Danrem 031/WB Pimpin Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda Ke-97 Tahun 2025

LIA HAMBALI

- Redaksi

Selasa, 28 Oktober 2025 - 21:46 WIB

5059 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Pekanbaru, AgaraNews.com || Komandan Korem 031/WB Brigjen TNI Jarot Suprihanto bertindak selaku Inspektur Upacara pada Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda Ke-97 Tahun 2025, bertempat di Lapangan Makorem 031/WB Kota Pekanbaru, Selasa 28 Oktober 2025.

Dengan mengusung tema “Pemuda Pemudi Bergerak Indonesia Bersatu” Upacara yang diawali dengan penaikan Bendera Merah Putih berlangsung dengan penuh khidmat dan tertib.Membacakan Amanat Menteri Pemuda dan Olahraga RI “Tema Hari Sumpah Pemuda tahun ini “Pemuda Pemudi Bergerak Indonesia Bersatu” mengingatkan kita semua bahwa kemajuan bangsa tidak akan terjadi tanpa partisipasi aktif dari generasi muda. Pemuda dan Pemudi Indonesia harus terus bergerak, berkarya serta berinovasi demi mewujudkan Indonesia yang lebih maju”.Upacara tersebut juga di hadiri oleh para Kasi Kasrem 031/WB, Dan/Ka Balak Jajaran Korem 031/WB, Prajurit serta PNS Korem 031/WB.(Lia Hambali)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

(Pen031)

Berita Terkait

TNI Polri Untuk Masyarakat, Kodim 0108/Agara Bersama Polres Agara Salurkan Bantuan Korban Kebakaran
Bupati Pati Sampaikan Langkah Konkret Atasi Persoalan Peternak Ayam 
Bupati Pati Sebut Dua Faktor Utama Penyebab Banjir di Wilayah Batangan
Ketua Persit KCK Cabang XXXVI Kodim 0209/Labuhanbatu Pimpin Olahraga Bersama, Wujudkan Kekompakan dan Semangat Kebersamaan
Rajut Kebersamaan, Koramil 01/AK Laksanakan Komsos Bersama Warga Desa Tanjung Pasir
Danramil 13/AN Hadiri Turnamen Bola Voli di Desa Pematang Seleng
Babinsa Koramil 09/NL Ajak Warga Dusun Lestari Gotong Royong Bersihkan Lingkungan
Batuud koramil 05/BD Hadiri Launching Dapur MBG Di Desa Terang Bulan

Berita Terkait

Rabu, 29 Oktober 2025 - 10:20 WIB

BABINSA BERSAMA WARGA MELAKSANAKAN KOMSOS DIDESA DIWILAYAH TRIPA MAKMUR

Rabu, 29 Oktober 2025 - 10:07 WIB

lakukan peninjauan harga Sembako,bahan pokok di Pekan tradisional Ulle jalan oleh Babinsa Koramil 04 Beutong di wilayah Binaan nya

Rabu, 29 Oktober 2025 - 09:45 WIB

Eratkan Silaturahmi Babinsa Sambangi warga di Desa Binaan

Rabu, 29 Oktober 2025 - 09:42 WIB

Babinsa Komsos dengan Warga, Bahas Kenakalan Remaja dan Solusi Bersama

Selasa, 28 Oktober 2025 - 14:31 WIB

Dandim Sosialisasi Korps Kadet Republik Indonesia kepada Pramuka

Selasa, 28 Oktober 2025 - 10:25 WIB

Dandim 0116/Nagan Raya Diwakili Kasdim Hadiri Upacara HUT Sumpah Pemuda Ke-97

Selasa, 28 Oktober 2025 - 09:37 WIB

Babinsa Koramil 03/Senagan Timur Komsos Dengan Pedagang Pupuk Di Desa Binaan

Selasa, 28 Oktober 2025 - 09:35 WIB

Jaga Keakraban dan Kekompakan Babinsa Komsos dengan Warga

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Eratkan Silaturahmi Babinsa Sambangi warga di Desa Binaan

Rabu, 29 Okt 2025 - 09:45 WIB