*Posramil Darul Hasanah Bersama Forkopimcam Gelar Rapat Dalam Rangka Mensukseskan Pelaksanaan Program Nasional Swasembada Pangan*

HIDAYAT DESKY

- Redaksi

Kamis, 6 Februari 2025 - 09:12 WIB

5048 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane Agaranews.com – Posramil Darul Hasanah bersama Forkopimcam mengelar kegiatan rapat dalam rangka mensukseskan pelaksanaan Program Nasional Swasembada Pangan*
Bertempat di Posramil Darul Hasanah Kec.Darul Hasanah Kab.Agara.Kamis (06/02/2025).

Dalam upaya mendukung program pemerintah untuk meningkatkan swasembada pangan, Komandan Posramil Darul Hasanah Pelda Sesi Cahyadi memimpin kegiatan Rapat Koordinasi Terkait Program Swasembada Pangan Kecamatan Darul Hasanah,

Kegiatan ini bertujuan untuk membahas langkah strategis guna meningkatkan produksi pangan di wilayah Kecamatan Darul Hasanah Beberapa poin utama yang dibahas meliputi, Peningkatan Sistem Irigasi Program irigasi di setiap desa di Kecamatan Darul hasanah menjadi prioritas, agar petani dapat mengolah lahan sawah hingga 1-3 kali dalam setahun.

Distribusi Pupuk Subsidi Untuk mempermudah petani mendapatkan pupuk subsidi, direncanakan penggunaan KTP sesuai domisili desa masing-masing. Hal ini bertujuan untuk memastikan distribusi pupuk tepat sasaran dan meminimalisir kendala jika stok pupuk tersedia di gudang pengecer.

Danposramil juga menekankan pentingnya sinergi antar instansi dan semua pihak terkait dalam mendukung program ini.Semoga program swasembada pangan ini dapat berjalan dengan baik dan memberikan manfaat nyata bagi para petani, sehingga kesejahteraan masyarakat Kecamatan darul Hasanah dapat meningkat,

Dengan adanya program ini, diharapkan Kecamatan darul hasanah dapat menjadi salah satu wilayah yang mampu mewujudkan kemandirian pangan dan mendukung ketahanan pangan nasional.

Turut Hadir dalam kegiatan tersebut yaitu
Camat Darul Hasanah Hayadun Sp.
Danposramil Darul Hasanah Pelda Dedi Cahyadi, Kepala BPP Kec Darul Hasanah Jolidin.Sp, 28 Kepala Desa Sekecamatan Darul Hasanah, Seluruh Poktan 28 Desa sekecamatan Darul Hasanah, Anggota Personil Babinsa Posramil Darul Hasanah
Angota PPL Kec. Darul Hasanah

(Pendim Agara).

Berita Terkait

Kolaborasi Petugas, Warga Binaan, dan TNI-Polri dalam Memperbaiki Fasilitas yang Rusak di Lapas Kutacane
Disela Silahturhami Bupati Dan Wakil Bupati Bersama Kepala Desa, Dirjen PAS : Napi Yang Meyerahkan Diri Tidak Akan Dikenakan Sangsi Hukum
Bupati Aceh Tenggara Sidak Ke RSUD Sahudin Kutacane
Jalin Silahturahmi Bersama Para Kepala Desa dan Sekdes. Bupati : Gunakan Dana Desa Dengan Bijak dan Sesuai Dengan Aturan.
Berbagi Takjil Jelang Buka Puasa, Ditlantas Polda Jatim Ajak Masyarakat Tertib Berlalu Lintas
Babinsa Koramil 02/TL Hadiri Musrenbang Kecamatan Kualuh Leidong
Babinsa Koramil 12/LP Gelar Komsos Bahas Maraknya Pencurian Sawit di Desa Ujung Gading
Babinsa Koramil 12/LP Laksanakan Komsos, Ajak Warga Memajukan Desa

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 00:04 WIB

Berbagi Takjil Jelang Buka Puasa, Ditlantas Polda Jatim Ajak Masyarakat Tertib Berlalu Lintas

Rabu, 12 Maret 2025 - 23:03 WIB

Babinsa Koramil 12/LP Gelar Komsos Bahas Maraknya Pencurian Sawit di Desa Ujung Gading

Rabu, 12 Maret 2025 - 23:00 WIB

Babinsa Koramil 12/LP Laksanakan Komsos, Ajak Warga Memajukan Desa

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:56 WIB

Terus Tabur Kebaikan, Kapolres Sergai Rutin Santuni Anak Yatim dan Bagikan 200 Paket Takjil di Bulan Ramadhan

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:25 WIB

Kolaborasi Petugas, Warga Binaan, TNI dan Polri dalam Memperbaiki Fasilitas yang Rusak di Lapas Kutacane

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:08 WIB

Pangdam I/BB Pastikan Proses Alih Kelola Aset PT Duta Palma Berjalan Tertib dan Kondusif

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:04 WIB

Babinsa Koramil 03/SB Melaksanakan Pengecekan Langsung Harga Sembako Di Grosir Asen

Rabu, 12 Maret 2025 - 21:31 WIB

292 Peserta Lolos Verifikasi Administrasi Awal Seleksi Penerimaan Akpol, Bintara, dan Tamtama Polri T.A. 2025 di Polres Tanah Karo

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Bupati Aceh Tenggara Sidak Ke RSUD Sahudin Kutacane

Kamis, 13 Mar 2025 - 01:48 WIB