Babinsa Hadiri Pelatihan Penggunaan Alat Tanam Padi, Dukung Peningkatan Produktivitas Pertanian

Hidayat Desky

- Redaksi

Jumat, 31 Oktober 2025 - 08:38 WIB

5056 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nagan Raya  Agaranews.com – Babinsa Koramil 01/Kuala Serma M.Rijaidin menghadiri pelatihan penggunaan alat tanam padi di desa Ujong Pasi Kecamatan Kuala yang diselenggarakan oleh Distanbun Aceh. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan petani dalam menggunakan teknologi pertanian yang lebih efektif dan efisien. Jumat (31/10/2025).

Dalam pelatihan tersebut, Babinsa melihat langsung demonstrasi penggunaan alat tanam padi dan berinteraksi dengan petani. Ia juga memberikan dukungan dan motivasi kepada petani untuk terus meningkatkan produktivitas pertanian.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami berharap dengan adanya pelatihan ini, petani dapat lebih produktif dan efisien dalam menanam padi, sehingga produksi pertanian dapat meningkat dan kesejahteraan petani juga meningkat,” ujar Babinsa Serma M.Rijaidin.

Dengan adanya pelatihan ini, diharapkan petani dapat lebih maju dan berdaya saing dalam menghadapi tantangan pertanian, serta dapat meningkatkan pendapatan dan kesejahteraan masyarakat.

Berita Terkait

Babinsa Pererat hubungan dengan Warga Binaan Melalui Komsos
Babinsa Koramil 05/Darul Makmur Laksanakan Komsos dengan Pedagang Sembako
Babinsa melaksanakan giat komsos bersama masyarakat
Babinsa Ciptakan Keakraban dengan Warga Binaan Melalui Komsos
Peduli Sesama, Brimob Aceh Gelar Donor Darah Sambut HUT ke-80 Korps Brimob Polri
WUJUD SINERGITAS,BABINSA KOMSOS DENGAN PERANGKAT DESA
Babinsa Posramil Beutong Ateuh Banggalang Manfaatkan Waktu Untuk Komsos Dengan Bersama Warga Binaan
RAPI Nagan Raya Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW, Teguhkan Komitmen Sosial dan Kebersamaan

Berita Terkait

Sabtu, 1 November 2025 - 00:12 WIB

Babinsa Kelurahan Teladan Timur Dampingi Siswa /i Sekolah Swasta Gracia Sustain Kunjungi Taman Makam Pahlawan 

Sabtu, 1 November 2025 - 00:04 WIB

Personel Koramil 0201-10/MM Turut Hadiri Dan Sukseskan Pembangunan Di Kecamatan Medan Marelan

Sabtu, 1 November 2025 - 00:02 WIB

Personel Koramil 0201-10/MM Turut Hadiri Dan Sukseskan Pembangunan Di Kecamatan Medan Marelan

Sabtu, 1 November 2025 - 00:01 WIB

Personil Koramil 0201-02/MT Bersama Tim Gabungan Gelar Patroli Trantibum di Wilayah Kota Medan

Jumat, 31 Oktober 2025 - 23:57 WIB

Memantau Perkembangan Situasi di Desa Binaan, Babinsa Komsos Bersama Warga Binaannya 

Jumat, 31 Oktober 2025 - 23:54 WIB

Babinsa Komsos Bersama Warga di Warung Kopi Bapak Sukarman, di Desa Paya Bakung 

Jumat, 31 Oktober 2025 - 23:51 WIB

Wujud Kepedulian Babinsa Koramil 0201-14/PB Melayat Warga Yang Meninggal Dunia

Jumat, 31 Oktober 2025 - 23:50 WIB

Babinsa Koramil 14/PB Laksanakan Gotong royong Bersama Warga dan Perangkat Desa Pertampilan 

Berita Terbaru