Babinsa Koramil 15/DT Dampingi Giat Posyandu Di Wilayah Binaan

LIA HAMBALI

- Redaksi

Selasa, 11 Maret 2025 - 09:12 WIB

5016 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Medan, AgaraNews. Com // Dalam rangka membangun Sinergitas dan kebersamaan pada kegiatan pelayanan Kesehatan masyarakat untuk mewujudkan generasi yang sehat,Babinsa mendampingi Petugas Kesehatan Puskesmas, Bidan Desa (Bindes) melaksanakan kegiatan Posyandu Balita dan Lansia. Kegiatan berlangsung di desa mekar sari dusun VI Kecamatan deli tua Kabupaten deli serdang (10/03/2025)

Pos Pelayanan Keluarga Berencana – Kesehatan Terpadu (Posyandu) adalah kegiatan kesehatan dasar yang diselenggarakan dari, oleh dan untuk masyarakat yang dibantu oleh petugas kesehatan.

Hadir dalam kegiatan tersebut antara lain, Babinsa Koramil 15/DT Kodim 0201/Medan,kepala dusun VI, Petugas Kesehatan dari Puskesmas Deli tua,Ibu PKK serta peserta Posyandu Balita dan lansia.

Dalam kegiatan Posyandu tersebut, melaksanakan pemantauan tumbuh kembang balita, sebagai upaya untuk memantau perkembangan sekaligus mengidentifikasi adanya gangguan pertumbuhan sejak dini.

Sedangkan untuk Posyandu Lansia, bertujuan selain untuk memeriksa kesehatan para Lansia juga untuk menyampaikan pesan agar para Lansia selalu menjaga kesehatan, makan makanan bergizi dan cukup istirahat, juga agar melaksanakan olahraga secara rutin.

Babinsa di sela sela kegiatan menyampaikan” kepada ibu ibu balita, agar selalu memperhatikan perkembangan anak dalam kehidupan sehari- hari, jangan lupa untuk memberikan ASI eksklusif, pola makan empat sehat lima sempurna. Dan bagi peserta Lansia agar selalu menjaga Kesehatan makan teratur, Istirahat tepat waktu”, jelasnya. (Fahmi/Lia Hambali)

Berita Terkait

Danrem 022/PT : ” Kodim 0209/LB Terbaik Jajaran Kodam I/BB “
Brigif Linud 18/Trisula Gelar Kejurnas Taekwondo Seroja Cup 2025
Danrem Siap Dorong Pesilat Jadi Pelopor dalam Wujudkan Madiun Yang Aman dan Kondusif
Satgas TMMD 123 Kodim 1416/Muna Sosialisasikan Bela Negara
Danrem 081/DSJ Minta Primkop Merak Jaya Tingkatkan Inovasi dan Pelayanan
Jalin Komunikasi Yang Baik, Satgas Yonif 641/Bru Laksanakan Komsos di Kampung Eroma
Dandim Boyolali Tinjau Langsung Progres RTLH Bapak Kurmin
Satgas TMMD Kodim 0418/Palembang Mulai Perataan Jalan Dengan Batus Split

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:55 WIB

Danrem 022/PT : ” Kodim 0209/LB Terbaik Jajaran Kodam I/BB “

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:48 WIB

Brigif Linud 18/Trisula Gelar Kejurnas Taekwondo Seroja Cup 2025

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:46 WIB

Danrem Siap Dorong Pesilat Jadi Pelopor dalam Wujudkan Madiun Yang Aman dan Kondusif

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:43 WIB

Satgas TMMD 123 Kodim 1416/Muna Sosialisasikan Bela Negara

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:37 WIB

Jalin Komunikasi Yang Baik, Satgas Yonif 641/Bru Laksanakan Komsos di Kampung Eroma

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:34 WIB

Dandim Boyolali Tinjau Langsung Progres RTLH Bapak Kurmin

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:32 WIB

Satgas TMMD Kodim 0418/Palembang Mulai Perataan Jalan Dengan Batus Split

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:30 WIB

Percepat Serapan Gabah, Danrem 081/DSJ Gelar Pertemuan Dengan Bulog Kancab Madiun

Berita Terbaru

HEADLINE

Satgas TMMD 123 Kodim 1416/Muna Sosialisasikan Bela Negara

Rabu, 12 Mar 2025 - 00:43 WIB