*Babinsa Bantu pembangunan Rumah warga Binaan*

HIDAYAT DESKY

- Redaksi

Kamis, 20 Maret 2025 - 08:11 WIB

5027 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nagan Raya Agaranews.com – Babinsa Desa Bumi sari Koramil 04/Beutong,Kodim 0116/Nara koptu Mardianto Melaksanakan karya bhakti (Karbak) bantu ringankan beban warga dalam rangka pembagunan Rumah yang bertempat di Desa Bumi sari Kecamatan Beutong Kabupaten Nagan , Kamis (20/03/2025).

Gotong royong maupun Komunikasi Sosial (Komsos) rutin dilakukan oleh para Babinsa, guna menjalin hubungan yang harmonis sekaligus membantu mengatasi kesulitan masyarakat di desa binaan. “Dengan membantu kesulitan warga yang kita lakukan, merupakan wujud kepedulian Babinsa kepada warga binaan,” ujar koptu Mardianto

Menurutnya, gotong royong yang dilaksanakan Babinsa bersama warga masyarakat desa binaan bertujuan untuk meringankan beban masyarakat sekaligus membangun keakraban dan kekeluargaan. Sehingga diharapkan keberadaan Babinsa di tengah-tengah masyarakat dapat diterima dan berdampak positif.

“Sebagai TNI tetap menjaga hubungan keharmonisan dan kebersamaan dengan masyarakat, serta bisa memberikan rasa aman dan nyaman di wilayah desa binaannya,” ucap Koptu Mardianto

Pemilik rumah, bapak Sinuhardi(53) menyampaikan terima kasih kepada Babinsa yang telah peduli dalam membantu proses pembangunan rumahnya. Semoga keakraban dan kekompakan seperti sekarang ini dapat terus diterapkan kepada penerus generasi muda kita.” Pungkasnya.

Selain itu Babinsa koptu Mardianto menyampaikan atau ajakan akan peduli nya rasa kebersamaan antara aparat kewilayahan dan warga desa Binaan karena dari situlah terbentuk dan terjalin nya hubungan sosial antara Babinsa dan warga masyarakat.tutup nya.

Berita Terkait

Dandim 0116/Nagan Raya Hadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Seulawah Tahun 2025
Danpasmar 1 Ingatkan Kedisplinan Prajurit Saat Apel Gabungan Pasmer 1
Dukung Ketahanan Pangan Babinsa Komsos Dengan Pedangang Pertanian
*Babinsa Posramil Suka Makmue melaksanakan kegiatan komsos dengan Pedagang ayam di desa binaan*
*Mendukung Pelaksanaan Tugas Di Desa Babinsa Komsos Dengan Warga Di Desa Binaan*
*Babinsa Koramil 01/Kuala Komsos Sekaligus Dampingi Petani Tanam Padi*
LSM RAKO, Segera Mengajukan Permintaan Eksekusi Terhadap Kepala Badan Keuangan dan Aset Kota Manado Yang Selama Ini Korupsi Berjemaah, Namun Tak Tersentuh Hukum
Titik Sumur Bor Kedua Ada Di Dukuh Gebang

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 10:19 WIB

Dandim 0116/Nagan Raya Hadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Seulawah Tahun 2025

Kamis, 20 Maret 2025 - 08:24 WIB

Danpasmar 1 Ingatkan Kedisplinan Prajurit Saat Apel Gabungan Pasmer 1

Kamis, 20 Maret 2025 - 08:14 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Babinsa Komsos Dengan Pedangang Pertanian

Kamis, 20 Maret 2025 - 08:13 WIB

*Babinsa Posramil Suka Makmue melaksanakan kegiatan komsos dengan Pedagang ayam di desa binaan*

Kamis, 20 Maret 2025 - 08:11 WIB

*Babinsa Bantu pembangunan Rumah warga Binaan*

Kamis, 20 Maret 2025 - 08:07 WIB

*Babinsa Koramil 01/Kuala Komsos Sekaligus Dampingi Petani Tanam Padi*

Kamis, 20 Maret 2025 - 07:27 WIB

LSM RAKO, Segera Mengajukan Permintaan Eksekusi Terhadap Kepala Badan Keuangan dan Aset Kota Manado Yang Selama Ini Korupsi Berjemaah, Namun Tak Tersentuh Hukum

Kamis, 20 Maret 2025 - 06:58 WIB

Titik Sumur Bor Kedua Ada Di Dukuh Gebang

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Dukung Ketahanan Pangan Babinsa Komsos Dengan Pedangang Pertanian

Kamis, 20 Mar 2025 - 08:14 WIB

ACEH TENGGARA

*Babinsa Bantu pembangunan Rumah warga Binaan*

Kamis, 20 Mar 2025 - 08:11 WIB