S Kom,MH,M.M. Kepala Desa Sempajaya Berastagi Meliala Purba ,ketua Alhaura Sumut Ernawati , para ketua Ormas dan seluruh jamaah dari bebagai Kecamatan se-Kabupaten Karo. Kegiatan diawali pembacaan ayat suci Alquran yang di bawakan oleh Ustadz Syafi’i, dilanjutkan dengan kata sambutan Wandi ……., penampilan dari ibu – ibu pengajian MTZ Al Haura Kabupaten Karo

Sebelum memulai tausyiah Ustadz Syam memberikan kejutan yang mengharukan. Dengan memberikan hadiah umroh kepada Bahira Efendi sang Hafidzah RCTI 2020, bersama sang ibunda tercinta . Dalam tausiyahnya Ustadz Syam Elmarusy mengangkat tema ” tentang persiapan menyambut datangnya bulan suci Ramadhan 1447 H 2025. Dan sebelum mengakhiri tausyiahnya Ustadz yang sering tampil di Trans TV ini berpesan kepada jamaah ” Jangan pernah tinggalkan sholat jika ingin hidup bahagia duniawi dan akhirat nantinya, ujar Ustadz muda dan ganteng ini. Diakhir acara beliau juga menitipkan pesan kepada jama’ah yang hadir selalu tautkan hati kepada Allah sehingga apa yang kita inginkan seperti berangkat umroh ,haji memenuhi panggilan Allah di Mekkah bisa terlaksana dan bisa di tunaikan, pesannya diakhiri dengan doa bersama. Di sisi lain mewakili panitia pelaksana acara si kembar Wanda dan Wandi mengucapkan banyak ribuan terimakasih kepada seluruh masyarakat dan para ketua Ormas Islam, mengucapkan banyak ribuan terimakasih kepada yang sudah mendukung sehingga acara ini berlangsung dengan baik, tutupnya.(Donal)

Berita Terkait

OKT 2025 : Sat Lantas Polres Simalungun Gelar Blue Light Patrol, Cegah Balap Liar dan Kejahatan Jalanan
Kodim 0308/Pariaman Gelar Latihan Han Mars Dalam Rangka PSJM (Penilaian Siap Jasmani Militer)
Babinsa 03/Sungai Sariak Lakukan Donor Darah Sebagai Bentuk Kepedulian Kepada Sesama
Canda Tawa Babinsa Dengan Anak-Anak SD di Wilayah Binaan “Sambil Ingatkan Agar Rajin Belajar dan Hormati Orang Tua”
Kompak, Babinsa Koramil 01/Pariaman Praka Jino Rudini Dan Bhabinkamtibmas Komsos Bersama Dengan Warga Desa Kampung Baru
Cegah Bahaya Narkoba Di Lingkungan Prajurit, Kodim 0308/Pariaman Gelar Sosialisasi P4GN
Patroli Dialogis Sat Samapta Polres Tanah Karo Untuk Cegah Kejahatan dan Jaga Kamtibmas
Danpasmar 1 Pertajam Kemampuan Menembak

Berita Terkait

Selasa, 18 Februari 2025 - 23:55 WIB

OKT 2025 : Sat Lantas Polres Simalungun Gelar Blue Light Patrol, Cegah Balap Liar dan Kejahatan Jalanan

Selasa, 18 Februari 2025 - 23:14 WIB

Kodim 0308/Pariaman Gelar Latihan Han Mars Dalam Rangka PSJM (Penilaian Siap Jasmani Militer)

Selasa, 18 Februari 2025 - 23:09 WIB

Babinsa 03/Sungai Sariak Lakukan Donor Darah Sebagai Bentuk Kepedulian Kepada Sesama

Selasa, 18 Februari 2025 - 23:06 WIB

Canda Tawa Babinsa Dengan Anak-Anak SD di Wilayah Binaan “Sambil Ingatkan Agar Rajin Belajar dan Hormati Orang Tua”

Selasa, 18 Februari 2025 - 23:03 WIB

Kompak, Babinsa Koramil 01/Pariaman Praka Jino Rudini Dan Bhabinkamtibmas Komsos Bersama Dengan Warga Desa Kampung Baru

Selasa, 18 Februari 2025 - 22:55 WIB

Patroli Dialogis Sat Samapta Polres Tanah Karo Untuk Cegah Kejahatan dan Jaga Kamtibmas

Selasa, 18 Februari 2025 - 22:38 WIB

Danpasmar 1 Pertajam Kemampuan Menembak

Selasa, 18 Februari 2025 - 22:35 WIB

Harga Komoditi Sayur Mayur di Pasar /Pajak Roga Berastagi Hari Ini

Berita Terbaru