Satgas Gulbencal Kodam I/BB Bangun Sumur Bor di Pengungsian SDN Sipange 2

LIA HAMBALI

- Redaksi

Minggu, 4 Januari 2026 - 21:51 WIB

5089 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Tapanuli Tengah, AgaraNews .com // Satgas Penanggulangan Bencana Alam (Gulbencal) Kodam I/Bukit Barisan melaksanakan pembuatan sumur bor di lokasi pengungsian SDN Sipange 2, Kelurahan Sipange, Kecamatan Tukka, Jum’at (2/1/2026), guna memenuhi kebutuhan air bersih bagi para pengungsi dan masyarakat sekitar.Pembuatan sumur bor tersebut dilaksanakan oleh Babinsa Koramil 03/Pandan bersama unsur terkait, dengan dukungan perangkat kelurahan serta tenaga ahli sumur bor. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Satgas Gulbencal dalam membantu pemenuhan kebutuhan dasar warga di lokasi pengungsian.Proses pengerjaan sumur bor dilaksanakan selama dua hari dan berjalan sesuai rencana. Hingga selesai dikerjakan, progres pekerjaan telah mencapai 100 persen, dengan hasil akhir sumur bor telah berfungsi dan air bersih sudah dapat dimanfaatkan.Keberadaan sumur bor ini diharapkan dapat menunjang kebutuhan air bersih bagi pengungsi dan masyarakat sekitar, sekaligus membantu menjaga kebersihan dan kesehatan lingkungan pengungsian selama masa penanganan pascabencana.Kapendam I/Bukit Barisan Kolonel Inf Asrul Kurniawan Harahap, S.E., M.Tr.(Han), menyampaikan bahwa penyediaan fasilitas air bersih melalui pembangunan sumur bor merupakan bentuk komitmen Satgas Gulbencal Kodam I/BB dalam memberikan solusi cepat dan tepat bagi masyarakat terdampak bencana, sehingga manfaatnya dapat langsung dirasakan.     ( Lia Hambali)

Sumber: Pendam I/BB

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berita Terkait

Nataru berjalan kondusif Kapolres Tanah Karo AKBP EKO YULIANTO, S.H., S.I.K., M.M., M.Tr., Opsla Ucapkan terima kasih kepada semua pihak
Polsek Simpang Empat Tingkatkan Cooling System Lewat Sambang Warga Desa Jaranguda
Pangdam I/BB Tinjau Jembatan Aramco yang selesai Dibangun di Desa Sei Litur Kab Langkat  
Satgas Gulbencal Kesdam I/BB Terus Layani Kesehatan Warga Terdampak Bencana di Pandan
Satgas Kodim 0212/TS Pantau Penyiapan Huntara Pengungsi Banjir-Longsor di Sipirok
Satgas Gulbencal Kodam I/BB Tuntaskan Pembangunan Jembatan Armco di Desa Sei Litur Tasik
Satgas Gulbencal Kodam I/BB dan Yon TP 905/TS Laksanakan Pembersihan Fasilitas Umum di Dua Sektor Sibolga
Babinsa Koramil 08/Sungai Geringging Bantu Warga Perbaiki Saluran Air Pasca Bencana

Berita Terkait

Senin, 5 Januari 2026 - 20:05 WIB

Nataru berjalan kondusif Kapolres Tanah Karo AKBP EKO YULIANTO, S.H., S.I.K., M.M., M.Tr., Opsla Ucapkan terima kasih kepada semua pihak

Senin, 5 Januari 2026 - 18:33 WIB

Polsek Simpang Empat Tingkatkan Cooling System Lewat Sambang Warga Desa Jaranguda

Senin, 5 Januari 2026 - 17:39 WIB

Pangdam I/BB Tinjau Jembatan Aramco yang selesai Dibangun di Desa Sei Litur Kab Langkat  

Senin, 5 Januari 2026 - 17:34 WIB

Satgas Gulbencal Kesdam I/BB Terus Layani Kesehatan Warga Terdampak Bencana di Pandan

Senin, 5 Januari 2026 - 17:18 WIB

Satgas Kodim 0212/TS Pantau Penyiapan Huntara Pengungsi Banjir-Longsor di Sipirok

Senin, 5 Januari 2026 - 16:14 WIB

Satgas Gulbencal Kodam I/BB dan Yon TP 905/TS Laksanakan Pembersihan Fasilitas Umum di Dua Sektor Sibolga

Senin, 5 Januari 2026 - 16:00 WIB

Babinsa Koramil 08/Sungai Geringging Bantu Warga Perbaiki Saluran Air Pasca Bencana

Senin, 5 Januari 2026 - 15:58 WIB

Babinsa Koramil 01/Pariaman Dengan Kepala Desa Cimparuah

Berita Terbaru