*Dandim 0116/Nagan Raya Pimpin Upacara Bendera dan Korps Raport Pindah Satuan*

HIDAYAT DESKY

- Redaksi

Senin, 10 Maret 2025 - 10:51 WIB

5052 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

*Nagan Raya* Agaranews.com – Komandan Kodim 0116/Nagan Raya Letkol Inf Fairuzzabadi S.H., pimpin langsung Tradisi Satuan Korps Raport Pindah Satuan salah satu Anggotanya disela rangkaian Upacara Bendera yang diselenggarakan secara rutin tiap hari Senin di Lapangan Upacara Makodim 0116/Nagan Raya, Jl. Poros Perkantoran Suka Makmue, Desa Loengbaro, Kecamatan Suka Makmue, Kabupaten Nagan Raya, Senin (10/03/2025).

Kegiatan Upacara tersebut diikuti oleh, Para Perwira Staf, Danramil Jajaran Kodim 0116/Nagan Raya, Para Bintara, Tamtama Kodim 0116/Nara.

Komandan Kodim 0116/Nagan Raya Letkol Inf Fairuzzabadi, S.H., dalam amanatnya mengucapkan terima kasih atas kinerja dan dedikasi selama berdinas di Kodim 0116/Nara, jadikan pengalaman selama berdinas di Kodim 0116/Nara sebagai bekal melanjutkan pengabdian di kesatuan yang baru.

Menurutnya, pergeseran jabatan atau mutasi dilingkungan institusi TNI merupakan hal biasa dan lumrah karena semuanya bertujuan untuk kebaikan dan kemajuan TNI.

Dandim juga berharap kepada prajurit yang akan pindah satuan tersebut nantinya dapat berdinas dengan baik di satuan yang baru serta menonjolkan hal-hal yang positif dalam kinerja sehingga kehadiran personel tersebut benar-benar bermanfaat bagi satuan,” pungkasnya.

“Selamat dan sukses bagi Prajurit yang melaksanakan Korps Raport pindah satuan, bawa hal-hal baik yang di dipatkan dari Kodim 0116/Nara sebagai pedoman saat berdinas di satuan baru, tinggalkan hal negatif, tetap jaga nama baik satuan baik satuan lama ataupun satuan baru,” ujar Dandim.

Berita Terkait

Babinsa Koramil 0201-03/MD Melaksanakan Asmara Subuh di Wilayah Medan
*Babinsa Anjangsana Kepetani Cek Perkembangan Tanaman Bawang Merah*
Babinsa 0201-14/PB Pantau Luapan Air Sungai Akibat Curah Hujan Yang Tinggi
*Babinsa Anjangsana Bantu Warga Dalam Pembibitan Tanaman Cokelat*
*Koramil 0108-05/Lawe Alas Sosialisasi Rekrutmen TNI AD Gratis Di Sekolah*
*Babinsa Bersama Petani Cabut Hama Rumput Padi Di Desa Binaan*
Napi Lapas Kelas IIB Kutacane Keluhkan Makanan di Penjara Tidak Layak dan Ruang Tahanan Over Kapasitas, Sehingga Kabur Berjamaah
Bupati Aceh Tenggara Mengikuti Rapat Koordinasi Bersama Kepala Puskesmas

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 08:54 WIB

Babinsa Koramil 0201-03/MD Melaksanakan Asmara Subuh di Wilayah Medan

Selasa, 11 Maret 2025 - 08:53 WIB

*Babinsa Anjangsana Kepetani Cek Perkembangan Tanaman Bawang Merah*

Selasa, 11 Maret 2025 - 08:52 WIB

Babinsa 0201-14/PB Pantau Luapan Air Sungai Akibat Curah Hujan Yang Tinggi

Selasa, 11 Maret 2025 - 08:51 WIB

*Babinsa Anjangsana Bantu Warga Dalam Pembibitan Tanaman Cokelat*

Selasa, 11 Maret 2025 - 08:50 WIB

*Koramil 0108-05/Lawe Alas Sosialisasi Rekrutmen TNI AD Gratis Di Sekolah*

Selasa, 11 Maret 2025 - 02:10 WIB

Napi Lapas Kelas IIB Kutacane Keluhkan Makanan di Penjara Tidak Layak dan Ruang Tahanan Over Kapasitas, Sehingga Kabur Berjamaah

Selasa, 11 Maret 2025 - 01:00 WIB

Bupati Aceh Tenggara Mengikuti Rapat Koordinasi Bersama Kepala Puskesmas

Selasa, 11 Maret 2025 - 00:58 WIB

Babinsa Koramil 01/Pariaman ke Toko Sembako, Antisipasi Kelangkaan Bahan Pokok dan Cek Kestabilan Harga Bahan Pokok

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

*Babinsa Anjangsana Kepetani Cek Perkembangan Tanaman Bawang Merah*

Selasa, 11 Mar 2025 - 08:53 WIB

ACEH TENGGARA

*Babinsa Anjangsana Bantu Warga Dalam Pembibitan Tanaman Cokelat*

Selasa, 11 Mar 2025 - 08:51 WIB