Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad Gelar Spooting Calon Rekrutmen TNI di Nunukan

LIA HAMBALI

- Redaksi

Senin, 11 November 2024 - 14:11 WIB

50101 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nunukan, 11 November 2024, AgaraNews. Com // Satuan Tugas Pengamanan Perbatasan Yonarmed 11 Kostrad mengadakan kegiatan Spooting bagi calon rekrutmen TNI di Markas Komando Taktis Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad, yang terletak di Jalan Fatahilah, Kecamatan Nunukan Tengah, Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara. Kegiatan spooting ini dilaksanakan juga pemeriksaan awal kesehatan dan kebugaran fisik calon rekrutmen agar memenuhi standar TNI. Adapun beberapa pemeriksaan yang dilakukan meliputi pengecekan tensi darah, tes ishihara untuk mendeteksi buta warna, serta pengukuran berat dan tinggi badan. Selain itu, juga dilakukan pemeriksaan ketajaman penglihatan dengan Snellen chart serta pemeriksaan fisik umum dari kepala hingga kaki. Komandan Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad, Letkol Arm Gde Adhy Surya Mahendra, menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari komitmen TNI dalam menjaga standar tinggi bagi calon prajurit, khususnya di daerah perbatasan. “Kegiatan spooting ini penting untuk memastikan calon rekrutmen yang akan mengikuti pendidikan militer memenuhi kriteria kesehatan dan kebugaran yang diperlukan dalam tugas-tugas pertahanan negara,” ujarnya. Dengan dilaksanakannya kegiatan spooting ini, Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad berharap para generasi muda yang terlibat dalam kegiatan ini juga merasa termotivasi dan mendapatkan wawasan baru mengenai peluang karir di TNI. Mereka berjanji akan mempersiapkan diri dengan sebaik mungkin untuk mengikuti seleksi, dengan harapan dapat lolos dan mengabdikan diri kepada negara sebagai prajurit TNI yang profesional.(Lia Hambali)

(Pen Yonarmed 11/GG/Kostrad)

Berita Terkait

Berbagi Takjil Jelang Buka Puasa, Ditlantas Polda Jatim Ajak Masyarakat Tertib Berlalu Lintas
Babinsa Koramil 02/TL Hadiri Musrenbang Kecamatan Kualuh Leidong
Babinsa Koramil 12/LP Gelar Komsos Bahas Maraknya Pencurian Sawit di Desa Ujung Gading
Babinsa Koramil 12/LP Laksanakan Komsos, Ajak Warga Memajukan Desa
Terus Tabur Kebaikan, Kapolres Sergai Rutin Santuni Anak Yatim dan Bagikan 200 Paket Takjil di Bulan Ramadhan
Kolaborasi Petugas, Warga Binaan, TNI dan Polri dalam Memperbaiki Fasilitas yang Rusak di Lapas Kutacane
Pangdam I/BB Pastikan Proses Alih Kelola Aset PT Duta Palma Berjalan Tertib dan Kondusif
Babinsa Koramil 03/SB Melaksanakan Pengecekan Langsung Harga Sembako Di Grosir Asen

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 00:04 WIB

Berbagi Takjil Jelang Buka Puasa, Ditlantas Polda Jatim Ajak Masyarakat Tertib Berlalu Lintas

Rabu, 12 Maret 2025 - 23:03 WIB

Babinsa Koramil 12/LP Gelar Komsos Bahas Maraknya Pencurian Sawit di Desa Ujung Gading

Rabu, 12 Maret 2025 - 23:00 WIB

Babinsa Koramil 12/LP Laksanakan Komsos, Ajak Warga Memajukan Desa

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:56 WIB

Terus Tabur Kebaikan, Kapolres Sergai Rutin Santuni Anak Yatim dan Bagikan 200 Paket Takjil di Bulan Ramadhan

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:25 WIB

Kolaborasi Petugas, Warga Binaan, TNI dan Polri dalam Memperbaiki Fasilitas yang Rusak di Lapas Kutacane

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:08 WIB

Pangdam I/BB Pastikan Proses Alih Kelola Aset PT Duta Palma Berjalan Tertib dan Kondusif

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:04 WIB

Babinsa Koramil 03/SB Melaksanakan Pengecekan Langsung Harga Sembako Di Grosir Asen

Rabu, 12 Maret 2025 - 21:31 WIB

292 Peserta Lolos Verifikasi Administrasi Awal Seleksi Penerimaan Akpol, Bintara, dan Tamtama Polri T.A. 2025 di Polres Tanah Karo

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Bupati Aceh Tenggara Sidak Ke RSUD Sahudin Kutacane

Kamis, 13 Mar 2025 - 01:48 WIB