*Babinsa Posramil Ketambe Membantu Warga Mitra Karib Bangun Rumah*

HIDAYAT DESKY

- Redaksi

Kamis, 6 Maret 2025 - 08:10 WIB

5028 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane Agaranews.com  – Sebagai wujud kemanunggalan TNI bersama rakyat,Babinsa posramil Ketambe Serka Halamudin jajaran Kodim 0108/Agara melaksanakan komsos bersama warga desa binaan yang sedang melaksanakan pembangunan rumah milik bapak Radimin warga desa Jatisara kec ketambe Kab, Aceh Tenggara,Kamis (06/03/2025).

Dalam komsos tersebut terlihat babinsa juga sangat ringan tangan membantu warga desa binaan nya yang sedang membangun rumah,disamping tugas pokok lainnya serka Halamudin juga menghimbau kepada warga yang sedang bekerja agar selalu hati-hati serta memperhatikan faktor keamanan dan keselamatan dalam bekerja,”ungkap babinsa.

Membantu membangun rumah warga ini merupakan salah satu upaya untuk terus menjalin kebersamaan dan kerja sama dengan warga yang ada di wilayah binaan guna untuk meringankan beban warganya, hal ini sudah menjadi tugas dan tanggung jawab babinsa untuk membantu meringankan beban masyarakat sehingga dapat terwujud nya kekompakan, keharmonisan dan kemanunggalan TNI-rakyat,imbuh Babinsa.

Dalam hal ini sebagai warga dan pemilik rumah bapak Radimin mengucapkan banyak terimakasih kepada bapak Babinsa yang telah turut serta membantu dalam pembangunan rumah kami ini semoga kebersamaan ini terus terjalin dengan baik”ujar Pak Radimin.

(Pendim Agara).

Berita Terkait

*Babinsa Laksanakan Pendampingan Kepada Petani Pasang Tali Cabe Merah*
*Sambangi Peternak Sapi,Babinsa Beri Pakan Dan Ingatkan Kebersihan Kandang*
*Babinsa Turut Serta Turun Sawah Bantu Pelaksanaan Panen Padi Di Desa Binaan*
*Babinsa Turun Kelapangan Cek Harga Sembako Di Pasar Mingguan*
*Bantu Usir Hama Burung, Babinsa Turun Ke Sawah Bersama Petani*
*Kemanunggalan TNI Bersama Masyarakat Babinsa Ajak Warga Gotong Royong Bersih Mushola desa*
*Babinsa Koramil 01/Lawe Sigala gala laksanakan Komsos dengan Warga Desa Binaan*
*Dalam Upaya Mempererat Hubungan Silaturahmi Dengan Masyarakat Babinsa Bantu Panen Sawi*

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 07:36 WIB

*Babinsa Laksanakan Pendampingan Kepada Petani Pasang Tali Cabe Merah*

Kamis, 13 Maret 2025 - 07:35 WIB

*Sambangi Peternak Sapi,Babinsa Beri Pakan Dan Ingatkan Kebersihan Kandang*

Kamis, 13 Maret 2025 - 07:33 WIB

*Babinsa Turut Serta Turun Sawah Bantu Pelaksanaan Panen Padi Di Desa Binaan*

Kamis, 13 Maret 2025 - 07:30 WIB

*Babinsa Turun Kelapangan Cek Harga Sembako Di Pasar Mingguan*

Kamis, 13 Maret 2025 - 07:29 WIB

*Bantu Usir Hama Burung, Babinsa Turun Ke Sawah Bersama Petani*

Kamis, 13 Maret 2025 - 07:25 WIB

*Babinsa Koramil 01/Lawe Sigala gala laksanakan Komsos dengan Warga Desa Binaan*

Kamis, 13 Maret 2025 - 07:22 WIB

*Dalam Upaya Mempererat Hubungan Silaturahmi Dengan Masyarakat Babinsa Bantu Panen Sawi*

Kamis, 13 Maret 2025 - 02:20 WIB

Kolaborasi Petugas, Warga Binaan, dan TNI-Polri dalam Memperbaiki Fasilitas yang Rusak di Lapas Kutacane

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

*Babinsa Turun Kelapangan Cek Harga Sembako Di Pasar Mingguan*

Kamis, 13 Mar 2025 - 07:30 WIB

ACEH TENGGARA

*Bantu Usir Hama Burung, Babinsa Turun Ke Sawah Bersama Petani*

Kamis, 13 Mar 2025 - 07:29 WIB