Aliansi Pemerhati dan Peduli Desa Gercep Bantu Salah Satu Warga Korban Angin Puting Beliung di Desa Tropodo 

LIA HAMBALI

- Redaksi

Kamis, 13 Februari 2025 - 19:33 WIB

50193 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

Sidoarjo, AgaraNews. Com // Pada hari Kamis 13 – Febuari – 2025 sekira pukul 15.00. WIB Desa Tropodo Kecamatan Waru Kabupaten Sidoarjo telah terjadi bencana angin puting beliung yang mengenai salah satu rumah warga .

Peristiwa tersebut  menyebabkan kerusakan pada salah satu rumah warga di Jalan Batang Hari Blok EG nomor 16 , yang bernama Ibu Miyanti. Mendapatkan laporan dari masyarakat pada pukul 15.00. WIB,  Aliansi Pemerhati dan Peduli Desa langsung sigap , bergerak , untuk turun langsung ke lokasi yang terdampak bencana untuk membantu membersihkan puing – puing plafon yang jebol akibat atapnya yang tertiup angin. Aliansi Pemerhati dan Peduli Desa yang di Ketuai oleh Masriyanto dan wakil ketua Irwan dan anggotanya selain membantu membersihkan puing – puing plafon yang jebol juga memberikan bantuan berupa sembako, terpal , dan bantuan biaya untuk memperbaiki atap dan plafon yang jebol akibat tertiup angin puting beliung. (Arif Garuda //Lia Hambali)

Berita Terkait

Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0212/Tapsel Gelar Penyuluhan Pertanian
Tim Satgas Pangan Polda Jatim Sidak Pasar Wonokromo,Temukan Kecurangan Volume Minyak Goreng
Polsek Tebingtinggi Sambangi Penjual Makanan, Himbau Jaga Toleransi Selama Ramadhan
Komandan Kodim 0308/Pariaman Melaksanakan Safari Ramadhan Di Masjid Al-Abrar Kota Pariaman
Satgas Pamtas RI-RDTL Yonarhanud 15/DBY Pos Oelbinose Fasilitasi Camping Pramuka SMP Putri St. Xaverius
Dirjenpas Sentuh Hati Warga Binaan, Ajak Benahi Bersama Lapas Kutacane 
Tim Khusus Ditresnarkoba Polda Sumut Berhasil Bongkar Jaringan Narkoba, Tangki Mobil Dimodifikasi Sembunyikan 13 Kg Sabu
Jelang Kunjungan Wasev, Kapten Inf Syaiful Abdi Pimpin Apel Pembagian Tugas di Lokasi TMMD 123 Palas

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 12:41 WIB

Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0212/Tapsel Gelar Penyuluhan Pertanian

Rabu, 12 Maret 2025 - 12:37 WIB

Tim Satgas Pangan Polda Jatim Sidak Pasar Wonokromo,Temukan Kecurangan Volume Minyak Goreng

Rabu, 12 Maret 2025 - 12:33 WIB

Polsek Tebingtinggi Sambangi Penjual Makanan, Himbau Jaga Toleransi Selama Ramadhan

Rabu, 12 Maret 2025 - 12:29 WIB

Komandan Kodim 0308/Pariaman Melaksanakan Safari Ramadhan Di Masjid Al-Abrar Kota Pariaman

Rabu, 12 Maret 2025 - 12:22 WIB

Satgas Pamtas RI-RDTL Yonarhanud 15/DBY Pos Oelbinose Fasilitasi Camping Pramuka SMP Putri St. Xaverius

Rabu, 12 Maret 2025 - 12:06 WIB

Tim Khusus Ditresnarkoba Polda Sumut Berhasil Bongkar Jaringan Narkoba, Tangki Mobil Dimodifikasi Sembunyikan 13 Kg Sabu

Rabu, 12 Maret 2025 - 11:58 WIB

Jelang Kunjungan Wasev, Kapten Inf Syaiful Abdi Pimpin Apel Pembagian Tugas di Lokasi TMMD 123 Palas

Rabu, 12 Maret 2025 - 11:55 WIB

Sektor Perikanan Menjadi Pendukung Ketahanan Pangan Di Polsek Sukaramai

Berita Terbaru