Big Match 8 Besar Voli Piala Dandim 0610/Cup Memanas, Delapan Desa Berebut Tiket Semifinal

LIA HAMBALI

- Redaksi

Selasa, 28 Oktober 2025 - 22:58 WIB

5045 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Sumedang, AgaraNews.com // Turnamen Bola Voli Antar Desa se-Kabupaten Sumedang dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI) semakin memasuki fase krusial. Kompetisi bergengsi memperebutkan Piala Dandim 0610/Sumedang ini resmi memasuki babak Big Match 8 Besar, yang digelar sebagai ajang pembuktian tim-tim terbaik desa menuju partai 2025puncak. Senin(28/10/2025)

Empat laga penuh gengsi akan tersaji, di antaranya:
Pasir Biru vs Ganjaresik
Pertandingan ini diprediksi menjadi duel sengit antara dua tim yang sama-sama tampil konsisten sejak babak penyisihan.
Sukasirnarasa A vs Sawah Dadap
Kedua tim dikenal memiliki variasi serangan yang agresif dan penuh kejutan.Cimanintin vs Margajaya
Cimanintin siap mempertahankan tren positifnya, sementara Margajaya datang dengan motivasi besar untuk menumbangkan favorit juara. Raharja vs Pasigaran Laga ini menjadi pertarungan strategi antara dua kubu yang memiliki pemain berpengalaman di sektor pengumpan dan spiker utama.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dandim 0610/Sumedang Letkol Arh Kusuma Ardianto S.I.P., M.Han selaku penggagas turnamen menyampaikan bahwa kompetisi ini selain sebagai wadah menjaring bakat atlet voli daerah, juga untuk memupuk semangat sportivitas dan mempererat rasa persaudaraan antar desa di Kabupaten Sumedang.

Dengan tingginya antusias masyarakat dalam setiap pertandingan, babak 8 besar ini dipastikan akan menjadi tontonan menarik dan penuh adrenalin. Semua tim bertekad memberikan performa terbaik untuk meraih tiket semifinal serta menjaga nama harum desa masing-masing.

Turnamen Piala Dandim 0610/Cup 2025 semakin menciptakan euforia olahraga di wilayah Sumedang. Seluruh masyarakat diimbau hadir memberikan dukungan langsung di lapangan untuk menyemarakkan peringatan HUT TNI ke-80.(Lia Hambali)

(Pendim)

Berita Terkait

Reaksi Cepat Polres Simalungun Evakuasi Korban Kecelakaan Kereta Api di Tapian Dolok
Hari Sumpah Pemuda ke-97, Polda Metro Jaya Kobarkan Semangat Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu
Tekan Angka Kriminalitas, Polsek Sunggal Ungkap 18 Kasus Selama Oktober 2025
Kepala Desa Hutapungkut Julu Dilaporkan ke Bupati Madina dan Polres: Diduga Lakukan Penipuan dan Penggelapan Uang Warga
Fraksi PKS DPRD Medan Sambut Kunjungan Forum Buruh Madani Indonesia
Pangdam I/BB Hadiri Sosialisasi Doktrin Pertahanan Negara di Medan
Gerak Jalan Sehat dan Senam Bersama Warnai Semarak HUT ke-80 KESAD di Makesdam I/BB
Syukuran HUT ke-80 KESAD di Makesdam I/BB Berlangsung Khidmat dan Penuh Kebersamaan

Berita Terkait

Selasa, 28 Oktober 2025 - 23:34 WIB

Gerakan Pangan Murah Polri dan Bulog Hadir di Kelapa Gading, 3 Ton Beras Disalurkan ke Warga

Selasa, 28 Oktober 2025 - 23:30 WIB

Polsek Pademangan Gelar Apel Pengamanan Rakorbin SDM dan PNS Polri 2025 di Ancol

Senin, 27 Oktober 2025 - 23:16 WIB

Wakapolres Metro Jakarta Utara Tinjau Kesiapan Operasional SPPG 1 Pegangsaan Dua

Senin, 27 Oktober 2025 - 23:13 WIB

Police Go to School, Polsek Pademangan Ajarkan Pelajar Ancol Cegah Kenakalan Remaja

Senin, 27 Oktober 2025 - 23:09 WIB

Satkamling Diperkuat, Polsek Pademangan Ajak Warga Waspadai Pinjol Ilegal hingga Curanmor

Senin, 27 Oktober 2025 - 22:42 WIB

Jelang Hari Jadi ke-74, Divhumas Polri Gelar Khataman Al-Qur’an

Kamis, 23 Oktober 2025 - 21:49 WIB

Tomy Suswanto Resmi Terpilih Ketua Umum Ikatan Alumni BEM Nusantara Periode 2025 2030

Jumat, 3 Oktober 2025 - 23:00 WIB

Ketua Umum PJI Desak Negara Tegas: Terapkan TPPU dan Cabut Izin Perusahaan Pembalak Liar!

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Kelapa Gading Amankan Tiga Pelaku Curanmor di Jakarta Utara

Selasa, 28 Okt 2025 - 23:45 WIB