Ibadah Minggu Kasih, Polsek Padang Hilir Patroli Pengamanan di Sejumlah Gereja

LIA HAMBALI

- Redaksi

Minggu, 9 Februari 2025 - 14:38 WIB

5051 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

Tebingtinggi,Agaranews.com // Personel Polsek Padang Hilir Polres Tebingtinggi kembali menggelar patroli dan pengamanan di wilayah hukumnya dalam rangka memberikan rasa aman kepada jemaat yang sedang melaksanakan ibadah Minggu Kasih di sejumlah Gereja-gereja, Minggu (9/2/2025). Kegiatan dimulai pukul 09.00 WIB dengan menurunkan personel dari Polsek Padang Hilir yakni Aiptu M Damanik dan Bripka Surya DP.

Adapun gereja-gereja yang masuk dalam rute patroli antara lain, GBI Jalan Sutoyo Kel. Rambung Kec. Tebingtinggi Kota dengan Pengkhotbah Pdt. Parulian Siagian S.Th, Gereja HKBP Jalan Kartini Kel. Tebingtinggi Lama Kec. Tebingtinggi Kota, Kota Tebingtinggi – Sumut, Pengkhotbah Pdt Simon Manurung, Sth. Selanjutnya Gereja Kemah Injil Indonesia di Jalan Veteran Kelurahan Tebingtinggi Lama Kecamatan Tebingtinggi Kota dengan Pengkhotbah Pdt. S. Panjaitan, Sth dan GBKP Jalan D.I Panjaitan Lingkungan 5 Kelurahan Rambung Kecamatan Tebingtinggi Kota, Pengkhotbah Pdt. NN.Ginting, Sth.

Kemudian GMI Antiokia di Jalan Gereja No. 9 Kel. Tebingtinggi Lama Kec. Tebingtinggi Kota dengan Pengkhotbah Pdt. Junter Rumahorbo, STH, GKPI di Jalan Sutomo No. 29 Kelurahan Tebingtinggi Lama Kecamatan Tebingtinggi Kota dengan Pengkhotbah Pdt. Krista Siboro, STH dan Gereja BNKP di Jalan Baja Kelurahan Tambangan Kecamatan Padang Hilir dengan Pengkotbah Pdt. P. Hutauruk, STH.

Dalam hal ini, pengamanan, patroli serta monitoring kegiatan ibadah di gereja gereja di wilayah hukum Polsek Padang Hilir dilaksanakan untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi jemaah  dalam menjalankan ibadah serta antisipasi gangguan kamtibmas. (MS)

Berita Terkait

Cek Kondisi Fisik Pembangunan Jalan di Natuna,Kabid Bina Marga dan Konsultan Apresiasi Hasil Kerja Satgas
Gandeng Dinkes Langkat ,Satgas TMMD 123 Ajak Masyarakat Menjaga Pola Hidup Sehat Untuk Mewujudkan Keluarga Berkualitas
Rehab Musholla An Nuur Masuk Tahap Finishing,Ini Wajah Barunya
Panasnya Terik Matahari Tidak Membuat Kendor Satgas TMMD 123 Langkat Tuntaskan Pemasangan Gorong-gorong
TMMD 123 Kodim 0203/Langkat,Kuatkan Program Ketahanan Pangan Nasional
Sukseskan Program KASAD, Satgas TMMD 123 Kodim 0203/Langkat Menanam Ubi Seluas 2 Hektar
Ditengah Panasnya Terik Matahari, Personel TNI Polri di Langkat Berjibaku Naikan Tandon Air Ke Atas
*Babinsa Posramil Ketambe bersama Warga Gotong Royong di Rumah Suluk*

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 11:30 WIB

Cek Kondisi Fisik Pembangunan Jalan di Natuna,Kabid Bina Marga dan Konsultan Apresiasi Hasil Kerja Satgas

Rabu, 12 Maret 2025 - 11:26 WIB

Gandeng Dinkes Langkat ,Satgas TMMD 123 Ajak Masyarakat Menjaga Pola Hidup Sehat Untuk Mewujudkan Keluarga Berkualitas

Rabu, 12 Maret 2025 - 11:22 WIB

Rehab Musholla An Nuur Masuk Tahap Finishing,Ini Wajah Barunya

Rabu, 12 Maret 2025 - 11:19 WIB

Panasnya Terik Matahari Tidak Membuat Kendor Satgas TMMD 123 Langkat Tuntaskan Pemasangan Gorong-gorong

Rabu, 12 Maret 2025 - 11:16 WIB

TMMD 123 Kodim 0203/Langkat,Kuatkan Program Ketahanan Pangan Nasional

Rabu, 12 Maret 2025 - 11:10 WIB

Ditengah Panasnya Terik Matahari, Personel TNI Polri di Langkat Berjibaku Naikan Tandon Air Ke Atas

Rabu, 12 Maret 2025 - 09:01 WIB

*Babinsa Posramil Ketambe bersama Warga Gotong Royong di Rumah Suluk*

Rabu, 12 Maret 2025 - 08:59 WIB

*Babinsa Koramil 0108-04/Babussalam Cek Ketersediaan Pupuk Di Kios*

Berita Terbaru