Pembuatan Poskamling Terus Dikebut Satgas TMMD 123 Kodim 0203/Langkat

LIA HAMBALI

- Redaksi

Senin, 10 Maret 2025 - 11:29 WIB

5026 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Langkat, AgaraNews. Com //
Pembuatan sasaran tambahan program unggulan Kasad Poskamling di Dusun Bukit Timur Desa Tanjung Putus Kecamatan Padang Tualang ,memasuki hari ke-20 pelaksanaan kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD)ke-123 terus dikebut Satgas.

Meski dalam suasana bulan puasa dibawah panasnya terik matahari menyengat kulit membuat peluh bercucuran tak membuat hilang semangat Satgas untuk menuntaskan pembuatan Poskamling yang sangat dibutuhkan masyarakat itu.

Sejak pagi hari usai apel personel Satgas terus melanjutkan pekerjaan pembuatan Poskamling,dengan semangat berkobar-kobar Satgas tetap mengerjakan pekerjaan pembuatan Poskamling.

Dan SSk Lettu Arh Mangatas Tua Ambarita mengatakan,pembuatan Poskamling dalam program sasaran tambahan unggulan Kasad tersebut hingga saat ini terus dikebut pengerjaannya agar tuntas tepat waktu .

Saat ini,lanjutnya kegiatan TMMD 123 di Desa Tanjung Putus telah memasuki hari ke-20 .Seluruh pekerjaan berjalan lancar,baik itu fisik maupun non fisik.

“Semoga saja pembuatan Poskamling untuk meningkatkan keamanan wilayah desa tersebut cepat tuntas,”tandasnya.( Lia Hambali)

Pendim Langkat

Berita Terkait

Jalin Komunikasi Yang Baik, Satgas Yonif 641/Bru Laksanakan Komsos di Kampung Eroma
Dandim Boyolali Tinjau Langsung Progres RTLH Bapak Kurmin
Satgas TMMD Kodim 0418/Palembang Mulai Perataan Jalan Dengan Batus Split
Percepat Serapan Gabah, Danrem 081/DSJ Gelar Pertemuan Dengan Bulog Kancab Madiun
Cegah Stunting, Posyandu Gelar Layanan Kesehatan Gizi Balita dan Ibu Hamil
Polda Jatim Berhasil Gagalkan Penyelundupan Senjata di Bojonegoro Diduga Untuk KKB Papua
Pesantren Kilat Satgas Yonzipur 5/ABW Meraih Berkah dan Taqwa
Momen Hangat Kapolri Berbagi dan Perkuat Silaturahmi Dengan Ulama serta Masyarakat di Bulan Ramadhan

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:37 WIB

Jalin Komunikasi Yang Baik, Satgas Yonif 641/Bru Laksanakan Komsos di Kampung Eroma

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:34 WIB

Dandim Boyolali Tinjau Langsung Progres RTLH Bapak Kurmin

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:32 WIB

Satgas TMMD Kodim 0418/Palembang Mulai Perataan Jalan Dengan Batus Split

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:30 WIB

Percepat Serapan Gabah, Danrem 081/DSJ Gelar Pertemuan Dengan Bulog Kancab Madiun

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:19 WIB

Polda Jatim Berhasil Gagalkan Penyelundupan Senjata di Bojonegoro Diduga Untuk KKB Papua

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:16 WIB

Pesantren Kilat Satgas Yonzipur 5/ABW Meraih Berkah dan Taqwa

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:12 WIB

Momen Hangat Kapolri Berbagi dan Perkuat Silaturahmi Dengan Ulama serta Masyarakat di Bulan Ramadhan

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:09 WIB

Kunjungan Kerja Pangdam XVIII/Kasuari Di Wilayah Satgas Yonif 642/Kps

Berita Terbaru

HEADLINE

Dandim Boyolali Tinjau Langsung Progres RTLH Bapak Kurmin

Rabu, 12 Mar 2025 - 00:34 WIB

ACEH TENGGARA

Puluhan Napi Kabur, Ditjenpas Tinjau Lapas Kelas IIB Kutacane

Rabu, 12 Mar 2025 - 00:33 WIB